Yuergen Armando Dhewa
STKIP Citra Bakti Ngada

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Citra Pendidikan Anak

PROFIL STUNTING DI KABUPATEN NGADA Yuergen Armando Dhewa; Konstantinus Dua Dhiu; Yasinta Maria Fono
Jurnal Citra Pendidikan Anak Vol 2 No 2 (2023): Jurnal Citra Pendidikan Anak
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat STKIP Citra Bakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.38048/jcpa.v2i2.1635

Abstract

Berdasarkan penelitian yang dilakukan di tiga puskesmas wilayah kecamatan bajawa disimpulkan bahwa data profil stunting anak usia dini di tahun 2020 mengalami kenaikan jika dibandingkan dengan tahun 2019. Jumlah anak yang terkena stunting tahun 2019 sebanyak 238 anak sedangkan jumlah anak di Kecamatan Bajawa yang terkena stunting di tahun 2020 sebanyak 356 anak artinya jumlah kenaikan stunting anak pada tahun 2020 di kecamatan bajawa sebanyak /18 anak dengan perincian 58 anak dari Puskesmas Surisina,189 anak dari Puskesmas Kota Bajawa dan 109 anak dari Puskesmas Langa. Kelurahan Trikora merupakan kelurahan/desa dengan jumlah anak stunting paling sedikit denganj umlah 1 anak sedangkan Desa Beiwali merupakan desa/kelurahan dengan jumlah anak stunting paling banyak dengan jumlah 46 anak. Dengan demikian dapat disimpulkan jumlah anak stunting di Kecamatan Bajawa pada tahun 2020 mengalami peningkatan jika dibandingkan tahun 2019.