Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan

Persepsi Guru Kelas Terhadap Implementasi Kurikulum Merdeka Di Sekolah Dasar Elsa Nurul Fauziah; Mai Sri Lena; Hana Shilfia Iraqi; Ima Putri
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 9 No 16 (2023): Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.8248403

Abstract

Pengembangan dan pelaksanaan kurikulum merdeka melibatkan guru. Agar kurikulum dapat diterapkan dengan sukses, guru harus berkontribusi secara menyeluruh.. artikel ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana persepsi guru kelas tehadap pelaksanaan kurikulum merdeka di sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif. Teknik Pengumpulan data penelitian menggunakan kuesioner. Responden penelitian adalah guru SD kelas satu dan empat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Guru memiliki presepsi yang bagus dan mendukung terhadap penerapan kurikulum merdeka di sekolah dasar, (2) penyuluhan dan pembekalan guru belum maksimal dan masih dibutuhkan bimbingan lebih lanjut, (3) perubahan yang dialami oleh guru dalam pembelajaran yaitu siswa lebih aktif, kreatif dan inovatif, pembelajaran terarah, tidak adanya keterkaitan dalam pemberian materi. (4) kurikulum merdeka memiliki beberapa keunggulan dari kurikulum merdeka yaitu adanya proyek P5P2RA, kurikulum merdeka lebih menonjolkan kreatifitas siswa, siswa lebih kreatif dan kebebasan guru dalam menjalankan pembelajaran. (5) kendala yang dialami guru yaitu kurangya sarana prasarana, kesulitan untuk menentukan kedalaman materi yang akan diajarkan karena pada capaian pembelajaran hanya diberikan materi secara umum saja, kurangnya bahan ajar, menentukan P5, pembuatan modul. Selain itu ada guru yang terkendala jaringan internet di daerahnya untuk mengakses aplikasi PMM di daerahnya.
STRATEGI PEMBELAJARAN SENI MUSIK KELAS RENDAH DI SEKOLAH DASAR Nelsa Maharani Putri; Hana Shilfia Iraqi; Mai Sri Lena; Zahratul Hasanah
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 9 No 16 (2023): Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.8240319

Abstract

Tujuan dilaksanakannya penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi yang diterapkan guru dalam pembelajaran seni musik kelas rendah di Sekolah Dasar.Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kualitatif.Populasi pada penelitian ini adalah guru-guru yang mengajar di kelas rendah.Responden dari penelitian ini adalah guru yang mengajar di kelas 1. Teknik pengumpulan data yang digunakan peneliti adalah berupa menyebarkan angket menggunakan google form.Angket tersebut berisi pertanyaan mengenai strategi yang digunakan guru kelas 1 dalam melakukan pembelajaran seni music.Hasil penelitian yang diperoleh yaitu strategi-strategi yang diterapkan oleh guru dalam melaksanakan pembelajaran seni musik di kelas 1.Seperti strategi mendemonstrasikan kepada peserta didik secara langsung,strategi dengan menggunakan media pembelajaran berupa video pembelajaran,strategi dengan cara mempraktekannya secara bersama-sama dan latihan mandiri,serta menggunakan gabungan dari strategi demontrasi, pemberian tugas dan memperlihat kan video pembelajaran.Hasil penelitian juga mengungkapkan kelebihan dan kekurangan dari strategi digunakan guru dalam pembelajaran seni music. Seperti pada strategi demonstrasi memiliki kelebihan peserta didik dapat memahami dengan baik terkait materi yang diajarkan. Hasil penelitian juga mengungkapkan kesulitan yang dialami guru dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran seni music kelas 1 di sekolah dasar.
Strategi Guru Dalam Pembelajaran Seni Musik Di Sekolah Dasar Gelva Weristi; Mai Sri Lena; Sartono Sartono; Anggun Kurnia
Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan Vol 9 No 16 (2023): Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan
Publisher : Peneliti.net

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5281/zenodo.8248682

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi guru pada pembelajaran seni musik di Sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif untuk mendeskripsikan strategi guru dalam pembelajaran musik di sekolah dasar. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner (survey). Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa strategi yang diterapkan oleh guru adalah; (a) strategi pembelajaran langsung, (b) strategi pembelajaran interaktif, (c) strategi pembelajaran eksperiensial, dan (d) strategi pembelajaran keteladanan. Beberapa strategi tersebut memiliki kelebihan dan kekurangan dalam penerapan pendidikan musik di sekolah dasar. . Kendala yang dihadapi guru saat pembelajaran di kelas adalah kurangnya ruang untuk mendukung pembelajaran musik dan keterbatasan waktu untuk menyampaikan materi. Solusi yang diajukan guru adalah mencari alternatif pelajaran tambahan di luar sekolah dan memberikan layanan pendukung secara mandiri.
Co-Authors Adinda Nisa Vallery Aditya Febriansyah Adiva Ayodia Prameswari Ailen Parista Amelia Wulandari Anggun Kurnia Annisa Fauzana Annisa Salsabila Annisaul Mutmainnah Asratul Hasanah Azizah Rahmi Yudita Bunga Raudhatul Jannah Claudya, Tifanni Dani Anisa Imanda Denisa Putri Wahyuli Desyandri Desyandri Dian Santana Diva Renisa Elfia Sukma Elsa Nurul Fauziah Fadhila Aulia Fadhilla Hidayati Fastabuqul Khairat Fathonah Dwi Herdianti Fatma Arrahmi Fitri Oriza Sativa Hani Fitri, Ervi Dilla Gelva Weristi Ghita Hasna Thayyiba Gita Yulia Miranda Hana Shilfia Hana Shilfia Iraqi Hasandi, Yuliarti Fira Hendriani Zora Hastuti Ika Suryanita Ikhlas Wardhana Putra Ilzha Rhamadhani Ima Putri Indah Fajri Hilmi Indra Indra Intan Dwi Puspita Jimmy Merantika Jingga Febri Yona Malta Latania Yusma Fitas Taftian Lika Putri Mulia Lisa Nurlazi Putri Marici Sartika, Ranta Marsya Diani Putri Maulidia Annisa Mega Silvia Herini Mega Silvia Herini Mia Nofriana Muhammad Fauzan Muhenda Hafidh Nelsa Maharani Putri Netriwati Netriwati Noraslinda Noraslinda Nulfa Aidina Nur Azizah Nur Hakiki Oktaviani Nurul Fitri Annisa Ola Kurnia Putri Rafika Rafika Rafina Suciwanisa Randiki Saputra Raudatul Adabiah Refaldo Refaldo Reski Ananda Reysa Febrina Rico Aulia Rahman Risda Amini Rizka Hidayatul Husna Rizka Khairani Sabilla Nurul Amanda Dellava Sahrun Nisa Sahrun Nisa Salsabila Nadya Putri Sanseni Safitri Santi Oktavia Sari, Surtika Sartono Sartono Silvi Wardahtun Aisyah Syofia alkhaira Tessa Dety Arizna Tiara Maisy Tri Rahayu Utami Tuti Erawati Ulfah Putri Efendi Wahyu Neza Eka Formi Wahyu Septina Rada Amra Winda Komala Sari Wulan Mulyani Wulan Mulyani Yanti Fitria Yasirli Amrina Yaumil Khair Djumardi Yessy Fitri Yolanda Rahma Sari Yolanda, Yola Yolla Melisandy Yuli Elysa Zahratul Hasanah Zikra Hanum