Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

SOSIALISASI PENCEGAHAN COVID-19 DI PAUD SRIKANDI JAKARTA TIMUR MELALUI METODE CERITA BERGAMBAR Uljanatunnisa Uljanatunnisa; Yani Hendrayani; Irpan Ripa'i Sutowo
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4, No 1 (2021): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v4i1.48-55

Abstract

Early in 2020 the community was shocked by the Corona Virus Pandemic (Covid 19), it is estimated that more than 215 countries are struggling to stop the transmission of this virus, including Indonesia. This virus can attack anyone, including children, based on the results of case detection that children who have contracted Covid-19 also continue to increase. The Srikandi Early Childhood Education Institute, East Jakarta, has not provided Covid-19 education to its students. Through PKM activities, the Abdimas team of the Universitas Pembangunan Nasional Veteran jakarta carried out socialization activities for the prevention of Covid-19 including introduction to how to prevent Covid-19 through the pictorial story method. The series of activities consist of preparation, implementation and evaluation. Based on the results of the evaluation, it is concluded that the implementation of this activity is quite effective because the cognitive abilities of children have increased.
PENDAMPINGAN PEMANFAATAN DIGITAL PLATFORM UNTUK MENINGKATKAN ADDED VALUE PADA UNIT BISNIS KERAJINAN TANGAN BANK SAMPAH SRIKANDI BERDIKARI DI MASA PANDEMIK Irpan Ripa'I Sutowo; Uljanatunnisa Uljanatunnisa; Lusia Handayani; Vina Mahdalena
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 6 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v5i6.2121-2129

Abstract

Awal tahun 2020 masyarakat dunia dikejutkan dengan Pandemik Virus Corona atau disebut dengan Covid 19, diperkirakan lebih dari dari 215 negara berjuang untuk menghentikan penularan virus ini tidak terkecuali Negara Indonesia. Pandemik ini sangat menimbulkan dampak dari segala sector terutama pada sector usaha yang salah satunya terdampak pada unit kerajinan tangan Bank Sampah Srikandi Berdikari (BSSB) yang berada di Desa Pasarean, Kabupaten Bogor. Berdasarkan hasil asessemen bahwa BSSB memiliki kendala dalam hal pemasaran produk kerajinan tangan baik secara virtual online maupun offline, sehingga dibutuhkan pendampingan yang berkaitan utamanya tentang pemasaran online dengan memanfaatkan platform digital. Melalui kegiatan PKM, tim Abdimas Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta melakukan kegiatan pendampingan pemasaran online dari edukasi hingga mempraktikannya. Adapun Rangkaian kegiatan terdiri dari persiapan dan pelaksanaan kegiatan.
PERAN SOSIALISASI SHARING BEASISWA DALAM MENDORONG PARTISIPASI PENDIDIKAN TINGGI DI KALANGAN SISWA SMA MUHAMMADIYAH PEMIJAHAN Kuswandi, Wawan; Nasution, Umar; Luthfi Ichsan Syam, Muhammad; Ali Rahmin, Wulan; Khosiin, Khosiin; Ripa’I Sutowo, Irpan; S, Zazirah; Ramlan, Ramlan; Salsabila, Balqis; Jannah Nasution, Riska
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 8, No 5 (2025): MARTABE : JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v8i5.2052-2059

Abstract

Pendidikan tinggi penting untuk kemajuan, tetapi keterbatasan ekonomi dan kurangnya informasi beasiswa masih menjadi hambatan bagi banyak siswa. Upaya sistematis diperlukan untuk menyebarkan informasi dan memotivasi mereka agar percaya bahwa pendidikan tinggi dapat diraih. Kegiatan sosialisasi sharing beasiswa di SMA Muhammadiyah Pemijahan bertujuan untuk meningkatkan akses dan partisipasi siswa dalam melanjutkan pendidikan tinggi, terutama bagi mereka yang berasal dari latar belakang ekonomi kurang mampu. Metode yang digunakan meliputi penyuluhan interaktif yang menghadirkan alumni sukses penerima beasiswa, sehingga siswa dapat memahami berbagai jenis beasiswa, serta prosedur pendaftaran dan tips sukses dalam mendapatkan beasiswa. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan peningkatan kesadaran siswa mengenai pentingnya pendidikan tinggi dan peluang beasiswa yang tersedia. Siswa juga menjadi lebih proaktif dalam mencari informasi mengenai pendidikan. Kegiatan ini membuktikan bahwa sosialisasi beasiswa dapat menjadi solusi efektif untuk mengatasi keterbatasan informasi dan kendala finansial yang dihadapi siswa di daerah pedesaan. Dengan demikian, kegiatan ini berkontribusi terhadap perkembangan ilmu pengetahuan di bidang pendidikan dengan membuka akses pendidikan yang lebih inklusif dan memberikan peluang yang lebih besar bagi siswa untuk mencapai cita-cita mereka.