Wa Ode Nur Suci Ramadhan
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Bastra (Bahasa dan Sastra)

TIPOLOGI KEPRIBADIAN TOKOH DALAM NOVEL KATA KARYA RINTIK SEDU Wa Ode Nur Suci Ramadhan; Marwati; Erni Harijaty
Jurnal Bastra (Bahasa dan Sastra) Vol. 7 No. 4 (2022): JURNAL BASTRA EDISI OKTOBER-DESEMBER 2022
Publisher : Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, FKIP, Universitas Halu Oleo Kampus Bumi Tridharma Andounohu Kendari, Provinsi Sulawesi Tenggara – Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36709/bastra.v7i4.125

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tipologi kepribadian tokoh, dan menjelaskan faktor penentu tipologi kepribadian tokoh tersebut dalam novel Kata karya Rintik Sedu. Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan psikologi sastra. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa novel Kata karya Rintik Sedu memiliki tipologi kepribadian manusia teori, manusia ekonomi, manusia seni, manusia agama, manusia sosial, dan manusia kuasa. Faktor penentu tipologi kepribadian dilatarbelakangi oleh berbagai hal seperti pengalaman awal, kondisi fisik, penerimaan sosial, keberhasilan dan kegagalan, pengaruh keluarga, dan tingkat penyesuaian. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa tipologi kepribadian tokoh pada novel Kata karya Rintik Sedu meliputi 3 tipe kepribadian manusia, yaitu tipe manusia teori, tipe manusia ekonomi, tipe manusia seni,. Faktor penentu tipologi kepribadian dilatarbelakangi oleh dua hal seperti pengalaman awal dan penerimaan sosial.