cover
Contact Name
Abdul Rahmat
Contact Email
jurnalaksara@ung.ac.id
Phone
+62811435378
Journal Mail Official
jurnalaksara@ung.ac.id
Editorial Address
Lt. 1 Gedung Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo Jl. Jend. Soedirman No. 06 Gorontalo 96128
Location
Kota gorontalo,
Gorontalo
INDONESIA
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal
ISSN : 24078018     EISSN : 27217310     DOI : 10.37905
Core Subject : Education, Social,
AKSARA: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal with P-ISSN 2407-8018 (Print), E-ISSN 2721-7310 (Online) is a Peer-reviewed journal published three times published in January, May, September with a peer review process and open access. The Focus and Scope of the journal publishes research articles on current issues and trends in nonformal education including: Education Life Skills, Educational Management, Early Childhood Education, community education, empowerment and counseling, Literacy and educational equality including package A, package B and package C, Educational Institutions Courses and training, skills and job training Education, Social Sciences, Humanities, Arts, Tourism, Culture, Health, and other intended education. Published with open access while Abstracts and full text that have been obtained on the website can be read and downloaded. Scientific publications reviewed by experts in the field of expertise with abstracts in English and Indonesian. Peer Review Process, all manuscripts sent to this journal must follow the focus and scope, and the guidelines of the authors of this journal. Manuscripts sent must discuss scientific achievements or novelty in accordance with the focus and scope. All texts must be free of plagiarism content. All authors are advised to use plagiarism detection software to check the similarity. The script was published by the Masters in Nonformal Education Postgraduate at Gorontalo State University. Decree from the Indonesian Institute of Sciences no. 0005.020 / JI.3.2 / SK.ISSN / 2015.01 - January 16 2015.
Arjuna Subject : Umum - Umum
Articles 20 Documents
Search results for , issue "Vol 7, No 1 (2021): January 2021" : 20 Documents clear
The Impact of Video Conferencing Platform in All Educational Sectors Amidst Covid-19 Pandemic Froilan D Mobo
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.15-18.2021

Abstract

The Impact of COVID-19 Pandemic made the business world stop and also the economic sector. Health protocols standard has been observed like social distancing, the mandatory wearing of facemask, and avoiding mass gathering. The researcher is proposing to use a video conferencing platform beside the learning management system because this will replace the face to face setup and realtime feedback from the students to the teacher. Video conferencing has always been a key ingredient in the recipe to success for enterprises and other educational sector hoping to connect with customers, remote workers, and even with the students, (BEAUFORD, 2020). The results suggest that current policies and teaching strategies can be adapted due to the outbreak of COVID-19. In relation to previous studies on the use of videoconferencing in higher education, Video Conferencing such as Zoom and Google meet the demands in a broader consideration of the relevant challenges that arise when using certain videoconferencing systems in learning and teaching situations and that can be used in the current scenario, (Khatib, 2020). Using Video Conferencing will not violate any quarantine protocols and this will ensure the safety of both students and the teachers, in times like this, we really need to adopt the new technology platforms embracing the effects of COVID-19 and might lead to the opening of the New Normal in all sectors.
Pematangan Demokrasi Melalui Transformasi Demokrasi Nany Suryawati; Ika Widiastuti
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.143-152.2021

Abstract

Kosakata ‘demokrasi’ menjadi bagian dari banyak bahasa besar didunia, padahal kata ‘demokrasi’ berasal dari bahasa Yunani: ‘ demokratia’; akar maknanya ‘demos’ yang berarti rakyat; dan ‘kratos’ yang berarti memerintah. Pada awalnya demokrasi dimaknai sebagai bentuk pemerintahan yang merupakan kebalikan dari bentuk monarkhi dan aristokrasi. Pada susunan masyarakat Yunani, Athena-lah yang memulai dan mngembangkan benih demokrasi modern dengan susunan polis-nya. Polis ini menjadi dasar tumbuhnya demokrasi modern, dan juga masyarakat negara. Para pendukung demokrasi memandang bahwa apa yang baik untuk individu, adalah juga yang baik untuk warga negara. Kedaulatan Rakyat sebagai sumber tertinggi dalam sistem pemerintahan negara, dan pelaksanaan kedaulatan rakyat ini dilakukan secara demokratis, dengan memperhatikan keseimbangan antara perlindungan hukum dan law enforcement (pemaksaan hukum) menjadi hak yang penting, terutama pada saat warga masyarakat berhadapan dengan institusi negara. Constitutional Reform ini mengandung legislation reform dan judicial reform. Legislation reform tidak hanya untuk pengaturan hal-hal baru, tetapi juga penyesuaian dari aturan-aturan yang sudah ada sebelumnya. Hukum yang di reformasi harus dibuat dengan cara aspiratif, lebih menjamin hak-hak rakyat, transparan, sehingga dapat mewujudkan keadilan. Adanya Constitutional Reform ini untuk mematangkan demokrasi yang masih belum menampakkan wujud sebenarnya dalam negara Indonesia yang negara hukum demokratis ini.
Tradisi Ulur-Ulur Ditinjau Dari Pendekatan Konstrukstivisme Sebagai Upaya Penguatan Pendidikan Nilai Dalam Pembelajaran IPS Tricahyono, Danan; Sariyatun, Sariyatun
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.79-88.2021

Abstract

Globalization has a negative influence that has an impact on shifting the orientation of the value of life, so local wisdom is needed as a means of protection. Local wisdom contains positive values that can be passed on to the current generation as a way of life. The purpose of this study is to provide an alternative to social studies learning with a constructivist approach as an effort to strengthen value education. The research method used is through a literature study. This article will describe the history of the ulur-ulur tradition, the procession of ulur-ulur, and alternative conceptual ideas of the McClintock and Black constructivism model which consists of seven stages, namely observation, interpretation construction, contextualization, learning cognitive skills, collaboration, multiple interpretations, and multiple manifestations.Globalisasi membawa pengaruh negatif yang berdampak pada pergeseran orientasi nilai kehidupan maka diperlukan kearifan lokal sebagai sarana proteksi. Kearifan lokal memiliki kandungan nilai-nilai positif yang dapat diwariskan kepeda generasi saat ini sebagai pegangan hidup. Tujuan penelitian ini memberikan alternatif pembelajaran IPS dengan pendekatan konstruktivisme sebagai upaya untuk penguatan pendidikan nilai. Metode penelitian yang digunakan melalui studi pustaka. Artikel ini akan memaparkan sejarah tradisi ulur-ulur, prosesi upacara ulur-ulur dan alternatif gagasan konseptual model konstruktivisme McClintock dan Black yang terdiri atas tujuh tahapan yaitu observasi, konstruksi interpretasi, kontekstualisasi, belajar keahlian kognitif, kolaborasi, interpretasi jamak, dan manifestasi jamak.
Pengaruh Fasilitas Belajar dan Lingkungan Pondok Pesantren Al Husna Terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran IPS Siswa Kelas VII C di MTs. Islamiyah Malo Tahun Ajaran 2019/2020 Maisyaroh Ayun Sirosa; Sarjono Sarjono; Ahmad Hariyadi
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.29-36.2021

Abstract

Tujuan penelitian ini adalahuntuk mengetahui pengaruh fasilitas belajar dan lingkungan pondok pesantren Al Husna terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran IPS Siswa Kelas VII C Di Mts. Islamiyah Malo.Teknik yang digunakan untuk mengumpulkan data adalah observasi, dan angket/kuesioner.Data dianalisis dengan uji validitas, uji reliabilitas, dan uji hipotesis.Selanjutnya dipaparkan dan ditarik kesimpulan.Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1.)Fasilitas Belajar (X1) memberikan pengaruh dibuktikan dengan thitung sebesar 2,620 dan ttabel dengan nila isignifikannya0,011<0,05. (2.) Lingkungan Pondok Pesantren Al Husna (X2) memberikan pengaruh hal ini dibuktikan dengan thitung=0,742dant tabel signifikannya0,462<0.05.(3.) secara simultan Fasilitas Belajar (X1) Lingkungan Pondok Pesantren Al Husna (X2 )berpengaruh signifikan terhadap Prestasi Belajar Mata Pelajaran IPS SiswaKelas VII C Di Mts. Islamiyah Malo, hal ini diketahui dari hasil pengujian yang menunjukkan thitung sebesar Fhitung= 8,477sama ttabel 0,001, karenasignifikasi lebih kecil dari alpha (0,001<0,05) maka dapat disimpulkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima.
The Impact of The Pandemic on The Economy of The Republic of Uzbekistan Tursunbaevich, Baykhonov Bahodirjon; Bulturbayevich, Mullabayev Baxtiyarjon; Rahmat, Abdul
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.161-168.2021

Abstract

In recent years, a number of radical reforms aimed at liberalizing the socioeconomic spheres of the country have been consistently carried out. In particular, a number of reforms aimed at liberalizing the foreign exchange market, tax reform aimed at increasing incomes and stimulating production, the gradual transition to medium term budget planning, reducing the role of inflation targeting in the economy, gradual privatization of state enterprises and the introduction of market mechanisms continue.
Model Pembelajaran Keaksaraan Fungsional Berbasis Andragogi Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Zulkarnain Anu
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.187-194.2021

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui model pembelajaran keaksaraan fungsional berbasis andragogi. Penelitian ini dilaksanakan di PKBM Patriotik. Penelitian pengembangan ini mengacu pada model ADDIE, yang meliputi langkah-langkah pengembangan Analysis, Design, Development, Implementation dan Evaluations. Temuan penelitian menunjukkan bahwa model pembelajaran keaksaraan fungsional berbasis andragogi terbukti secara efektif dapat meningkatkan motivasi belajar warga keaksaraan fungsional di PKBM Patriotik. Hal tersebut dibuktikan oleh adanya perbedaan peningkatan motivasi yang dicapai peserta didik baik sebelum dan sesudah menerapkan model pembelajaran. Penerapan model pembelajaran keaksaraan fungsional berbasis andragogi ini memiliki bagian-bagian lain yang sifatnya membedakan dari beberapa model lain sehungga warga belajar merasa tidak terbebani dengan keadaan dan rutinitas belajar yang ada, karena segala bentuk dan ruang lingkup belajarnya bersumber dari pengalaman yang diarahkan oleh tutor secara terstruktur berdasarkan pada asumsi dasar dalam memahami orang dewasa dalam belajar seperti memahami tentang konsep diri individu, pengalaman, kasiapan belajar, dan orientasi belajarnya.
Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru Melalui Program Literasi Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan Di SMP Negeri 15 Gorontalo Wisi Jafar
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.177-186.2021

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini apakah Program Literasi Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan dapat meningkatkan Kompetensi Profesional Guru di SMP Negeri 15 Gorontalo?. Adapun tujuan dari pelaksanaan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kompetensi profesional Guru di SMP Negeri 15 Gorontalo melalui Program Literasi Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan. Hasil analisis data menunjukan ada peningkatan kompetensi profesional Guru dari siklus ke siklus. Hal tersebut ditunjukan oleh analisis kompetensi profesional Guru pada setiap siklus. Pada siklus I yaitu dari dari 8 orang guru yang diberikan program ini, diperoleh bahwa 5 orang atau 62.5% telah memiliki kompetensi keprofesionalan yang baik. Pada siklus II sudah mengalami peningkatan yakni dari 8 orang guru yang diberikan program, diperoleh bahwa 7 orang atau 87.5% telah memiliki kompetensi profesional yang baik dalam penyelesaian modul PKB A dan B. Dengan demikian, hal ini sudah memenuhi indikator kinerja dalam penelitian ini yaitu Jika jumlah guru yang mengalami peningkatan kompetensi professional modul A dan B melalui penerapan program Literasi Pengembangan Keprofesian Berkelanjutan (LPKB), yaitu dari 25% menjadi 80 %. Simpulan dari Penelitian ini yaitu penerapan program literasi pengembangan keprofesian berkelanjutan (LPKB) dapat meningkatkan kompetensi profesional guru di SMP Negeri 15 Gorontalo. Hal ini ditunjukkan dengan peningkatan hasil belajar dari observasi awal, siklus I dan siklus II.
Improving Teacher-Student Collaboration And Educational Effectiveness By Overcoming Learning Challenges Mullabayev Baxtiyarjon Bulturbayevich; Abdul Rahmat; Mallaboyev Nosirjon Murodullayevich
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.153-160.2021

Abstract

This article discusses the importance of lectures and practical lessons in students'learning activities, the difficulties encountered in learning and its causes, the forms of cooperation between teachers and students, and important factors in improving the effectiveness of education.
Penguatan Pendidikan Karakter di Sekolah Menengah Kejuruan Aries Abbas; Marhamah Marhamah
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.53-60.2021

Abstract

This research began from the emergence of character problems or character crisis by shifting the students’ ethics values in the school. Where the students don’t respect teachers and friends, there is brawl among students, even violence occurs in the classroom, this is a threat of disintegration of the nation. The formulation of the problem is how the strengthening strategy of character education. The purpose of this research is to know the strengthening strategy of character education in the school, related to implementation, monitoring evaluation, supporting factors, obstacles and obtained result. The research method used qualitative approach on natural subject or natural setting, by using observation data collection techniques, interviews and documentation, data analysis techniques through data reduction, verification and took a conclusions of processed data. The research was held at SMK 45 and SMK IT NU Saguling, West Bandung. The result of this study. Students become intent on strengthening the character education activities, responsive to social activities in the society, although not all students can implement it yet. The level of discipline is good because students feel shy if they aren’t disciplined, the result of the shame cultural, some students who used to come late to be in time even though not all students feel ashamed when coming late. The supporting factors the implementation of the strengthening of character education in the schools is a good strategy from the principal, the committee and a team of the parent class of students. The Obstacle factors, the shame culture is not held in the school yet, not all teachers become a role models in the schools who give good examples for students. Not all teacher become a strong and intelligent character. So that the presence of educators is as a key actor in the learning process, a professional and have a strong and intelligent character must really have atmosphere in the school, because through educators who have strong and intelligent character will create human resources which is a reflection of a nation that has strong and intelligent character, and virtuous morals.Penelitian ini berawal dari munculnya permasalahan karakter atau krisis karakter dengan menggeser nilai-nilai etika siswa di sekolah. Dimana siswa tidak menghargai guru dan teman, terjadi tawuran antar siswa, bahkan terjadi kekerasan di dalam kelas, ini menjadi ancaman disintegrasi bangsa. Rumusan masalah adalah bagaimana strategi penguatan pendidikan karakter. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi penguatan pendidikan karakter di sekolah terkait dengan pelaksanaan, evaluasi monitoring, faktor pendukung, kendala dan hasil yang diperoleh. Metode penelitian yang digunakan pendekatan kualitatif pada subjek alam atau setting alam, dengan menggunakan teknik pengumpulan data observasi, wawancara dan dokumentasi, teknik analisis data melalui reduksi data, verifikasi dan pengambilan kesimpulan dari data olahan. Penelitian dilaksanakan di SMK 45 dan SMK IT NU Saguling, Bandung Barat. Hasil penelitian ini. Siswa berkeinginan kuat untuk memperkuat kegiatan pendidikan karakter, tanggap terhadap kegiatan sosial di masyarakat, meskipun belum semua siswa dapat melaksanakannya. Tingkat kedisiplinannya baik karena siswa merasa malu jika tidak didisiplinkan akibat adanya budaya malu, sebagian siswa yang dulunya terlambat datang tepat waktu padahal tidak semua siswa merasa malu jika datang terlambat. Faktor pendukung pelaksanaan penguatan pendidikan karakter di sekolah adalah strategi yang baik dari kepala sekolah, komite dan tim kelas orang tua siswa. Faktor penghambatnya, belum adanya budaya malu di sekolah, belum semua guru menjadi panutan di sekolah yang memberikan keteladanan yang baik bagi siswa. Tidak semua guru menjadi karakter yang kuat dan cerdas. Sehingga keberadaan pendidik sebagai aktor kunci dalam proses pembelajaran, seorang yang profesional dan berkarakter kuat dan cerdas haruslah benar-benar memiliki atmosfir di sekolah, karena melalui pendidik yang berkarakter kuat dan cerdas akan tercipta sumber daya manusia yang merupakan cerminan. bangsa yang memiliki karakter kuat dan cerdas, serta berakhlak mulia.
Hubungan Pengetahuan dan Dukungan Keluarga dengan Rutinitas dalam Mengontrol Gula Darah Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe 2 Indirawaty Indirawaty; Anang Adrian; Sudirman Sudirman; Kurnia Rahma Syarif
Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal Vol 7, No 1 (2021): January 2021
Publisher : Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37905/aksara.7.1.67-78.2021

Abstract

Diabetes Mellitus is a serious chronic disease and occurs both when the pancreas does not produce enough insulin (a hormone that regulates blood glucose) or if the body cannot use the insulin produced effectively. DM sufferers are at risk of complications. These complications can be prevented by controlling diabetic blood glucose levels. Control of blood sugar levels in patients with DM is not adequate to avoid complications, the needs for knowledge and support of family with regular control of blood sugar DM patients. Method: This research was analytic descriptive with cross sectional design. The sampling technique used was random sampling with 50 respondents. Data collection was carried out using a questionnaire. Data analysis used Chi Square test with significance level α = 0.05. Result: Based on the results of statistical tests using test, it was found that there was correlation between family support and knowledge and controlling blood sugar levels with p-value 0,002 and there was correlation between family support in controlling blood sugar levels with ρ-value 0,001and obtained p value <0,05. Conclusion: There is a significant correlation between family support and knowledge with regular control of blood sugar in patients with type 2 diabetes mellitus in the Mangasa Health Center Makassar.Diabetes Mellitus merupakan penyakit kronik yang serius dan terjadi baik saat pankreas tidak menghasilkan cukup insulin (hormon yang mengatur glukosa darah) maupun jika tubuh tidak dapat menggunakan insulin yang dihasilkan secara efektif. Penderita DM berisiko mengalami komplikasi. Komplikasi tersebut dapat dicegah dengan mengendalikan kadar glukosa darah diabetesi. Pengendalian kadar gula darah pada penderita DM tersebut belum cukup untuk menghindari terjadinya komplikasi akan tetapi diperlukan adanya pengetahuan dan dukungan keluarga dengan rutinitas dalam mengontrol gula darah penderita DM. Metode Penelitian ini bersifat deskriptif analitik dengan desain cross sectional. Teknik sampling yang digunakan ialah random sampling dengan jumlah responden sebanyak 50 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner. Analisa data menggunakan uji Chi Square dengan tingkat kemaknaan α = 0,05. Hasil: Berdasarkan hasil uji statistik menggunakan risk didapatkan ada hubungan pengetahuan dalam mengontrol kadar gula darah nilai p-value 0,002 dan ada hubungan dukungan keluarga dalam mengontrol kadar gula darah nilai ρ-value 0,001 diperoleh nilai p<0,05. Kesimpulan: Terdapat hubungan yang bermakna pengetahuan dan dukungan keluarga dengan rutinitas dalam mengontrol gula darah pada penderita Diabetes Melitus tipe 2 di Wilayah Kerja Puskesmas Mangasa Kota Makassar

Page 2 of 2 | Total Record : 20