Dafa, Dafa
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Bada'a: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar

Analisis Kesulitan Belajar Peserta Didik Materi Pengukuran Mata Pelajaran Matematika Kelas II Sekolah Dasar Karawang Dafa, Dafa; Danang Dwi Basuki
BADA'A: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 5 No. 2 (2023): :Badaa: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar
Publisher : Fakultas Tarbiah Institut Agama Islam (IAI) Hamzanwadi Pancor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37216/badaa.v5i2.991

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kesulitan belajar pada peserta didik materi pengukuran dan menganalisis faktor-faktor dari kesulitan belajar peserta didik materi pengukuran mata pelajaran matematika kelas II Sekolah Dasar Karawang. Partisipan dalam penelitian kualitatif ini adalah siswa kelas II dan pendidik selaku pengampu mata pelajaran matematika kelas II. Mengenai pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan wawancara dan dokumentasi. Deskriptif kualitatif merupakan teknik analisis data yang digunakan peneliti. Analisis kesulitan belajar peserta didik pada materi pengukuran yang dihadapi oleh peserta didik kelas II yaitu kesulitan membedakan satuan ukuran dan kesulitan mengubah satuan pengukura. Selain itu, faktor dari dalam diri peserta didik sendiri seperti faktor fisik dan faktor intelegensi, serta faktor dari pendidik seperti pengelolaan kelas yang kurang efektif menjadi faktor penyebab peserta didik kesulitan mempelajari materi pengukuran matematika di kelas II.