Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan

Kolaborasi Mahasiswa, Dosen Dan Masyarakat Dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan Di Desa Margamulya Farhana, Husna; Hafizah, Hafizah; Widiansyah , Apriyanti; Amelia, Decenni; Hakim, Lukman; Ken Azzura Fernando; Indah Putry Yeni; Lutfah Auliya Karnama; Zahra Nur Amalina; Nur Abda Qolbu, Ledy Thalia; Baitika Arfah, Syahrina; Aziz, Al’
Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Vol. 4 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan Volume 4 Nomor 2 (October 202
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jerkin.v4i2.3026

Abstract

Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang dilaksanakan di Desa Margamulya RW 08, Bekasi, hadir sebagai salah satu bentuk kontribusi nyata dalam menjawab tantangan tersebut. Tujuan pengabdian ini adalah untuk memberdayakan masyarakat melalui kolaborasi dalam bidang pendidikan, dengan memanfaatkan peran mahasiswa sebagai agent of change dan tenaga pengajar tambahan. Metode yang digunakan adalah Participatory Action Research (PAR), yang dikombinasikan dengan observasi lapangan mendalam untuk mengidentifikasi potensi dan masalah pendidikan setempat. Hasil observasi menunjukkan antusiasme belajar anak-anak dan dukungan masyarakat yang sangat tinggi, yang menjadi modal utama dalam pelaksanaan program. Melalui kegiatan baik formal seperti bimbingan belajar mata pelajaran sekolah, maupun non-formal seperti workshop keterampilan dan pendidikan karakter, mahasiswa KKN berhasil menciptakan ruang belajar yang interaktif dan menyenangkan. Kehadiran mahasiswa dan dosen pembimbing tidak hanya membantu meningkatkan pemahaman akademis peserta didik, tetapi juga membangkitkan motivasi dan cita-cita mereka. Dapat disimpulkan bahwa kehadiran dan optimalisasi peran mahasiswa KKN sebagai tenaga pengajar pendamping berhasil memberikan dampak positif yang signifikan, memperkuat fondasi pendidikan, serta mendorong terciptanya ekosistem belajar yang lebih dinamis dan berkelanjutan di masyarakat. Program serupa direkomendasikan untuk diterapkan secara berkelanjutan guna mendukung pemerataan pendidikan
Co-Authors Abdullah, Murad Hameed ahmad arifin Almaisarah, Almaisarah Amri, Elvianti Annisa Mahfuzah ANNISA SAYYID APRIYANTI WIDIANSYAH Arfah, Yenni Astuti - Asyahri, Yusuf Atika Zahra Maulida Aulia Arief Nasution Aziz, Al’ Azizi, Fadli Baitika Arfah, Syahrina Dea Anenta Veonika Decenni Amelia Denok Tri Hardiningsih Dewi, Zulfiana SKM Dian Hartanti Dwiyanthi, Sheilla Eko Priyo Purnomo Eldin Maulana Esa Indah Ayu, Esa Indah Farhana, Husna Gamiarsih, Antika Imam Taufiq Siregar, Mara Indah Ayudia, Esa Indah Putry Yeni Iskandar, Mirna Marhami Justitia, Budi Ken Azzura Fernando Khairani, Indah Khairina, Nadia Khairunnisya, Khairunnisya Kirana, Andi Chandra Lukman Hakim Lutfah Auliya Karnama Mariyadi mariyadi Miftahurrahma, Miftahurrahma Miftahurrahmah Miftahurrahmah, Miftahurrahmah Mudjiran Mudjiran MUHAMMAD ILHAM Ningrum, Desy Tya Maya Noviardila, Iska Nur Abda Qolbu, Ledy Thalia Nuruddin, Nuruddin Patrick Wiliam Gading Pohan, Nadhiva Nurhaliza Putri, Yulia Rizky Rahayu, Indah Dwi Rajagukguk, Frederik Rudy Sentosa Redhana Aulia Rifi Hamdani Lubis, Rifi Hamdani Rila Rahma Mulyani Rini Simamora, Indah Anda Rizqia, Rizqia Romdani, Romdani Saputra, Rahmat Sari, Atika Pratama Sari, Evin Noviana Sarip, Moh. SRI RAHAYU Sulvianti, Arifah Susan, Raihanah Suzan, Raihanah Syafi’i, Indra Syahputra, Yopi Hendro Tri Hardiningsih, Denok Tugiono, Tugiono Tumanggor, Imelda Anastasya Carolima ujati, Pinjung Wida Ekaputri Hz, Tia Widiansyah , Apriyanti Yafi Velyan Mahyudi Yeni Widowaty Yusri, Hilman Zahra Frizki Asty Zahra Nur Amalina Zougira, Hikmah