Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Mandira Cendikia (JPKM-MC)

Pengawasan Dan Edukasi Jamban Sehat Dalam Rangka Upaya Pencegahan Buang Air Besar Sembarangan (BABS) Cucu Herawati; Eka Nurjanah; Nuniek Tri Wahyuni; Suzana Indragiri; Healthy Seventina Sirait; Laili Nurjannah Yulistiyana; Didi Taswidi
Jurnal Pengabdian Masyarakat Mandira Cendikia Vol. 3 No. 6 (2024)
Publisher : YAYASAN PENDIDIKAN MANDIRA CENDIKIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perilaku buang air besar sembarangan merupakan perilaku tidak sehat karena sangat mempengaruhi kesehatan masyarakat, dengan pengawasan jamban sehat dapat membantu mengurangi buang air besar sembarangan ke sungai dan tempat lainnya. Tujuan pengabdian kepada Masyarakat ini pengawasan jamban sehat dalam rangka upaya pencegahan buang air besar sembarangan. Metode yang digunakan yaitu kegiatan pengawasan dan edukasi penyuluhan tentang jamban sehat. Teknik pengumpulan data kegiatan ini melalui observasi dan wawancara dengan menggunakan instrumen inpeksi kesehatan lingkungan rumah sehat. Sasaran intervensi yakni 32 kepala keluarga. Pelaksanaan kegiatan selama 14 hari, yaitu mulai tanggal 13-28 Februari 2023, di UPT Puskesmas Jalan Kembang Kelurahan Sukapura Kecamatan Kejaksan Kota Cirebon. Hasil pengawasan jamban sehat, didapatkan dari 32 rumah yang dilakukan inpeksi pengawasan terdapat 5 rumah yang belum memiliki jamban dan yang telah memiliki jamban namun tidak dilengkapi septic tank sebanyak 27 rumah. Serta meningkatnya pengetahuan masyaraat tentang jamban sehat dan dampak akibat buang air besar sembarang. Berdasarkan prioritas masalah didapatkan akses sanitasi yang layak (Jamban sehat) belum mencapai target dengan pencapaian 94,01% dari target 100%.
Co-Authors A.D.Achmad Abdurakhman, R. Nur Aeni, Heni Fa'riatul Amaliah, Lili Andreani, Novi Anis Yuslichah Asih, Retno Citraning Awis Hamid Dani Awis Hamid Dhani Awis Hamid Dhani Bakhri, Syaeful Charien Rahayu Lestari Dani, Awis Hamid Desi Andalasari Desi Susilawati Dewi Mutiah Dhani, Awis Hamid Didi Taswidi Eka Nurjanah Eka Prilianto Endayani, Heni Eva Lusiana Fajar Ardianing Gofur Faridasari, Ira Guritno, Syah Dewa Putra Hartini, Nonih Sri Hastuti, Messy Healthy Seventina Heni Endayani Heni Fa'riatul Aeni Heni Fa'riatul Aeni Herlinawati Herlinawati Herlinawati Herlinawati Herlinawati Herlinawati Herlinawati Hety Sriwaty Hikhmat, Rokhmatul Hikmat, Rokhmatul iin kristanti Iin Kristanti iklimah, putri Indragiri, Suzana Indrini, Putri Kristanti, Iin Kurniasih, Uun Kusumaning Ayu, Ratu Tsamarah Laili Nurjannah Laili Nurjannah Laili Nurjannah Yulistiyana Laili Nurjannah Yulistiyana Lilis Banowati Lilis Banowati Lilis Banowati Mahasih, Teki Mashuri Aji Wijaya Masrifah Masrifah Mei Marisha Mely Selviana Muslimin Muslimin Mutiah, Dewi Nararya Rundamintasih Nuniek Tri Wahyuni Nur Arofah Nur Arofah, Nur Nurjannah Yulistiyana, Laili Nurjannah, Laili Puji Melati Putri Indrini Putri, Megi Melati Dwi Putri, Septya R. Nur Abdurakhman R. Nur Abdurakhman Rohayani, Rohayani Setiawan, Septya Putri Sirait, Healthy Seventina Siti Rodatul Jannah Sri Kushartati Sri Lestari Sri Rizki Sri Wahyuni Sri Wahyuni Sudar Sudar Sudrajat Sudrajat SUPRIATIN Supriatin Supriatin Supriatin Supriatin, Supriatin sutarsih, cicih Taswidi, Didi Thohir Thohir Tri Novita Tri Wahyuni, Nuniek Triyana Widianto Wahyuni, Nuniek Tri Wardah Nuroniyah Widianto, Triyana Wiwiet Indriyani Wulan Puspasari Yasinta Indah Widyaningsih Yoga Rizki Ramadhani Yulistiyana, Laili Nurjannah Yulistiyana, Laili Nurjannah Yusron Adi Utomo