Diah Kartika Sari,M. Zairul Alam, Rumi Suwardiyati Fakultas Hukum Universitas Brawijaya Jl. MT. Haryono No. 169, Malang E-mail: diahsari03@gmail.com Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganaliss mengenai adanya pertentangan antara perjanjian waralaba Rooster Chicken Fighter dengan Pasal 50 Huruf b Undang- Undang Nomor 5 tahun 1999 tentang Larangan Praktek Monopoli dan Persaingan usaha tidak sehat serta bagaimana sanksi apabila terdapat klausul pelarangan membuka usaha yang sama setelah perjanjian waralaba berakhir antara penerima waralaba dan pemberi waralaba.Penelitian ini merupakan Penilitian Normatif dengan metode pendekatan perundang-undangan,yang berkaitan dengan permasalahan penulis dan pendekatan penelitian analitis. Keyword :Persaingan usaha Tidak Sehat, Perjanjian waralaba, Waralaba, Non Competition Clause. Â Abstract This study aims to identify and analyze the conflict between Franchise Contract of Rooster Chicken Fighter and Article 50 Letter b of Law Number 5 of 1999 concerning the Prohibition of Monopolistic Practices and Unfair Business Competition as well as how to impose sanction if there is a provision concerning prohibiting for opening the same business after the contract expires between franchisee and franchisor. This research is a normative legal research using a statutory approach, which deals with the author's problems and analytical research approach. Keyword: Unfair Business Competition, Franchise Contract, Franchise, Non-Competition Clause.