cover
Contact Name
Acep Roni Hamdani
Contact Email
acepronihamdani@unpas.ac.id
Phone
+6287726846888
Journal Mail Official
jurnalilmiahpendas@unpas.ac.id
Editorial Address
Jl. Taman Sari No. 6-8 Bandung
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Pendas : Jurnah Ilmiah Pendidikan Dasar
Published by Universitas Pasundan
ISSN : 24772143     EISSN : 25486950     DOI : 10.23969
Core Subject : Education,
Pendas : Jurnah Ilmiah Pendidikan Dasar is a journal published twice a year, namely in June and December that aims to be a forum for scientific publications to pour ideas and studies complemented with the results of research related to primary school education. To achieve this, basic education journals will selectively disseminate ideas and studies complemented by quality research results related to basic education, develop an education center to the elementary-school that can produce innovative, creative and original work and tested in the field of education and learning elementary School to be disseminated and implemented for improving the quality of primary-to-national education at the national, regional and international levels.
Articles 88 Documents
Search results for , issue "Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press." : 88 Documents clear
EDUCATION FOR SUSTAINABLE DEVELOPMENT (ESD) GOALS: PERSEPSI GURU SEKOLAH DASAR DI WILAYAH IKN Suhartini, Erna; Haerani, Rosita; Ardiyanti, Mega; Nanda Mawar Raihanah
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press.
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i01.23422

Abstract

The Indonesian government has designated the IKN in East Kalimantan as the most sustainable city in the world, a symbol of the identity of the Indonesian nation, and a driver of the future economy (KLHK, 2022). On the other hand, the challenges faced in the transmission of the IKN include the threat of environmental damage including the potential for educational disparities. The existence of the idea of ​​SD through education must be optimized, because quality education in the SDGs dimension will equip individuals, society, and government to live and act with an understanding of the environment, society, and economy (Suwarto et al., 2021). To achieve sustainability through education, there is a need to develop ESD-aware teachers. This study will quantitatively interpret the perceptions of elementary school teachers in the IKN area towards ESD (Knowledge, Attitude and skill). The study involved 104 elementary school teachers from 5 cities/regencies in the IKN area and its buffer zones. This study used an anonymous questionnaire that captured teacher perceptions using a five-point Likert scale questionnaire developed with a quetionerry using Alpha Cronbach. The results show that teachers have a positive attitude towards ESD and a willingness to implement ESD in their teaching. Teachers' skills in practicing ESD-based teaching are in the high category, but need to be improved in terms of encouraging creativity in completing tasks and accepting various possible conclusions. Teachers' knowledge is quite high, but they do not yet have a complete understanding of ESD such as the concept of harmony with nature, three ESD topics and ESD interdisciplinary. These findings may be useful as a basic survey in implementing teacher training programs and developing modules and teaching media that are integrated with ESD in the scope of elementary education.
STRATEGI GURU BK MEMBERIKAN PEMAHAMAN BAHAYA PENYALAHGUNAAN NARKOBA PADA SISWA Zefrullah Rana Sagala; Khairuddin Tambusai
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press.
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i01.23427

Abstract

This research began with the increasing increase in drug abuse among teenagers, especially students at school. The problems studied in this research are 1) How to understand the dangers of drug abuse, 2) How the counseling teacher's strategy provides an understanding of the dangers of drug abuse and, 3) What factors support and hinder the counseling teacher's strategy in providing an understanding of the dangers of drug abuse to students. The approach used in this research is a qualitative approach with a descriptive type of research. The informants in this research consisted of school principals, teachers and BK. Data collection was carried out using interview, observation and documentation techniques. The results of the research show that the guidance counselor's strategy for providing understanding of the dangers of drug abuse to students is to collaborate with various teachers at school, instill spiritual, moral and social values in students, direct students to positive things and conduct socialization about the dangers of drugs, and guidance counselors provide the right understanding of the dangers of drug abuse for students. Meanwhile, the obstacles for guidance and counseling teachers in providing an understanding of the dangers of drug abuse to students are the lack of student awareness of drug and drug addiction, the lack of support from students' families, especially parents, to control their children, and limited facilities and infrastructure in dealing with drugs.
PENGGUNAAN PENDEKATAN TEACHING AT THE RIGHT LEVEL (TaRL) UNTUK MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MATERI PELUANG BAGI SISWA SMA Susiaty, Utin Desy; Tatang Saputra
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press.
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i01.23441

Abstract

Hasil observasi awal dan wawancara dengan guru matematika SMA Negeri 4 Pontianak, ditemukan bahwa banyak siswa kelas XII masih mengalami kesulitan dalam memahami materi peluang. Selain tingkat keaktifan siswa yang masih rendah, ditemukan juga permasalahan lain yaitu prestasi belajar yang masih rendah dalam mata pelajaran matematika pada materi peluang. Prestasi belajar yang diperoleh menunjukan dari 31 jumlah siswa terdapat 17 orang yang memiliki nilai di atas KKM dengan ketuntasan secara klasikal sebesar 54,84 %. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui: (1) peningkatan prestasi belajar melalui pendekatan Teaching at The Right Level (TaRL) pada materi peluang bagi siswa kelas XII SMA Negeri 4 Pontianak; (2) peningkatan aktivitas belajar melalui pendekatan Teaching at The Right Level (TaRL) pada materi peluang bagi siswa kelas XII SMA Negeri 4 Pontianak. Dalam penelitian ini, digunakan model Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dimulai dari tahap rencana atau perencanaan, tindakan atau kegiatan, pengamatan dan refleksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) prestasi belajar siswa kelas XII SMA Negeri 4 Pontianak mengalami peningkatan secara signifikan melalui penerapan pembelajaran dengan pendekatan Teaching at The Right Level (TaRL) pada materi peluang; (2) aktivitas belajar siswa kelas XII SMA Negeri 4 Pontianak mengalami peningkatan secara signifikan melalui penerapan pembelajaran dengan pendekatan Teaching at The Right Level (TaRL) pada materi peluang.
EFEKTIVITAS PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN STEM TERHADAP LITERASI NUMERASI SISWA SD Vivi Rulviana; Rissa Prima Kurniawati; Dian Permatasari Kusuma Dayu
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press.
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i01.23443

Abstract

STEM is an interesting learning model. The following research was carried out based on the aim of determining numeracy literacy abilities. This research was carried out with the aim of finding out the effectiveness of using the STEM learning model on students' numeracy literacy abilities. In this research, the samples used were Kleco and Bungkuk Elementary Schools. Data collection in this research used observation, interview and test techniques. In the following research, the T test is used as a hypothesis test. Based on the following research activities, the results showed that the STEM model was effective on the numeracy literacy abilities of elementary school students.
KEEFEKTIFAN MODEL PjBL BERBANTUAN MEDIA AUGMENTED REALITY TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR IPAS SISWA KELAS V SDN MEJASEM BARAT 03 Pangestika, Mutyara Ichsani; Yulianto, Sigit
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press.
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i01.23451

Abstract

Kurangnya keterlibatan aktif siswa dalam proses pembelajaran menyebabkan rendahnya pemahaman materi, minimya motivasi untuk belajar, serta kesulitan dalam mengembangkan keterampilan berpikir kritis dan kreatif. Hal ini akan berdampak pada hasil belajar yang menjadi kurang optimal. Upaya yang dapat dilakukan yaitu dengan menerapkan model pembelajaran interaktif dan ditunjang dengan media yang dapat membantu siswa memahami konsep yang sulit. Tujuan dilakukan penelitian ini untuk mengetahui keefektifan model Project Based Learning (PjBL) berbantuan media Augmented Reality terhadap aktivitas dan hasil belajar IPAS siswa kelas V sekolah dasar. Penelitian ini menggunakan metode Quasi Experimental dengan desain Nonequivalent Control Group. Populasi yang digunakan adalah siswa kelas V sebanyak 42 siswa. Pengumpulan data dilakukan dengan observasi dan tes, yang dianalisis menggunakan statistik deskriptif dan inferensial. Hasil penelitian menunjukkan persentase aktivitas siswa pada kelas eksperimen lebih tinggi yaitu 80% sedangkan kelas kontrol 68%. Berdasarkan uji independent sample t-test terdapat perbedaan yang signifikan pada hasil belajar siswa kelas kontrol dan kelas eksperimen, yang artinya model PjBL berbantuan media Augmented Reality efektif dalam meningkatkan aktivitas dan hasil belajar IPAS siswa.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN REALISTIC MATHEMATIC EDUCATION UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA BERBANTUAN WORDWALL Sari, Rina; Maharani, Israq; Harahap, Yenni Novita
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press.
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i01.23465

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara model pembelajaran Realistic Mathematic Education dengan model pembelajaran konvensional terhadap kemampuan komunikasi matematis dengan materi sistem persamaan linear dua variabel (SPLDV). Berdasarkan hasil analisis data dan hipotesis data pretest dan postest, maka dapat diperoleh nilai rata–rata postest kelas eksperimen sebesar 82,26 rata–rata postest kelas kontrol sebesar 58,33 Sehingga terdapat pengaruh model pembelajaran Realistic Mathematic Education terhadap kemampuan komunikasi matematis siswa berbantuan WordWall. Hal ini dibuktikan dengan hasil perhitungan uji t diperoleh t hitung > t tabel yaitu (0,000 > 0,05). Artinya ada perbedaan rata–rata kemampuan komunikasi matematis siswa sebelum dan sesudah menggunakan model pembelajaran Realistic Mathematic Education. Uji normalitas pretest diketahui bahwa nilai sig. 0,324 > 0,05. Sedangkan uji homogenitas pretest terdapat nilai sig. 0,021 > 0,05. Hasil pengujian analisis data berupa pengujian hipotesis data pretest, menunjukkan bahwa kedua kelas sampel memiliki kemampuan awal yang sama tentang kemampuan komunikasi matematis.
ANALISIS KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS SISWA KELAS V SEKOLAH DASAR PADA MATERI PECAHAN MELALUI BANTUAN TUTOR SEBAYA Miyen Rara Sapitri; Irfan Supriatna; Yuli Amaliyah
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press.
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i01.23485

Abstract

This study aims to analyse the mathematical comprehension ability of grade V elementary school students on fraction material through the help of peer tutors. The research method used was descriptive qualitative with observation, interview, and document analysis techniques. The research subjects were grade V students who had difficulty in understanding fractions, while peer tutors were selected based on academic and communication skills. The results showed that peer tutor assistance was effective in providing students' mathematical understanding, especially in re-explaining concepts, classifying objects based on concept requirements, implementing concepts algorithmically, and presenting examples. Interaction with peer tutors created a more comfortable learning atmosphere and encouraged students to be more active in asking questions and discussing. Thus, peer tutor assistance proved to be effective in providing students' mathematical understanding on fraction materials. This research can be a reference in developing more innovative and interactive learning strategies in primary schools. Keywords: Mathematical Understanding, Fractions, Peer Tutor
PERAN PENYAJIAN DAN AKSESIBILITAS LAPORAN KEUANGAN, SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PADA PENINGKATAN AKUNTABILITAS PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH Yelfa Fauziyyah; Ria Nelly Sari; Lila Anggraini
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press.
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i01.23495

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang berdampak terhadap akuntabilitas Pengelolaan Keuangan Daerah yang terdiri dari Penyajian Laporan Keuangan, Aksesibilitas Laporan Keuangan dan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Keuangan Daerah. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah OPD yang ada di Kabupaten Kuantan Singingi. Sampel dalam penelitian ini adalah 22 OPD di Kabupaten Kuantan Singingi dengan menggunakan metode sampling jenuh. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan jumlah responden 66 orang. Hasil analisis data menggunakan SmartPls 4.0 menunjukkan bahwa penyajian laporan keuangan, aksesibilitas laporan keuangan dan sistem pengendalian intern berpengaruh terhadap akuntabilitas pengelolaan keuangan daerah. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan akuntabilitas pengelolaan keuangan daerah pada OPD di Kabupaten Kuantan Singingi.
DESAIN PEMBELAJARAN STEM MEDIA KOTAK HOLOGRAM DI SD Khazdirotun Rohmah; Dindin Abdul Muiz Lidinillah; Agnestasia Ramadhani Putri
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press.
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i01.23496

Abstract

Learning design is a guideline for learning implementation that is prepared before the learning process begins. STEM learning design is prepared with STEM learning stages namely Ask, Imagine, Plan, Create, and Improve. This research was conducted to describe the implementation of the hologram box media learning design in cycle 1. The research method used is EDR (Education Design Research), which has 3 stages, namely analysis and exploration, design and construction, evaluation and reflection. The implementation of STEM learning in cycle one was carried out at SDN Rawajaya 04 class V with a total of 26 students. The learning stages are in accordance with the STEM syntax, namely ask, imagine, plan, create, and improve. In the first cycle, there are several things that need to be considered as evaluation material for the next cycle. 1) In group division and class conditioning. 2) In the STEM learning stage, imagine, and revise related worksheets.
PERAN FILOSOFI FILSAFAT DAN AGAMA SEBAGAI PILAR PEMBENTUKAN KARAKTER DALAM PENDIDIKAN ISLAM Setyawan
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press.
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v10i01.23561

Abstract

Penelitian ini mengeksplorasi peran filosofi, filsafat, dan agama sebagai pilar utama dalam pembentukan karakter dalam konteks pendidikan Islam. Melalui analisis studi pustaka, penelitian ini menyelidiki konsep-konsep filosofis yang mendasari pendidikan Islam dan bagaimana filsafat dan agama saling berinteraksi untuk membentuk karakter individu. Studi ini menyoroti pemahaman filosofi pendidikan Islam, menekankan nilai-nilai inti seperti keadilan, kasih sayang, dan kebenaran sebagai landasan pembentukan karakter. Filosofi ini memberikan arah moral dan etika yang esensial bagi individu Muslim, memandu mereka dalam pengembangan kepribadian yang seimbang dan bermoral. Pentingnya agama dalam konteks ini juga disoroti, dengan penekanan pada ajaran-ajaran agama Islam yang memberikan panduan etis dan normatif. Agama berperan sebagai sumber inspirasi untuk membangun karakter yang kuat, dengan menanamkan nilai-nilai seperti kesabaran, ketekunan, dan toleransi. Hasil studi ini memberikan pemahaman lebih dalam tentang hubungan intrinsik antara filosofi, filsafat, dan agama dalam membentuk karakter dalam pendidikan Islam. Implikasinya dapat meningkatkan pemahaman masyarakat terhadap pentingnya nilai-nilai spiritual dalam proses pendidikan, serta memberikan landasan untuk pengembangan program pendidikan yang berfokus pada pembentukan karakter yang kokoh dan bermakna.

Filter by Year

2025 2025


Filter By Issues
All Issue Vol. 10 No. 04 (2025): Volume 10 No. 04 Desember 2025 Build Vol. 10 No. 04 (2025): Volume 10 No. 04 Desember 2025 Published Vol. 10 No. 04 (2025): Volume 10 No. 04 Desember 2025 Terbit Vol. 10 No. 04 (2025): Volume 10 No. 04 Desember 2025 Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Published Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 In Process Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Build Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Terbit Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 In Press Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10, Nomor 02 Juni 2025 publish Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10, Nomor 02 Juni 2025 Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10 No. 02 Juni 2025 In Press Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10 No. 02 Juni 2025 In Progres Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10 No. 02 Juni 2025 In Build Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10 No. 02 Juni 2025 Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10, Nomor 02 Juni 2025 t Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10, Nomor 01 Maret 2025 Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10, Nomor 01, Maret 2025 Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10, Nomor 01 Maret 2025 in progress Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press. Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Process Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 3 September 2025 In Order Vol. 10 No. 02` (2025): Volume 10 No. 2 Juni 2024 In Built Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 Nomor 1, Maret 2025 Vol. 10 No. 3 (2025): Volume 10 No3 September, 2025 Vol. 10 No. 2 (2025): Volume 10 No. 2 Juni 2025 Vol. 10 No. 2 (2025): Volume10 Nomor 2, Juni 2025 Vol. 10 No. 2 (2025): Volume 10 Nomor2, Juni 2025 Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09, Nomor 04, Desember 2024 Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04, Desember 2024. Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 December 2024 In Press. Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09, No. 04 Desember 2024 Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Vol. 9 No. 03 (2024): Volume 09 No. 03 September 2024 Vol. 9 No. 03 (2024): Volume 09, Nomor 03, September 2024 In Progres Vol. 9 No. 01 (2024): Volume 09 No. 01 Maret 2024 Vol. 9 No. 4 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 In Press Vol. 9 No. 3 (2024): Volume 09, No. 03, September 2024 Vol. 9 No. 3 (2024): Volume 09 No. 03 September 2024 Vol. 9 No. 3 (2024): Volume 09 No. 03 September 2024. Vol. 9 No. 2 (2024): Volume 09 No. 2 Juni 2024 Vol. 8 No. 02 (2023): Volume 08 No 02, September 2023 Vol. 8 No. 01 (2023): Volume 08 No. 01 Juni 2023 Vol. 8 No. 01 (2023): Volume 08 No. 01 Maret 2023 Vol. 8 No. 1 (2023): Volume 08, Nomor 01, Juni 2023 Vol. 8 No. 03 (2023): Volume 08 No. 3 Desember 2023 Vol. 8 No. 03 (2023): Volume 08 No. 3 September 2023 Vol. 7 No. 2 (2022): Volume 07, Nomor 02, Desember 2022 Vol. 7 No. 1 (2022): Volume 7 Nomor 1 Juni 2022 Vol. 6 No. 2 (2021): Volume 6 Nomor 2 Desember 2021 Vol. 6 No. 1 (2021): Volume 6 Nomor 1 Juni 2021 Vol. 5 No. 2 (2020): Volume 5 Nomor 2 Desember 2020 Vol. 5 No. 1 (2020): Volume 5 Nomor 1 Juni 2020 Vol. 4 No. 2 (2019): Volume 4 Nomor 2 Desember 2019 Vol. 4 No. 1 (2019): Volume 4 Nomor 1 Juni 2019 Vol. 3 No. 2 (2018): Volume 3 Nomor 2 Desember 2018 Vol. 3 No. 1 (2018): Volume 3 Nomor 1 Juni 2018 Vol. 2 No. 2 (2017): Volume 2 Nomor 2 Desember 2017 Vol. 2 No. 1 (2017): Volume 2 Nomor 1 Juni 2017 Vol. 1 No. 1 (2016): Volume 1 Nomor 1 Desember 2016 More Issue