Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Innovative: Journal Of Social Science Research

Perubahan Respon Hemodinamik Saat Pasien Terpasang Ventilator Dan Post Pemasangan Ventilator Di Intensive Care Unit Mustika, Andi; Damanik, Siti Rahmalia Hairani; Deli, Hellena
Innovative: Journal Of Social Science Research Vol. 4 No. 4 (2024): Innovative: Journal Of Social Science Research
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/innovative.v4i4.12349

Abstract

Ventilasi mekanik adalah alat pendukung kehidupan paling umum digunakan dalam situasi kritis, sangat dibutuhkan pada pasien yang menjalani anestesi umum atau gagal napas. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui repon hemodinamik saat terpasang ventilator dan post pemasangn ventilator di ICU. Penelitian ini menggunakan desain prospektif dengan observasi berulang. Sampel penelitian ini berjumlah 30 responden. Pengumpulan data menggunakan lembar observasi yang dibuat peneliti. Analisis yang digunakan univariat dan bivariat menggunakan Paired Sample T-test dan Wilcoxon. Hasil penelitian menunjukkan perbandingan nilai hemodinamik saat terpasang ventilator dan post pemasangan ventilator dengan p value (suhu 0.007), (heart rate 0.032),  (respiratory rate 0,001), (MAP 0,001), (PaO₂ 0,001), (PCO₂, 0,001), (SaO₂ 0,001) atau <0,05. Penelitian ini menunjukkan terdapat perubahan yang signifikan nilai hemodinamik saat terpasang ventilator dan post pemasangan ventilator.