Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Daya Saing : Jurnal Ilmu Manajemen

PENGARUH PELATIHAN DAN KEPEMIMPINAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN MOTIVASI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT. TELKOM PEKANBARU Mutiya Mutiya; Machasin Machasin; Daviq Chairilsyah
Jurnal Daya Saing Vol 8 No 3 (2022)
Publisher : Komunitas Manajemen Kompetitif

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35446/dayasaing.v8i3.982

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kepemimpinan dan pelatihan terhadap kinerja karyawan dengan motivasi sebagai variabel intervening pada PT. Telkom Pekanbaru. Penelitian ini dilakukan di pekanbaru, dengan populasi dari penelitian ini adalah seluruh karyawan pada PT. Telkom Pekanbaru yang berjumlah 150 orang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik simplerandom sampling. Penelitian ini menggunakan partial least square dengan structural equation modelling. Hasil penelitian membuktikan bahwa (1) kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi, (2) pelatihan berpengaruh positif terhadap motivasi, (3) kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, (4) pelatihan berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan, (5) motivasi berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan, (6) kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan melalui motivasi dan (7) pelatihan tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan melalui motivasi. Untuk penelitian selanjutnya dapat menggunakan variabel lain dan perluasan industri lain dapat memberikan hasil yang komprehensif.