Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL PENDIDIKAN TAMBUSAI

Analisis Upaya Masyarakat Petani dalam Meningkatkan Pendapatan Tani Andriani, Rini; Rahmi, Rahmi; Zulhelmi, Zulhelmi; Dewi, Sandra
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 3 (2025): Desember
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan menurunnya hasil produksi padi sawah yang berdampak langsung pada penurunan pendapatan petani di Nagari Maninjau. Situasi ini juga turut menyebabkan rendahnya ketertarikan generasi muda untuk terjun ke sektor pertanian padi sawah di wilayah Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Agam. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data langsung di lapangan. Informasi dikumpulkan dari 20 petani padi yang masih aktif mengelola lahan mereka. Teknik pengumpulan data meliputi observasi, wawancara, dan dokumentasi. Proses analisis dilakukan melalui tahapan pengumpulan, reduksi, penyajian data, serta penarikan kesimpulan atau verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peningkatan pendapatan petani dicapai melalui optimalisasi lahan dengan sistem tumpang sari dan rotasi tanaman, pemanfaatan dana dari tabungan pribadi maupun pinjaman, serta efisiensi tenaga kerja melalui kerja sama dalam kelompok tani. Di samping itu, dalam menghadapi kendala produksi, petani memanfaatkan teknologi seperti traktor dan mesin perontok, menggunakan benih unggul dengan pengaturan jarak tanam yang tepat, serta menerapkan pupuk kompos berbahan dasar limbah jerami untuk menekan biaya dan meningkatkan kesuburan tanah.
Co-Authors , Oktarini Khamilah Siregar Abror Irsan Afrida, Galuh Afridayanti, Afridayanti Ahmad Faried Ahmad Syafiq Aman, Renindra Ananda Andhika Rachman Aninditha, Tiara Aria Kekalih Armyanti, Ita Asmaripa Ainy Aswada, Dias Arivia Azolia, Citra Putri Azzahra, Fatima Bambang Supriyatno Damayanti Rusli Sjarif Darma Putra Dewi, Rahma Dewin, Nikrial Djohansjah, Joice Rosewitasari Aryanti Dwifitra Jumas Eliana Sari, Eliana Erwin Setiawan, Erwin Eva Rita Fahrul Rozi Fauzi, Ihsan Febrina Annisa Gill, Arwinder Singh Hafiza, Nurul Handoko, Willy Hartono Gunardi Hartono, Bryan Arista hasyim, hasyim Herdiman, Alicia HILMAN TADJOEDIN, HILMAN I Gusti Lanang Sidiartha I Wayan Sudiarta Ibrahim, Karma Ilmiawan, Muhammad In'am Iltizam, Muhammad Ina Susianti Timan Jasmine, Nadia Junaid Junaid, Junaid Karnati, Neti Kartika, Amalinda Lilis Ardini Linati, Raudina Dwita Maisyarah, Renny Maktun, Kintan Haiatul Maulina, Lisa Milasari, Sri Muhammad Firdaus Muhammad, Syafiq Munandar Hutagaol, Imam Aris Murdiningsih Murdiningsih, Murdiningsih Nur Asmi Nurkadri, Nurkadri Priawibawa, Ghozi Putri Auliya, Putri Putri, Eka Ardiani Rahmad Mulyadi, Rahmad Rahmatin, Ina Ramadhani Rahmi Rahmi Ramadhoan, Ramadhoan Ranakusuma, Teguh Ranakusuma, Teguh A. S Rayhani, Farilaila Rosalina Rosalina Sabriana, Ofhi sandra dewi Sari, Riska Nanda SENDY PRATIWI RAHMADHANI Siradjuddin, Siradjuddin Sofyan, Henry Riyanto Sriminingsih, Orien Suci Destriatania Sugiarto, Yosafat Kurniawan Sugiatma, Iksan Suryana, Kresna Dharma Susanti, Elifah Rika Susanto, Eka Tantri, Afri Waraswati, Nurpuri Wardika, Ruzga Widarta, Oskar Ady Wiratman, Winnugroho Yesnuar Safri, Ahmad Yessi Harnani Zaenal Abidin Zulhelmi, Zulhelmi