Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Teknologi Elekterika

AUDIT ENERGI SISTEM KELISTRIKAN GEDUNG POLITEKNIK NEGERI UJUNG PANDANG MENGGUNAKAN SCADA SEBAGAI INSTRUMEN PENGUKURAN PERMANEN Hamdani, Hamdani; Thahir, Muhammad; Nurhayati, Nurhayati
Jurnal Teknologi Elekterika Vol 13, No 2 (2016): Nopember
Publisher : Politeknik Negeri Ujung Pandang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (737.99 KB) | DOI: 10.31963/elekterika.v13i2.987

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah merancang suatu sistem yang dapat memonitor data sistem kelistrikan pada gedung administrasi PNUP (politeknik negeri ujung pandang) sebagai salah satu data primer yang digunakan untuk melakukan audit energi. Untuk membaca data digunakan PQM (Power Quality Meter) dan PLC (programmable logic controller) berfungsi sebagai  pengolah data untuk keperluan pengukuran maupun untuk pengendalian. Software SCADA berfungsi untuk menampilkan visualisasi yang diperlukan untuk monitoring atau sebagai controlling. Untuk keperluan visualisasi diperlukan komputer.  Komputer bertugas menerima, menyimpan, mengirim dan menampilkan data dalam bentuk visualisasi yang mudah dipahami oleh pengguna. Data-data tersebut sewaktu-waktu dapat diambil jika diperlukan. Data-data tersebut berupa data Beban operasi, Ketidak-seimbangan arus, Ketidak-seimbangan tegangan, Faktor daya, Tingkat harmonik (THD) arus dan Tingkat harmonik (THD) tegangan. Data-data tersebut diolah sesuai dengan jenis audit yang dilakukan, audit singkat, audit awal maupun audit rinci, dimana hasil olah data sesuai keperluan audit akan ditampilkan dalam bentuk grafik maupun tabel yang disertai dengan kesimpulan dan saran bagi pengguna terutama bagi pemangku jabatan sehingga dapat menentukan kebijakan yang tepat pada konsumsi energi berkaitan dengan penyediaan dan pengelolaan energi yang lebih optimal.
Assessment of wind power plant performance using turbine performance and power curves: a case study of PLTB TOLO I Jeneponto Sofyan, Sofyan; Idris, Ahmad Rosyid; Latif, Muh. Ardiansyah; Thaha, Sarma; Asri, Andarini; Thahir, Muhammad; Sidehabi, Sitti Wetenriajeng
Jurnal Teknologi Elekterika Vol. 21 No. 2 (2024)
Publisher : Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Ujung Pandang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31963/elekterika.v21i2.5116

Abstract

Jeneponto Regency in South Sulawesi possesses significant wind potential, making it an ideal location for the development of Wind Power Plants (WPP). However, these WPPs are intermittent due to the inconsistent nature of wind energy, presenting challenges that affect the performance and efficiency of turbines in generating electricity. Therefore, this study aims to evaluate the performance of the SWT-3.6-130 wind turbines at the Tolo 1 WPP in Jeneponto to determine their capability in converting wind energy into electrical energy at specific wind speeds. The evaluation results indicate that the performance of the SWT-3.6-130 wind turbines at the Tolo WPP in February 2022 was not optimal. The maximum output power generated by these turbines approached the maximum capacity of 3.6 MW, with Turbine 06 producing 3.57 MW at a wind speed of 13.07 m/s, Turbine 09 producing 3.57 MW at a wind speed of 12.27 m/s, and Turbine 013 producing 3.58 MW at a wind speed of 12.11 m/s. Although the power generated was close to the maximum capacity, the performance variation among turbines indicates the need for further evaluation to address factors reducing efficiency. Power coefficient analysis shows that Turbine T13 exhibited the best performance, with the fewest instances of power coefficient values not meeting standards. This study provides crucial insights for improving performance and preventing failures at the Tolo WPP in the future.