Panti Asuhan di Surabaya merupakanbangunan yang dirancang sebagai wadahpenampungan untuk anak-anak Yatim Piatu danterlantar di Surabaya yang berusia 4 tahun hingga18 tahun. Di dalam Panti Asuhan ini nantinya anakanakakan memperoleh pendidikan, pembinaandan pemenuhan kebutuhan pokok sehingga dapatmeningkatkan kesejahteraan hidup generasipenerus bangsa.Rumusan Masalah yang diangkat dalamdesain ini ialah Bagaimana menciptkakan desainbangunan yang mampu menstimulasiperkembangan anak sehingga anak mampuberinteraksi dengan lingkungannya. Untukmenjawab permasalahan desain ini,Penulismenggunakan Pendekatan Perilaku denganmemperhatikan karakter dan kebutuhan anakperempuan dan laki-laki berusia 4 tahun hingga 18tahun. Konsep desain yang diusung dalamperancangan ini yaitu menciptakan ruang-ruangkomunal untuk berinteraksi sehingga dapatmeningkatkan perkembangan anak.