Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara

Pelatihan Penyiapan Makanan Tambahan Pangan Lokal Bagi Ibu Hamil KEK dan Balita Gizi Kurang : Indonesia Petronela Janggu, Jayanthi; Nova Nanur, Fransiska
Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Vol. 5 No. 3 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi Mei- Agustus
Publisher : Lembaga Dongan Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55338/jpkmn.v5i3.3397

Abstract

Masalah gizi balita gizi kurang dan ibu hamil kekurangan energi kronik sampai saat ini belum dapat terselesaikan. Kegiatan pemberdayaan kader melalui pelatihan penyiapan makanan pangan lokal merupakan strategi pencegahan dalam mengatasi masalah gizi. Kader merupakan garda terdepan yang dekat dengan masyarakat. Tonggak ukur keberhasilan peningkatan kesehatan ibu hamil kekurangan energi kronik dan balita gizi kurang dipengaruhi oleh kualitas dan kompetensi dari seorang kader kesehatan. Tujuan: Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan, sikap dan ketrampilan kader dalam mempersiapkan dan menyediakan menu gizi seimbang berbasis pangan lokal untuk ibu hamil kurang energi kronik (KEK) dan balita gizi kurang melalui penyediaan konsumsi pangan lokal sesuai prinsip gizi seimbang. Hasil dari kegiatan ini bahwa para kader mengalami peningkatan pengetahuan setelah dilakukan penyuluhan serta berpartisipasi dan mampu secara mandiri dalam mengikuti kegiatan pengolahan tersebut.  Pelatihan ini menghasilkan pengetahuan, kemandirian serta kertrampilan para kader dalam mengolah makanan berbasis pangan lokal.