Herlina Puspa Dewi
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL MANAJEMEN

Pengaruh jumlah dewan karakteristik dewan komisaris dalam pengungkapan corporate social responsibility pada perusahaan pertambangan tahun 2017 - 2020 Herlina Puspa Dewi
JURNAL MANAJEMEN Vol 13, No 4 (2021): Desember
Publisher : Faculty of Economics and Business Mulawarman University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/jmmn.v13i4.10337

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh karakteristik dewan komisaris terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility di bidang pertambangan. Karakteristik dewan komisaris diuji dengan jumlah dewan komisaris, proporsi dewan komisaris independen, proporsi perempuan dalam dewan komisaris, keahlian dewan komisaris, dan jumlah rapat dewan komisaris. Pengumpulan data menggunakan metode purposive sampling pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2017 hingga 2020. 143 perusahaan pertambangan yang digunakan sebagai metode analisis dalam penelitian ini adalah analisis regresi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa jumlah rapat dewan komisaris memiliki hubungan yang signifikan dalam pengungkapan CSR. Sedangkan karakteristik lain seperti jumlah dewan komisaris, proporsi dewan komisaris independen, proporsi perempuan dalam dewan komisaris, keahlian dewan komisaris tidak berpengaruh signifikan terhadap pengungkapan CSR.