p-Index From 2020 - 2025
9.936
P-Index
This Author published in this journals
All Journal Pedagogi: Jurnal Ilmu Pendidikan Al-Adzka: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Wahana Akademika: Jurnal Studi Islam dan Sosial Hayula: Indonesian Journal of Multidisciplinary Islamic Studies Risâlah, Jurnal Pendidikan dan Studi Islam Empowerment Kelola: Journal of Islamic Education Management Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Bantenese Jurnal Pengabdian Masyarakat Auladuna : Jurnal Prodi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Al-Bayan: Jurnal Ilmu al-Qur'an dan Hadist AL-FIKR: Jurnal Pendidikan Islam Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Al-fahim : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam Wahana Akademika: Jurnal Studi Islam dan Sosial Rabbani: Jurnal Pendidikan Agama Islam Jurnal Studi Islam Lintas Negara (Journal of Cross-Border Islamic Studies) Al-Rabwah : Jurnal Ilmu Pendidikan Thawalib: Jurnal Kependidikan Islam Dikmas: Jurnal Pendidikan Masyarakat dan Pengabdian Jurnal Indragiri Penelitian Multidisiplin As-Sidanah : Jurnal Pengabdian Masyarakat Jurnal Ilmu Pendidikan Dasar Indonesia Ensiklopedia: Jurnal Pendidikan dan Inovasi Pembelajaran Saburai Tarbiyah Wa Ta'lim: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Maghza: Jurnal Ilmu al-Qur'an and Tafsir Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Penelitian Thawalib el-Buhuth: Borneo Journal of Islamic Studies Journal of Comprehensive Science Mafaza : Jurnal Pengabdian Masyarakat Al Basirah Journal of Scientific Research, Education, and Technology AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan Islam JIPM: Jurnal Indragiri Penelitian Multidisiplin Maeswara: Jurnal Riset Ilmu Manajemen dan Kewirausahaan Abdimas Mandalika An-Nadzir : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam Jurnal Manajemen dan Pendidikan Agama Islam AL GHAZALI: Jurnal Pendidikan dan Pemikiran Islam Journal of Educational Research and Practice Jurnal Pendidikan Dasar dan Keguruan Journal in Teaching and Education Area Jurnal El-Hamra : Kependidikan dan Kemasyarakatan Karakter: Jurnal Riset Ilmu Pendidikan Islam Dharma: Jurnal Pengabdian Masyarakat El-Madaniyah: Jurnal Pengabdian Masyarakat Jurnal Ilmu Pendidikan & Sosial (SINOVA) Al-amiyah : Jurnal Ilmiah Multidisiplin MAYARA: Jurnal Pengabdian Masyarakat Librarium: Library and information science journal Ulil Albab Novatio : Journal of Management Technology and Innovation Journal of Elementary Education Research and Practice
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Tarbiyah Wa Ta'lim: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran

Fungsi Supervisi Kepala Unit Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPQ) terhadap Kinerja Guru Al-Qur’an Iswanto Iswanto; Ramdanil Mubarok
Tarbiyah Wa Ta'lim: Jurnal Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran VOL 9, NO 1 (2022): TARBIYAH WA TA'LIM
Publisher : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Samarinda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (406.985 KB) | DOI: 10.21093/twt.v9i1.3940

Abstract

Tujuan artikel ini adalah untuk membahas bagaimana konsep supervisi, supervisi kepala unit, fungsi supervisi dalam pembelajaran, dan upaya peningkatan kinerja guru melalui supervisi kepala unit TPQ di Taman Pendidikan Al-Qur’an. Penelitian ini merupakan penelitian kepustakaan dengan metode deskriptif. Hasil penelitian menemukan bahwa supervisi pendidikan merupakan rangkaian proses kegiatan yang dilakukan guna memudahkan guru untuk mencapai tujuan pendidikan dengan mengelola proses pembelajaran dengan baik. Supervisi kepala unit merupakan sebuah proses dan upaya kepala unit TPQ untuk melakukan proses pembinaan yang profesional demi tercapainya tujuan pembelajaran yang telah ditetapkan. Fungsi supervisi dalam pembelajaran yaitu untuk membantu seorang guru untuk mengarahkan, melayani, memberikan pengarahan, membina, memotivasi, mengembangkan motivasi peserta didik yang disesuaikan dengan bakat dan kemampuan. Adapun upaya peningkatan kinerja guru melalui supervisi kepala unit TPQ dilakukan melalui tiga tahapan yaitu pertemuan awal, observasi kelas, dan tindak lanjut. Tahapan-tahapan pada pertemuan awal terdiri dari penyusun jadwal supervisi, menentukan supervisornya, guru yang akan disupervisi. Tahapan selanjutnya tahapan yang kedua yaitu observasi kelas atau kelompok belajar yang terdiri dari dua macam teknik yaitu teknik langsung dan tidak langsung. Tahapan terakhir adalah tindak lanjut dimana tahapan tindak lanjut dalam supervisi dilakukan dengan pembinaan dan pemantapan instrumen.