Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Pendas : Jurnah Ilmiah Pendidikan Dasar

DAMPAK PERENCANAAN BERBASIS DATA TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA Nurun Nikmah; Zulfah; Dwi Satrio Bagus Tumeko; Ngurah Ayu Nyoman Murniati
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i04.20798

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak perencanaan berbasis data (PBD) terhadap peningkatan hasil belajar siswa di tingkat pendidikan dasar. PBD merupakan pendekatan yang memanfaatkan data untuk mendukung pengambilan keputusan secara efektif dan efisien dalam proses pendidikan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi PBD berdampak positif pada hasil belajar siswa, terutama melalui peningkatan efisiensi pengelolaan sumber daya, optimalisasi proses pembelajaran, dan penguatan pengambilan keputusan yang berbasis bukti. Kesimpulan ini menunjukkan bahwa penerapan PBD perlu didukung oleh infrastruktur teknologi informasi yang memadai dan pelatihan untuk meningkatkan kapasitas pemangku kepentingan dalam menggunakan data sebagai dasar perencanaan. Penelitian ini memberikan kontribusi terhadap pengembangan strategi pendidikan yang lebih efektif dan terukur.
Co-Authors Abdul Haris Sunubi Ahmad Fauzan Ahmad, Annisa Ahmadi, Devila Laura Alviona akbar, Muh.Akbar Ambo Dalle Andani, Silvira Arqam Asiza, Nur Astuti Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia, Bahasa Indonesia Daratul Aini Gaho Dari, Yuni Wulan Darmadi Dwi Nurhidayani Dwi Satrio Bagus Tumeko Fadhilaturrahmi Fadhilaturrahmi Fatmasyamsinar, Andi Asti Febriani, Suci Fitri Amelia Hermansyah Fitriani, Arza Nabila Haris Sunubi Hidanah, Sri Hidayati, Adityawarman Ida Ayu Putu Sri Widnyani Iftitah, A.N Ika Juliana, Ika Julianis, Juli Kasman Edi Putra Kasman Edi Putra, Kasman Edi Kasman Ediputra, Kasman Layli Maydawati Lussy Midani Rizki majid, tajuddin Martin, Syrli Maulidina, Allisa Maulidya, Sity Rahmy Mohammad Adib, Mohammad Mohammad Cipto Sugiono Molli Wahyuni Mufasirin Muh. Yusuf Muhammad Saleh Muhammad Tresno Mujahidah Mujahidah Mujahidah Musdalifah Muhammadun Musfirah Narayani, Daliyah Nasaruddin Natsir Maulana, Muhammad Ngurah Ayu Nyoman Murniati Novita Sari Nur Asiza Nur Fadilah Nurhaliza Nursandi, Mutiara Nursyahfira Nurul Hasanah Nurun Nikmah Nurwildani , M. Fajar Nurwildani, M Fajar Rahma Yenni Rahmania Ningsih Ramdhan Rezki Adelya Riski Yusri Farmansyah Rusdial Marta Sabdoningrum, Emy Koestanti Saufik Luthfianto Siswiyanti Siti Rohani Sitohang, Lidya Lestari Sity Rahmy Maulidya Sri Ulfa Insani Sri Yulianti Sugiono, M. Cipto Sulvinajayanti Sumarno Syafitri, Marliza Syaira Amelya Syairah, Anisa Titik Haryati Tofik Hidayat Tofik Hidayat Usman, Muhammad Syahid Widya Paramita Lokapirnasari Winulyo, Wahono Putra Yudanianyi, Ira Sari Yukir, Muh Zulhendri