U-JET: Unila Journal of English Teaching
Vol 8, No 3 (2019): U-JET

The Implementation of Using Scrambled Pictures as Media in Increasing Student’s Reading Comprehension Achievement at Second Year of SMP Kristen 1 Kota Metro

Yuliana Simatupang (Unknown)
Cucu Sutarsyah (Unknown)
Sudirman Sudirman (Unknown)



Article Info

Publish Date
21 Aug 2019

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan adanya peningkatan pemahaman membaca siswa melalui teks naratif setelah diajari dengan menggunakan scrambled pictures. Penelitian ini telah dilaksanakan di SMP Kristen 1 Kota Metro. Populasi dari penelitian ini adalah murid kelas 2 SMP. Desain yang digunakan dalam penelitian ini adalah pre-test dan post-test satu kelompok. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan satu kelas sebagai sampel. Penelitian ini menggunakan teks naratif dalam tes membaca untuk mengumpulkan data. Berdasarkan analisis data berupa nilai, hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada peningkatan yang signifikan dalam pemahaman membaca siswa setelah mereka diajari dengan menggunakan scrambled pictures. Hasi penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat peningkatan yang signifikan dari pemahaman membaca siswa setelah diterapan scrambled pictures dengan tingkat signifikasi (0,000,05). Oleh karena itu, penerapan scrambled pictures dalam mengajar pemahaman membaca dapat membantu siswa untuk memahami materi teks naratif dalam membaca. This research was aimed at investigating whether there was a statistically significant improvement of students’ reading comprehension achievement in a narrative text after the implementation of scrambled pictures. It was conducted at SMP Kristen 1 Kota Metro. The subjects of this study were the second grade students in one class. This study adopted a one group pre-test and post-test design. The data in form of score  were collected by using narrative reading tests. The results showed that there was a statistically significant improvement of the students’ reading comprehension achievement after the implementation of scrambled pictures with the significant level (0.000.05). This suggests that scrambled pictures in teaching reading comprehension help the students comprehend a narrative text. Keywords: reading comprehension, a narrative text, scrambled pictures.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

123

Publisher

Subject

Humanities Education Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

Ujet is a quarterly journal (March, June, September and December) published by the English Language Study Program, Department of Language and Arts Education, Faculty of Teacher Training and Education, University of Lampung. It addresses a wide range of different fields in English teaching and ...