Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search
Journal : JETT (Jurnal Elektro dan Telekomunikasi Terapan)

PERANCANGAN DAN REALISASI MOBIL REMOTE CONTROL MENGGUNAKAN FIREBASE Dadan Nur Ramadan; Agus Ganda Permana; Hafidudin Hafidudin
Jurnal Elektro dan Telekomunikasi Terapan (e-Journal) Vol 4 No 1: JETT Juli 2017
Publisher : Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Telkom

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2382.622 KB) | DOI: 10.25124/jett.v4i1.997

Abstract

Car Remote Control is a smaller size miniature car, which is controlled directly by the remote or joystick using transmitter module as a communication, in this journal propose design and realization of car remote control based on Internet of things using Firebase Cloud Messaging, first data from joystick application sent to the realtime database, and NodeMCU on car RC synchronizes the data from realtime database . The results obtained average value of delay from realtime database to NodeMCU is 1.191 second, while the value of sending data from the joystick application to Firebase is 3.13 Kb/s for upload and 2.28 Kb/s for download.
Sistem Pengisian Pulsa Pada KWH Meter Prabayar Menggunakan Ponsel Asep Mulyana; Tengku Ahmad Riza; Dadan Nur Ramadan; Muhammad Dzakwan Falih
Jurnal Elektro dan Telekomunikasi Terapan (e-Journal) Vol 4 No 2: JETT Desember 2017
Publisher : Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Telkom

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (291.324 KB) | DOI: 10.25124/jett.v4i2.1093

Abstract

There are two ways of billing system currently applied by PT PLN to bill electric power usage by subscriber, ie : conventional system and token system. In the conventional system done by staff by attending the location of the subscriber’s KWH Meter for recording the position of KWH Meter as data tobe used for billing system. The disadvantage of this way is the wasting time and costly. While the disadvantage of the token system is: no early warning when the token balance near to zero, but the power goes off suddenly. Another disadvantage of token system is the updating of balance of KWH Meter only can be done at one place, ie on the keypad near the KWH Meter device. It contrary with the updating way of the balance in mobile phone billing system thatr can be done "any place", by mean smart phone. In this research, designed a digital KWH Meter using Arduino Uno which equipped with communication system to get some features based on SMS as needed to solve those problems. The features are: the updating way of balance of KWH meter is integrated with mobile billing system, ie done by typing on the subscriber’s smart phone easily. Another feature is the checking of the remaining of the balance of KWH Meter also can be done on subscriber’s smart phone any where, any time. And the third feature is the early warning system (notifification message) to subscriber’s hand phone when the remaining of the balance of KWH meter reach the critical value according to preset value determined by subscriber to avoid the power source in the home goes off suddenly. As the final step of this research is the testing of the system which shown that the accuracy of KWH Meter by 99.34%, the average delay response of updating of the balance of KWH Meter (round trip delay) is 12,25 seconds, the delay response of balance checking of KWH Meter (round trip delay) is 14,25 seconds, and the delay of the early warning system (one way delay) is 7,15 seconds
RANCANG BANGUN DAN IMPLEMENTASI AUTOMATIC TRANSFER SWITCH (ATS) MENGGUNAKAN ARDUINO UNO DAN RELAI Robinzon Pakpahan; Dadan Nur Ramadan; Sugondo Hadiyoso
Jurnal Elektro dan Telekomunikasi Terapan (e-Journal) Vol 3 No 2: JETT Desember (2016)
Publisher : Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Telkom

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (351.491 KB) | DOI: 10.25124/jett.v3i2.302

Abstract

Sistem cadangan/backup catudaya mutlak diperlukan pada perangkat elektronika yang memerlukan energi listrik yang tidak terhenti. Cadangan catudaya digunakan untuk menggantikan sumber utama PLN. Pada penerapannya diperlukan sebuah perangkat pendukung berupa Automatic Transfer switch (ATS) untuk melakukan pensaklaran dari sumber utama ke cadangan catu daya atau sebaliknya. Pada paper ini, dibahas realisasi perangkat ATS berbasis mikrokontroler yang bekerja berdasarkan pembacaan arus dan tegangan. Sistem ini juga dilengkapi dengan komunikasi berbasis LAN untuk mengirim data monitoring. Setelah dilakukan pengujian, perangkat ATS dapat mengukur arus dan tegangan dengan rata-rata kesalahan 3,76% dan 0,21% pada pengukuran generator set dan sumber PLN. Pengujian lainnya, sistem relai dapat berfungsi untuk memindahkan sumber listrik dari sumber utama ke sumber cadangan atau sebaliknya.
RANCANG BANGUN DAN IMPLEMENTASI ALAT UKUR DAN SISTEM INFORMASI PADA LISTRIK SATU FASA Dadan Nur Ramadan; Agus Ganda Permana; Galuh Mardiansyah; Dyah Puspaningrum
Jurnal Elektro dan Telekomunikasi Terapan (e-Journal) Vol 2 No 2: JETT Desember (2015)
Publisher : Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Telkom

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (799.829 KB) | DOI: 10.25124/jett.v2i2.103

Abstract

Sistem monitoring penggunaan listrik baik secara prabayar maupun pascabayar masih memiliki beberapa masalah, salah satu permasalahan yang terjadi adalah masih kurangnya pengawasan untuk mengetahui seberapa besar penggunaan listrik di suatu rumah atau suatu daerah. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, diperlukan sebuah perangkat yang mampu mengukur parameter-parameter pada listrik arus AC (Alternating Current) satu fasa, dan menampilkannya hasilnya dalam suatu sistem informasi, sehingga penggunaan daya listrik dari setiap rumah atau daerah dapat diketahui jumlahnya.Dengan menggunakan papan mikrokontroler Arduino Uno sebagai pengolah datanya, parameter yang dapat diukur oleh perangkat terdiri dari arus, tegangan dan daya, data pengukuran tersebut kemudian dikirim melalui jaringan wireless ke sebuah komputer server, komputer server berfungsi sebagai penyimpanan data hasil monitoring dan mengolah data tersebut menjadi sebuah informasi yang ditampilkan dalam sebuah website.Berdasarkan hasil pengujian pada pengukuran arus didapatkan nilai kesalahan rata-rata sebesar 3,28%, kesalahan rata-rata pengukuran tegangan sebesar 0,39%, pada pengukuran nilai daya didapatkan nilai kesalahan rata-rata sebesar 8,82%. Sedangkan pada proses pengiriman data diperoleh nilai presentase error sebesar 0.1%, dan akurasi data mencapai 100%.
APLIKASI SISTEM MONITORING JARINGAN BERBASIS WEBSITE dadan Nur Ramadan; Risang Suryadi Saputra; Hafidudin .
Jurnal Elektro dan Telekomunikasi Terapan (e-Journal) Vol 5 No 1: JETT Juli 2018
Publisher : Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat, Universitas Telkom

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (742.925 KB) | DOI: 10.25124/jett.v5i1.1520

Abstract

Dalam melakukan pengamatan terhadap kualitas jaringan, masih banyak yang menggunakan cara manual, seperti melakukan ping dari satu host ke host yang lain. Penelitian ini bertujuan membuat aplikasi monitoring berbasis website untuk mengamati kondisi traffic, delay dan jitter pada jaringan, aplikasi dibuat menggunakan Bahasa pemrograman PHP, python, javaScript, dan MySQL. Kemampuan website ini diantaranya, dapat melihat traffic pada jaringan, mengetahui kondisi perangkat yang terhubung ke jaringan, informasi traffic jaringan akan ditampilkan pada google Map. Berdasarkan hasil pengujian aplikasi monitoring, yang mengacu pada standar QoS, diperoleh rata-rata delay 1,97581 millisecond dan jitter 1,36925 millisecond, menandakan kualitas traffic data sangat bagus. Persentase error pengujian aplikasi monitoring terhadap pengujian dengan aplikasi wireshark sebesar 16,82% untuk delay dan untuk jitter sebesar 23,46%.
Co-Authors Abdul Azis Abi Hakim Amanullah Ady Purna Kurniawan Afandi, Mas Aly Agus Ganda Permana Akmalia, Cintya Sanega Amri Khurniawan Andi Ghina Haura Andi Nurmantis, Dwi Andrea Eges Seca Barus Andri Juli Setiawan Angga Itsar Maiyatullah Anggun Fitrian Isnawati Arfianto Fahmi ARIS HARTAMAN Asep Mulyana Asep Mulyana Asep Mulyana Asril Ibrahim Bella Moniqa Ramadhini Sonda Dendi Gusnadi Dicky Aditya Prabowo Dieny Rofiatul Mardiyah Dyah Irawati, Indrarini Dyah Puspaningrum Dzikri Fajduani, Fazrian Ezi Rohmat Fadel Muhammad Imbang Fadhil Muhammad Setiawan Fairuz Azmi Feri Teja Kusuma Gabriel Sabadtino Siahaan Galuh Mardiansyah Gelar Budiman Hafidudin . Hafidudin Hafidudin, Hafidudin HW, EVA AISAH Ilham Novianto, Muhammad Indrarini Dyah Irawati Ivosierra Andrea Larasaty Larasati Muslikhah Famarsari Larasaty, Ivosierra Andrea Manurung, Binsar Anugrah Martahan Marzuki, Revisha Andhini Muhammad Dzakwan Falih Muhammad Iqbal Nachwan Mufti Nita Laananila, Grace Nur Iqrima Nurwan Reza Fachrurrozi Prastya, Gede Eka Pratama, Abie Rizki Putri Sandika Juwita Radial Anwar, Radial Radya Fadhil RENALDI, LUKY RENALDI, LUKY Rendy Munadi Reni Dyah Wahyuningrum Restu Mufti, Gusti Alif Risang Suryadi Saputra Rita Purnamasari Riyan Hadi Putra Rizky Aulia Rahman Robinzon Pakpahan ROHMAT TULLOH Sasmi Hidayatul Yulianing Tyas Silvia, Helen Siti Sarah Maidin Siti Zahrotul Fajriyah Sri Dewi Sartika Suci Aulia Sugeng, Santoso Sugondo Hadiyoso Syifa Nurgaida Yutia Taufik Ismail Al Adhim Tengku Ahmad Riza Thoriq Dharmawan Tita Haryanti Tri Nopiani Damayanti Unang Sunarya Wartingrum, Nadia Widjadjadi, Danang Tjatur Widjajadi, Danang Tjatur Yudha Purwanto Yudiansyah Yudiansyah Yusran, Fahd YUYUN SITI ROHMAH Zahra, Khansa A