Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Lingua Jurnal Bahasa dan Sastra

KAJIAN BUKU TEKS BAHASA INDONESIA BERBASIS KECAKAPAN HIDUP Kurniawan, Khaerudin
Lingua Vol 12, No 2 (2016): July 2016
Publisher : Lingua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Masalah penelitian ini adalah “bagaimanakah penerapan model pendidikan kecakapan hidup di dalam buku teks pelajaran bahasa Indonesia?” Masalah tersebut dapat dirinci sebagai berikut: (1) bagaimana struktur materi keterampilan berbahasa, (2) bagaimana keberadaan materi-materi kecakapan hidup dalam buku teks Bahasa Indonesia, dan (3) aspek-aspek kecakapan hidup apa sajakah yang penting dikembangkan bagi para siswa dalam kepentingannya dengan keperluan hidup dan dunia kerja yang akan mereka hadapi. Penelitian ini menggunakan teknik analisis isi, angket, wawancara, dan pengembangan produk. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kurikulum SMA dan SMK sudah concern pada pengembangan kecakapan hidup, terutama untuk kecakapan berkomunikasi. Setiap kompetensi dasarnya berorientasi pada kecakapan itu: mendengarkan, berbicara, membaca, dan menulis. Keadaan seperti itu dapat dipahami mengingat kedua konsep dasar pengembangan kedua kurikulum tersebut berupa pendekatan komunikatif, yakni pendekatan yang berorientasi pada pengembangan kecakapan berkomunikasi siswa.The problem in this research is “how the application of the life skills education model in Indonesia language textbooks?” The problem can be specified as follows: (1)how is the material structure of language skills, (2) how the presence of matter on life skills in Indonesia language textbooks, and (3) what are some aspects of life skills which is important to be developed by students in importance with the necessaries of life and the working world they will face. This study uses content analysis, questionnaires, interviews, and product development techniques. The results showed that the high school and vocational curriculum has been concerned about the development of life skills, especially communication skills. Each competency is essentially oriented on listening, speaking, reading, and writing skills. Such circumstances can be understood considering the two basic concepts of curriculum development are in the form a communicative approach, which is approach that oriented to the communication skills development of the students.
KAJIAN BUKU TEKS BAHASA INDONESIA BERBASIS KECAKAPAN HIDUP Kurniawan, Khaerudin
Lingua Vol 12, No 2 (2016): July 2016
Publisher : Lingua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Masalah penelitian ini adalah “bagaimanakah penerapan model pendidikan kecakapan hidup di dalam buku teks pelajaran bahasa Indonesia?” Masalah tersebut dapat dirinci sebagai berikut: (1) bagaimana struktur materi keterampilan berbahasa, (2) bagaimana keberadaan materi-materi kecakapan hidup dalam buku teks Bahasa Indonesia, dan (3) aspek-aspek kecakapan hidup apa sajakah yang penting dikembangkan bagi para siswa dalam kepentingannya dengan keperluan hidup dan dunia kerja yang akan mereka hadapi. Penelitian ini menggunakan teknik analisis isi, angket, wawancara, dan pengembangan produk. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kurikulum SMA dan SMK sudah concern pada pengembangan kecakapan hidup, terutama untuk kecakapan berkomunikasi. Setiap kompetensi dasarnya berorientasi pada kecakapan itu: mendengarkan, berbicara, membaca, dan menulis. Keadaan seperti itu dapat dipahami mengingat kedua konsep dasar pengembangan kedua kurikulum tersebut berupa pendekatan komunikatif, yakni pendekatan yang berorientasi pada pengembangan kecakapan berkomunikasi siswa.The problem in this research is “how the application of the life skills education model in Indonesia language textbooks?” The problem can be specified as follows: (1)how is the material structure of language skills, (2) how the presence of matter on life skills in Indonesia language textbooks, and (3) what are some aspects of life skills which is important to be developed by students in importance with the necessaries of life and the working world they will face. This study uses content analysis, questionnaires, interviews, and product development techniques. The results showed that the high school and vocational curriculum has been concerned about the development of life skills, especially communication skills. Each competency is essentially oriented on listening, speaking, reading, and writing skills. Such circumstances can be understood considering the two basic concepts of curriculum development are in the form a communicative approach, which is approach that oriented to the communication skills development of the students.
KARAKTERISTIK BAHASA KOMUNIKASI ILMIAH: STUDI PADA JURNAL BAHASA DAN SASTRA DILIHAT DARI KADAR KEILMIAHANNYA Kurniawan, Khaerudin
Lingua Vol 14, No 2 (2018): July 2018
Publisher : Lingua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to answer the big question of how much is the scientific degree of articles published in the Language and Literature journal FPBS UPI (sites: http://www.ejournal.upi.edu) from the aspects of content of the articles, articles organization, vocabulary and terms of the article, language development and the use of mechanical. This study used descriptive method which applies several steps: first, read the whole article; second, choose articles that show indications of the elements being measured; third, all selected articles are read and reviewed by reference to instruments; fourth, the results of the identification of the five elements are then entered into the list of contents according to the element of group, and fifth, re-checking the values and elements that have been entered in accordance with the group.Based on the analysis results, this study found that the content of the article is categorized as good enough. The article’s organization iscategorized as very good-perfect.The degree of vocabulary and foreign terms chosen and used in the articles are categorized as good enough. Similarly, the degree of language development is indicatedto be in a good categor. The mechanical rate of the mechanical aspects of the article can be categorizedas excellent-perfect. In general the literacy rate of the article in the FPBS UPI Language and Literature journal has a high scientificrate based on the criteria of the content of articles, organizations, vocabulary and terms, language development and the use of mechanical aspectsPenelitian ini bertujuan menjawab pertanyaan besar yaitu bagaimana kadar keilmiahan isi artikel, organisasi artikel, kosakata dan istilah, pengembangan bahasa dan penggunaan aspek mekanik pada artikel yang dimuat pada jurnal Bahasa dan Sastra FPBS UPI (situs: http// www.ejournal.upi.edu). Dalam penelitian ini digunakan metode deskriptif, yaitu: pertama, membaca kesuluruhan artikel; kedua, memilih artikel yang menunjukkan indikasi dari unsur yang diukur; ketiga, seluruh artikel yang terpilih dibaca lagi dan dinilai dengan mengacu pada instrumen; keempat, hasil dari identifikasi kelima unsur tersebut kemudian dimasukkan ke dalam daftar isian sesuai dengan kelompok unsurnya, dan kelima, pengecekan ulang nilai dan unsur-unsur yang sudah dimasukkan sesuai dengan kelompoknya. Berdasarkan hasil analisis ditemukan bahwa kadar keilmiahan isi artikel termasuk dalam kategori cukup baik. Dilihat dari kadar keilmiahan organisasi artikel menunjukkan kategori sangat baik-sempurna. Adapun kadar keilmiahan kosakata dan istilah asing yang dipilih dan digunakan dalam artikel pada jurnal tersebut masuk pada kategori cukup baik. Begitu juga dengan kadar keilmiahan pengembangan bahasa menunjukkan skor yang berarti bahwa nilai tersebut memiliki arti kategori cukup baik. Kadar keilmiahan aspek mekanik artikel dapat dikatakan sangat baiksempurna. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa secara garis besar kadar keilmiahan artikel pada jurnal Bahasa dan Sastra FPBS UPI memiliki kadar keilmiahan yang tinggi dilihat dari isi artikel, organisasi, kosakata dan istilah, pengembangan bahasa dan penggunaan aspek mekaniknya.