Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Seni bagi Masyarakat)

PEMANFAATAN LIMBAH AIR KELAPA MENJADI NATA DE COCO UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN PEDAGANG KELAPA PARUT Ekawati, Ekawati; Rizieq, Rahmatullah; Ellyta, Ellyta
SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Seni bagi Masyarakat) Vol 2, No 2 (2014)
Publisher : LPPM UNS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/semar.v2i2.45156

Abstract

In general, the aims of the service to the community program is to provide the training of the wastewater treatment in making nata de coco to the  coconut traders in  Dahlia traditional markets that can provide them an additional income. The specific aims are : (1) To give the grated coconut trader and their partner knowledge about the processing of nata de coco, (2) To give the coconut traders and their partners knowledge  of processing nata de coco into  various flavors, (3) To share the  coconut traders and their partners the knowledge about how  to package  so that it will become more attractive,  Finally (4) To improve their management and to expand their marketing network.Methods are used: (1) Dissemination  knowledge of nata de coco, (2) Counseling and training wastewater treatment of the coconut into nata de coco for the coconut trader and their partners in the Dahlia,  traditional market town in Pontianak, (3) Improving the quality of human resources, And (4) Training Product Promotion of SMEs through the Internet.The results show that the interest of participants to the activities of is very large. This is demonstrated by the sight of people exiting to follow and pay attention in any of the material presented, as well as their desire to know more about the process of nata de coco. Based on the  aggregate information that is collected by the team that one of the key success of the implementation of this activity is their desire to earn more income,  furthemore due to the abundant of the raw material for making nata de coco in their environment.
Penyuluhan Pembuatan Pupuk Organik Cair, Pemasaran Online Pada Usaha Hidroponik Panti Asuhan Baitul Hikmah Kabupaten Kuburaya Ekawati Ekawati; Rahmatullah Rizieq; Ellyta Ellyta; Agusalim Masulili; Sutikarini Sutikarini
SEMAR (Jurnal Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Seni bagi Masyarakat) Vol 11, No 2 (2022): November
Publisher : LPPM UNS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/semar.v11i2.63056

Abstract

Meningkatnya biaya produksi untuk kebutuhan nutrisi dan terbatasnya pemasaran sayuran hidroponik yang dihasilkan menjadi kendala yang dihadapi oleh usaha hidroponik panti asuhan Baitul Hikmah. Tujuan dari kegiatan pengabdian pada masyarakat ini adalah: 1) Peningkatan pengetahuan mitra dalam membuat pupuk organik cair sebagai alternatif pendamping pupuk anorganik yang digunakan, dan 2). Peningkatan sistem pemasaran sayuran hidroponik melalui pemasaran online. Setelah dilakukan pelatihan pembuatan pupuk organik cair (POC), dipraktekkan cara pembuatannya POC serta ditunjukkan bahan-bahan yang harus dipersiapkan mendapat respon positif  dan antusias peserta. Hal ini terlihat dari seluruh peserta mengetahui dan paham membuat pupuk organik cair sendiri,  dan seluruh peserta atau 100% peserta tertarik untuk membuat pupuk organik cair karena prosesnya mudah dilakukan dan bahan-bahannya mudah didapat dan tersedia disekitar lingkungan panti. Manfaat lain yang diperoleh yaitu POC yang dihasilkan mempunyai nilai ekonomis karena bisa dijual, dapat mengurangi penggunaan pupuk anorganik yang selama ini digunakan sehingga mengurangi biaya produksi, POC ini diaplikasikan oleh mitra untuk mengurangi ketergantungan terhadap pupuk kimia dan sebagai upaya untuk menjual produk hidrponik yang organik. Penjualan produk sayur hidroponik mitra yang sebelumnya dilakukan secara langsung kepada pengunjung dan langganan tetap, sekarang mulai meningkat dengan menggunakan pemasaran secara online melalui Instagram dan Facebook.Kata kunci : hidroponik; pupuk organik cair; panti asuhan; pemasaran online