Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JIMKesmas (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat)

PENGARUH EKSTRAK KUNYIT PUTIH TERHADAP HISTOPATOLOGI GINJAL PADA TIKUS JANTAN DENGAN MODEL NEPHROPATHY DIABETICUM Aulia, Rumi; Damanik, Marco Frans Hernandes; Tandanu, Erny; Ferdinand, Sahna
(Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat) Vol 6, No 1 (2021): JIMKesmas (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat)
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37887/jimkesmas.v6i1.16375

Abstract

Abstrak DiabetesXmellitusX (DM) XmerupakanXsuatuXpenyakitXkronisXyangXditandaiXoleh peningkatan kadar guladarah dalam tubuh akibatXgangguanXpadaXsekresiXinsulin, XhormonXinsulinXyangXtidakXbekerja sebagaimanaXmestinyaXatauXkeduanya. XKondisi hiperglikemia yang berlangsung kronis akan menimbulkankomplikasi pada berbagai organ salah satunya adalah organ ginjal. PenelitianXiniXbertujuanXuntuk mengetahuipengaruhXpemberianXekstrak kunyit putih (Curcuma zedoaria) terhadap gambaran histopatologi ginjal padatikus jantan dengan model nephropathy diabeticum. Rancangan penelitian ekperimental ini bersifat OneGroupPretest PostTest Design menggunakan sampel 30 ekor tikus jantan (Rattus norvegicus L.) galur Wistar,dimana tikus diinduksiXdengan penyuntikkan aloksanXdenganXdosis 180mg/KgBBXsecara intraperitoneal.Kemudian tikus dibagi menjadi 6 kelompokXyaitu 1 kelompok normal dan 5 kelompok tikus modelhiperglikemia yang diberi ekstrak kunyit putih denganXdosis 250, 500 dan 750mg/KgBB selama 14 hari,kelompok kontrol positif (glibenclamid 0,45mg/KgBB) dan kelompok kontrol negatif (tikus model hiperglikemiatanpa perlakuan). PadaXhariXke-14 tikus dikorbankan dan diambil darah untuk pemeriksaan kadar gula darahdan ginjalnya untuk pemeriksaanXhistologi denganXpewarnaan menggunakan HematoksilinEosin (H-E). HasilpenelitianXmenunjukanXbahwaXpemberianXekstrakXkunyit putih (Curcuma zedoaria) memiliki aktivitasnefroprotektif.KataXKunciX: Diabetes Melitus, Kunyit Putih, Nefroprotektif