Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Publikauma : Jurnal Administrasi Publik Universitas Medan Area

Implementasi Permendes PDTT Nomor 2 Tahun 2016 Tentang Indeks Desa Membangun Dalam Kebijakan Pembangunan Desa Randegan Safira Yuliana Putri; Isna Fitria Agustina
Publikauma : Jurnal Administrasi Publik Universitas Medan Area Vol. 13 No. 1 (2025): PUBLIKAUMA, JUNI 2025
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/publika.v13i1.14570

Abstract

Penelitian ini mengkaji implementasi Permendes PDTT Nomor 2 Tahun 2016 tentang Indeks Desa Membangun (IDM) di Desa Randegan, Kecamatan Tanggulangin, Kabupaten Sidoarjo. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis implementasi penerapan kebijakan IDM. Menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan teori implementasi kebijakan Van Meter dan Van Horn, penelitian ini mengungkap bahwa implementasi Indeks Desa Membangun di Desa Randegan telah berjalan sesuai prosedur, didukung oleh kapasitas aparatur desa yang memadai, serta koordinasi dengan pendamping desa. Namun, beberapa tantangan masih ditemukan, seperti validitas data yang kurang akurat dan partisipasi masyarakat yang belum optimal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keberhasilan kebijakan ini tidak hanya bergantung pada ketersediaan sumber daya dan mekanisme pelaksanaan, tetapi juga pada keterlibatan aktif masyarakat serta pemanfaatan teknologi dalam pengelolaan data dan evaluasi kebijakan. Oleh karena itu, peningkatan sosialisasi, penguatan koordinasi antar-pemangku kepentingan, dan optimalisasi teknologi informasi direkomendasikan untuk mendukung efektivitas implementasi Indeks Desa Membangun.
Co-Authors Agustian, Yonki Agustin, Nanda Adelia Nur Ainul Fidia Wati Albab, Mukhammad Ulil Ali, Zezen Zainul Anggraini, Ani Trianingsih Apreliyanto, Erwin Arum Ridho Intiaswilujeng Astari, Melinda Auly, Laveda Nur Azzahra, Naura Salsabila Neisya Christin Yuliani Christin Yuliani Cici Ela Rohbisti Civica Silmi Dandi, Stevanus Darmawan, Mochammad Ramli Debyla Salshalina Ardil Devina Ersandy Dewi Komala Sari Diana, Silvia Nur Dyas, Eka Wahyuning Eni Rustianingsih Ersandy, Devina Evi Rinata Fajar Muharram Fazri, Aisyah Nur Febriani, Saniyyah Aabidah Fernanda, Amelia Juli Firdaus, Novi Andriani Fitroni, Arif Senja Ghufron, Akhmad Hanum, Fiqriyah Hapsari, Maulidia Hendra Sukmana Herman Felani, Herman Idriyanti, Meri Ikhsan Setiawan Ilalfiah, Luluk Ilmi Usrotin Choiriyah Indarwati, Lisya Dwi Indra Puspita Sari Insan, Muhammad Khoirul Irgi Achmad Fachrezi Ismianingtyas, Rizka Isnaini Rodiyah Isyarah Rosana Amalia Jayanti, Mery Tri Jihan Andita Firdausi Khafidz, Abdul Krisnawan, Gading Dwi Kurnia Dwi Anggraini Laili Nur Hidayati, Laili Lailul Mursyidah Lestari, Chantika Cindy Luluk Fauziah M. Suryawinata M. Suryawinata Maf’ula, Faima mansur nur hidayat, mochamad Masfufah, Dwi Nur Mashudi Mashudi Maulidiah, Nur Mauludia, Mivtha Mauludiyah, Yully Riska Mega Putri Wulandari Muchorrotun, Siti Muhammad Alif Rafifuddin Muhammad Jamal Muluk, Farid Anfasa Ningrum, Bella Tri Inda Nofianti, Efa Noor Anida Maysharoh Novianti, Rosita Dwi Nur Rosidah Hayati Nuzulla, Mei Firdaus Octavianne, Helena Oktafiani Mustaqorina, Nadilla Oktaviana, Nia Shinta Oriza Satyva Pravitasari, Novalia Eka Prisca, Olivia Ingkan Priyona, Atha Yumna Putri, Ardita Kirana Putri, Griselda Amanda Archiey Putri, Harrinda Noviona Aprilita Maharani Rahmadani, Nur Danisa Rahmawati, Lutfiah Ramadhina, Moh Syahrul Ricka Octaviani Rizka Ismianingtyas Rochmaniah, Ainur Safira Yuliana Putri Sakirman Sakirman Sane'a Sane'a Sane'a Sane'a Sari, Indira Siska Rahmawati Subiyanto Sulistyono, Dirgantoro Adi Syahputri, Fitriani Firman Syavitri, Nadiya Ami Thoyyibah, Riska Lailaturrohmah Virda Arlien Febrianthi Wandira, Adellia Eka Warsono Warsono Wati, Ainul Fidia Weni Al Azizah Widowati, Mahdalia Ratih Widya Ayu Pratiwi Yurrike Chintya Dewi Yurrike Chintya Dewi Yusuf, Lisa Aprilia