cover
Contact Name
Acep Roni Hamdani
Contact Email
acepronihamdani@unpas.ac.id
Phone
+6287726846888
Journal Mail Official
jurnalilmiahpendas@unpas.ac.id
Editorial Address
Jl. Taman Sari No. 6-8 Bandung
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Pendas : Jurnah Ilmiah Pendidikan Dasar
Published by Universitas Pasundan
ISSN : 24772143     EISSN : 25486950     DOI : 10.23969
Core Subject : Education,
Pendas : Jurnah Ilmiah Pendidikan Dasar is a journal published twice a year, namely in June and December that aims to be a forum for scientific publications to pour ideas and studies complemented with the results of research related to primary school education. To achieve this, basic education journals will selectively disseminate ideas and studies complemented by quality research results related to basic education, develop an education center to the elementary-school that can produce innovative, creative and original work and tested in the field of education and learning elementary School to be disseminated and implemented for improving the quality of primary-to-national education at the national, regional and international levels.
Articles 165 Documents
Search results for , issue "Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press" : 165 Documents clear
PENGARUH PENERAPAN MEDIA WORDWALL TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA Rizki Wahida Arni Malau; Siti Nurhayati; Amin Fauzi; Zulkifli Matondang
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i04.22673

Abstract

ABSTRAK Proses pembelajaran masih mencitai budaya lama sehingga esensi tujuan dari IPS masih kurang dipahami. Pemanfaatan media dalam pembelajaran kurang diterapkan sehingga membosankan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media interkatif berbasis wordwall terhadap hasil belajar siswa. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif dengan metode penelitian eksperimen yaitu Pre-Experimental Design Type One Group Pretest-Posttest Design. Penelitian dilakukan di SDN 101765 Bandar Setia. Sampel kelas V-B berjumlah 28 orang siswa. Teknik pengumpulan data yaitu wawancara, tes dan dokumentasi. Hasil penelitian rata-rata hasil pretes adalah 57,5 dan postest adalah 83,75. Hasil paired samples Correlations adalah 0.548 dan maka disimpulkan terdapat hubungan antara pretest dan postest yang erat. Hasil uji hipotesis yaitu besar signifikan (2-tailed) 0,000 yang berarti sig.(2- tailed)<0,05, maka H0 ditolak dan Ha diterma. Dapat disimpulkan bahwa Ada perbedaan antara pembelajaran konvesional dan pembelajaran berbasis interaktif terhadap hasil belajar siswa pada suatu materi energi dan perubahannya. Kata Kunci: Wordwall, Hasil belajar, Pembelajaran IPS
PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN MINIATUR UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP IPA PADA MATERI TATA SURYA DI KELAS VI SDN SINDANGMULYA 01 Nurhamidah; Ira Restu Kurnia
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i04.22705

Abstract

Nurhamidah Developing Miniature Learning Media to Improve Understanding of Science Concepts in Solar System Material in Class VI SDN Sindangmulya 01. Bachelor of Education, Pelita Bangsa University Supervisor: (Ira Restu Kurnia, S.Pd., M.Pd). By developing Miniature Learning Media, it can improve the understanding of science concepts in solar system material in class VI of SDN Sindangmulya 01. This study aims to develop a design for miniature solar system learning media, test the feasibility of the media, and describe teacher responses to the developed learning media. The method used is Research and Development (R&D), especially with the ADDIE model, which consists of five stages, namely the analysis stage, design stage, development stage, implementation stage, and evaluation stage. In this study, data collection techniques were carried out through several methods designed to ensure the validity and effectiveness of miniature solar system learning media by conducting a feasibility test by material expert validators, media expert validators, language expert validators and student responses. The results of the feasibility test of the miniature solar system learning media showed very positive results based on assessments from various material expert validators getting a very feasible category with a percentage of 92%, so that the miniature solar system learning media is included as "very valid". The media expert validator obtained 91% with the "very valid" category. Meanwhile, the assessment obtained from the language expert validator obtained 90% with the category "very valid". In the response of students to the miniature learning media obtained 97% with the category "very valid". The results of data processing on the average pre-test and post-test scores of grade VI students of SDN Sindangmulya 01 in the effectiveness test before and after using the media through the N-Gain calculation produced a score of 0.56. Based on the N-gain criteria, the result of 0.5 indicates the criteria "There is a moderate increase". Keywords: Development, Miniatures, Student Understanding, Science
ANALISIS KESULITAN GURU MENGIMPLEMENTASIKAN KURIKULUM MERDEKA PADA MATA PELAJARAN IPAS DI SD INPRES BAOMEKOT Dua, Marsela Rinielda; Rawin, Seftiana Clara
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i04.22764

Abstract

Kurikulum senantiasa mengalami perubahan mengikuti kebutuhan yang tejadi dalam dunia pendidikan. Salah satu perubahan dalam kurikulum mereka pada mata pelajaran IPA dan IPS digabungkan menjadi mata pelajaran IPAS (Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial). penelitian ini memiliki tujuan untuk mendeskripsikan kesulitan dalam penerapan kurikulum merdeka di SD Inpres Baomekot. Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Tahapan-tahapan analisis data menurut model Miles dan Huberman dalam meliputi reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa implementasi kurikulum merdeka pada mata pelajaran IPAS di SD Inpres Baomekot masih dihadapkan pada beberapa kendala signifikan. Kendala tersebut meliputi, kurangnya pemahaman guru terhadap kurikulum merdeka pada mata pelajaran IPAS, Kekurangan sumber belajar, kurangnya pelatihan dan sosialisasi yang memadai terkait kurikulum merdeka, masalah literasi dan aksesibilitas teknologi, serta sarana dan prasarana belajar yang yang sangat kurang sehingga belum mendukung setiap proses pembelajaran.
PEMANFAATAN GAMIFIKASI PADA PEMBELAJARAN PAI DI SEKOLAH DASAR Lovandri Dwandra Putra; Alifa Yulli Arini; Neindya Ayunda Nirmala; Asyda Fariha Aulia Shafa
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i04.22785

Abstract

Penggunaan gamifikasi dalam pembelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) di sekolah dasar, sebuah inovasi yang dimaksudkan untuk meningkatkan motivasi siswa dan hasil belajar mereka. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif dan fokus pada pendekatan pembelajaran PAI yang didasarkan pada gamifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model gamifikasi membantu siswa menjadi lebih tertarik dan termotivasi untuk belajar. Penggunaan gamifikasi dalam pendidikan agama Islam di sekolah dasar juga dapat meningkatkan minat siswa, motivasi mereka untuk belajar, pemahaman mereka tentang materi, dan hasil belajar mereka. Strategi pembelajaran gamifikasi yang menggunakan platform interaktif seperti gamifikasi juga terbukti dapat meningkatkan hasil belajar siswa. Studi ini akan membantu mengembangkan pendekatan pembelajaran yang inovatif serta menarik bagi siswa.
ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA DALAM PENYELESAIAN SOAL CERITA MATERI PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN SISWA KELAS 2 SD Aurel Bella Febriani; Dian Ayu Afiani, Kunti; Martati, Badruli
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i04.22898

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan berpikir kritis siswa kelas 2 SD dalam menyelesaikan soal cerita materi penjumlahan dan pengurangan. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif, dengan melibatkan enam siswa dari kelas 2 SD Muhammadiyah 13 Surabaya sebagai subjek penelitian. Data dikumpulkan melalui tiga metode triangulasi, yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Proses analisis data meliputi reduksi data yang tidak relevan, penyajian hasil secara terstruktur, serta penarikan kesimpulan berdasarkan temuan yang diperoleh. Temuan penelitian memperlihatkan bahwa kemampuan berpikir kritis siswa berada pada level tinggi, dengan kategori kemampuan identifikasi masalah pada tingkat sangat tinggi, menginterpretasi informasi pada tingkat tinggi, penalaran pada tingkat tinggi, mengevaluasi dan merevisi jawaban pada tingkat sedang, serta mengkomunikasikan hasil pemikiran pada tingkat rendah. Namun, siswa masih mengalami kesulitan dalam memberikan alasan matematis dan eksplorasi strategi alternatif. Penelitian ini menyarankan pentingnya meningkatkan kemampuan siswa untuk berpikir kritis dengan menggunakan strategi pembelajaran yang inovatif, kontekstual, dan berbasis masalah.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN VAK (VISUAL AUDITORI KINESTETIK) BERBASIS MEDIA CANVA TERHADAP MINAT BELAJAR IPAS SISWA KELAS IV SDN 216 TALUNGENG KECAMATAN BAREBBO KABUPATEN BONE Andi Asril Mandala Putra; Muhammad Faisal; Amir Pada
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i04.22967

Abstract

Penelitian ini adalah penelitian eksperimen yang bertujuan mengetahui adanya pengaruh penggunaan model pembelajaran VAK (Visual Auditori Kinestetik) berbasis media Canva terhadap minat belajar IPAS siswa kelas IV SDN 216 Talungeng Kecamatan Barebbo Kabupaten Bone. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian eksperimen. Penelitian ini menerapkan desain penelitian quasi-eksperimental dengan bentuk non-equivalent control group design. Data penelitian diperoleh melalui lembar observasi dan angket. Populasi dalam penelitian adalah seluruh siswa SDN 216 Talungeng sebanyak 285 siswa. Sampel dalam penelitian ini adalah kelas IV SDN 216 Talungeng sebanyak 35 siswa yang tersebar di dua kelas yaitu kelas IVA sebanyak 18 peserta didik dan kelas IVB sebanyak 17 siswa. Teknik analisis data yaitu dengan analisis statistik deskriptif dan inferensial. Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah (1) Penerapan model pembelajaran VAK (Visual Auditori Kinestetik) berbasis media Canva pada siswa kelas IV SDN 216 Talungeng Kecamatan Barebbo Kabupaten Bone menunjukkan kategori sangat baik. (2) Minat belajar IPAS siswa kelas IV SDN 216 Talungeng Kecamatan Barebbo Kabupaten Bone berada pada kategori sangat berminat. (3) Terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran VAK (Visual Auditori Kinestetik) berbasis media Canva terhadap minat belajar IPAS siswa di Kelas IV SDN 216 Talungeng Kecamatan Barebbo Kabupaten Bone.
DINAMIKA HUBUNGAN ANTAR KARYAWAN DALAM MENCIPTAKAN BUDAYA KERJA YANG POSITIF DI PERUSAHAN RITEL TOKO GOLDEN STAR Tedi Hermansyah
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Budaya kerja yang positif sangat penting untuk produktivitas dan kinerja keseluruhan di sebuah organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dinamika hubungan antar karyawan dalam menciptakan budaya kerja yang positif di Toko Golden Star. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan studi kasus melalui wawancara mendalam dan observasi partisipatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hubungan yang harmonis dan kolaboratif antar karyawan berkontribusi signifikan terhadap terciptanya budaya kerja yang positif. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa hubungan interpersonal yang baik antar karyawan merupakan faktor kunci dalam membangun dan menjaga budaya kerja yang positif di Toko Golden Star, yang berdampak positif pada produktivitas dan kepuasan kerja karyawan.
THE EFFECT OF USING THE FLIPPED CLASSROOM MODEL ON THE ABILITY TO WRITE FACTUAL TEXTS STUDENTS OF THE INDONESIAN LANGUAGE STUDY PROGRAM Hayu Afdetis Mana, Lira; Komala Sari, Lusi; Harti, Laspida
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i04.23005

Abstract

This study aims to examine the effect of the Flipped Classroom learning method on the ability to write factual texts, including reconstruction texts, explanation texts, and procedural texts. The Flipped Classroom method shifts the traditional learning paradigm by moving theoretical learning activities outside the classroom and focusing classroom activities on discussions and practice. This study uses a quantitative approach with an experimental design. The research sample consists of 67 students randomly selected from three different classes. The experimental group used the Flipped Classroom method, while the control group used the traditional learning method. The results showed a significant improvement in the ability to write factual texts in the experimental group compared to the control group. This improvement is attributed to more intensive interaction between students and teachers, as well as opportunities for students to better understand the material through self-directed learning. This study concludes that the Flipped Classroom method is effective in improving students' ability to write factual texts and recommends the application of this method as an alternative in writing instruction.
MISKONSEPSI PENERAPAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI DI SEKOLAH DASAR Somantri, Diki; Sutanto, Tono; Yasmin Istiqomah, Yunita
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Differentiated learning is a trend that is promoted at various school levels, one of which is in elementary school, but its implementation is often constrained by misconceptions or failure of a teacher in implementing a method or approach. This study examines the misconceptions faced by teachers in implementing differentiated learning, the factors that cause them, and their impact on learning effectiveness. This research uses qualitative research, data collection techniques in this research include literature study and observation. Analysis of data obtained in the field and literature review shows misconceptions in the form of misunderstanding of basic concepts, lack of adequate training, and lack of infrastructure support. In this study, the researcher suggests concrete steps to overcome misconceptions and improve the implementation of effective differentiated learning.
PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE PICTURE AND PICTURE TERHADAP HASIL BELAJAR DAN KREATIVITAS SISWA KELAS X SMKN 1 BLEGA PADA MATA PELAJARAN IPAS Syaifullah, Moh.; Muhajir; Huda, Nuril
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i04.23314

Abstract

The picture and picture type cooperative learning model is one of the effective teaching strategies in improving students' understanding and learning activity. This model is part of the visual learning model, which emphasizes the use of images or visuals as the main aid in the learning process. This study aims to determine the effect of the picture and picture type cooperative learning model on the learning outcomes and creativity of class X students of SMKN 1 Blega in the Science Subject. The data collection method uses an experimental design in the form of pretest and posttest instruments to measure student learning outcomes, and observations in the form of questionnaires to measure student creativity. The data analysis method uses Descriptive Test, Instrument Test (Validity Test, and Reliability Test), Classical Assumption Test (Normality Test, and Homogeneity Test), and Hypothesis Test. Based on the results obtained, it can be seen that in the pretest and posttest the learning outcomes obtained a significant value of 0.000 <0.05, these results indicate that there is a significant difference in learning outcomes before and after being given the Picture and Picture type cooperative learning model. Meanwhile, in the pretest and posttest, creativity obtained a significant value of 0.000 <0.05. These results indicate that there is a significant difference in creativity before and after being given the Picture and Picture Cooperative learning model. The conclusion of this study is that the Picture and Picture Cooperative learning model is able to improve learning outcomes and creativity of students at SMKN 1 Blega in the subject of IPAS.

Filter by Year

2024 2024


Filter By Issues
All Issue Vol. 10 No. 04 (2025): Volume 10 No. 04 Desember 2025 Vol. 10 No. 04 (2025): Volume 10 No. 04 Desember 2025 Build Vol. 10 No. 04 (2025): Volume 10 No. 04 Desember 2025 Published Vol. 10 No. 04 (2025): Volume 10 No. 04 Desember 2025 Terbit Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 In Press Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Published Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 In Process Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Build Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 03 September 2025 Terbit Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10, Nomor 02 Juni 2025 t Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10, Nomor 02 Juni 2025 publish Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10, Nomor 02 Juni 2025 Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10 No. 02 Juni 2025 In Press Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10 No. 02 Juni 2025 In Progres Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10 No. 02 Juni 2025 In Build Vol. 10 No. 02 (2025): Volume 10 No. 02 Juni 2025 Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10, Nomor 01 Maret 2025 Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10, Nomor 01, Maret 2025 Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10, Nomor 01 Maret 2025 in progress Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Press. Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 No. 01 Maret 2025 In Process Vol. 10 No. 03 (2025): Volume 10 No. 3 September 2025 In Order Vol. 10 No. 02` (2025): Volume 10 No. 2 Juni 2024 In Built Vol. 10 No. 01 (2025): Volume 10 Nomor 1, Maret 2025 Vol. 10 No. 3 (2025): Volume 10 No3 September, 2025 Vol. 10 No. 2 (2025): Volume 10 No. 2 Juni 2025 Vol. 10 No. 2 (2025): Volume10 Nomor 2, Juni 2025 Vol. 10 No. 2 (2025): Volume 10 Nomor2, Juni 2025 Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09, Nomor 04, Desember 2024 Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04, Desember 2024. Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 December 2024 In Press. Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09, No. 04 Desember 2024 Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 Press Vol. 9 No. 03 (2024): Volume 09 No. 03 September 2024 Vol. 9 No. 03 (2024): Volume 09, Nomor 03, September 2024 In Progres Vol. 9 No. 01 (2024): Volume 09 No. 01 Maret 2024 Vol. 9 No. 4 (2024): Volume 09 No. 04 Desember 2024 In Press Vol. 9 No. 3 (2024): Volume 09 No. 03 September 2024. Vol. 9 No. 3 (2024): Volume 09, No. 03, September 2024 Vol. 9 No. 3 (2024): Volume 09 No. 03 September 2024 Vol. 9 No. 2 (2024): Volume 09 No. 2 Juni 2024 Vol. 8 No. 02 (2023): Volume 08 No 02, September 2023 Vol. 8 No. 01 (2023): Volume 08 No. 01 Juni 2023 Vol. 8 No. 01 (2023): Volume 08 No. 01 Maret 2023 Vol. 8 No. 1 (2023): Volume 08, Nomor 01, Juni 2023 Vol. 8 No. 03 (2023): Volume 08 No. 3 September 2023 Vol. 8 No. 03 (2023): Volume 08 No. 3 Desember 2023 Vol. 7 No. 2 (2022): Volume 07, Nomor 02, Desember 2022 Vol. 7 No. 1 (2022): Volume 7 Nomor 1 Juni 2022 Vol. 6 No. 2 (2021): Volume 6 Nomor 2 Desember 2021 Vol. 6 No. 1 (2021): Volume 6 Nomor 1 Juni 2021 Vol. 5 No. 2 (2020): Volume 5 Nomor 2 Desember 2020 Vol. 5 No. 1 (2020): Volume 5 Nomor 1 Juni 2020 Vol. 4 No. 2 (2019): Volume 4 Nomor 2 Desember 2019 Vol. 4 No. 1 (2019): Volume 4 Nomor 1 Juni 2019 Vol. 3 No. 2 (2018): Volume 3 Nomor 2 Desember 2018 Vol. 3 No. 1 (2018): Volume 3 Nomor 1 Juni 2018 Vol. 2 No. 2 (2017): Volume 2 Nomor 2 Desember 2017 Vol. 2 No. 1 (2017): Volume 2 Nomor 1 Juni 2017 Vol. 1 No. 1 (2016): Volume 1 Nomor 1 Desember 2016 More Issue