Golden age merupakan masa dimana anak mengalami proses tumbuhkembang yang sangat pesat. Oleh karena itu perlu adanya stimulus yangtepat dan sesuai pada tahap perkembangan usianya guna tercapainya tujuanyang diharapkan. Uluwiyah Educare merupakan salah satu program yangdiharapkan dapat membantu menstimulus perkembangan kemampuanbacaan do’a sehari-hari. Metode yang digunakan ialah metode pembinaan,artinya kegiatan uluwiyah educare memberi wadah bagi anak-anak untukmengembangkan potensi yang dimiliki sehingga kemampuannya semakinbertambah. Hasil dari pembinaan yang dilakukan selama 2 minggu ini ialahmeningkatnya bacaan do’a sehari-hari dan bertambahnya hafalan do’asehari-hari anak usia 4-6 tahun.