cover
Contact Name
Anton Widyanto
Contact Email
anton.widyanto@ar-raniry.ac.id
Phone
+628126914953
Journal Mail Official
jrpm@ar-raniry.ac.id
Editorial Address
LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (LP2M) UIN AR-RANIRY BANDA ACEH Jl/ Syeikh Abdul Rauf Kopelma Darussalam, Kec. Syiah Kuala, Banda Aceh 23111.
Location
Kota banda aceh,
Aceh
INDONESIA
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
ISSN : 27748642     EISSN : 27749339     DOI : 10.22373/jrpm
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat focuses to publish research articles related to community engagement and development in all aspects, including Education, Social, Human Resource Development, Health, and technology. The articles must be based on appropriate research methodologies such as Participatory Action Research, Asset-Based Community Development, Community-Based Research, Service Learning, or Community Empowerment.
Articles 13 Documents
Search results for , issue "Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat" : 13 Documents clear
Learning of Islamic Education Through Padlet and Quizizz Material the History of Islamic Civilization of the Prophetic Period: Mekkah, and Madinah Periods Khairuni, Nisa
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Students can benefit greatly from studying the history of Islamic civilization, but regrettably, this cannot be reflected in learning objectives. When studying history, notably the history of Islamic culture, one constantly gets the feeling that it is monotonous and boring. This article therefore addresses the use of Quizizz and Padlet to teach the history of the prophetic period: the Mecca and Medina periods. By using this platform, PAI learning, the material will be more engaging and inspire students to learn more about the prophetic period. This paper's methodology is gathering information from a variety of literature that is pertinent to the issues raised and doing a descriptive analysis of it. Thus, in order to overcome
Pelatihan UMKM dan Peningkatan Kreatifitas Ibu-Ibu Gampong Lampupok Baro dalam Pemanfaatan Sumber Daya Alam Sekitar Melalui Teknik Eco Print kurniawan, Bayu; Syarifah Rahmatillah
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kuliah Pengabdian Masyarakat (KPM) adalah wujud dari pada Tri Dharma Perguruan Tinggi dalam bidang pengabdian kepada masyarakat, KPM adalah suatu bentuk pendidikan dengan cara memberikan pengalaman belajar kepada mahasiswa untuk hidup di tengah-tengah masyarakat, yang secara langsung dapat mengidentifikasi dan menangani permasalahan di dalam masyarakat serta sebagai upaya dalam meningkatkan bobot pendidikan bagi mahasiswa. Artikel ini membahas partisipasi dan dampak terhadap masyarakat khususnya ibu-ibu di dalam kegiatan pelatihan UMKM dan peningkatan kreatifitas dalam pemanfaatan sumber daya alam sekitar. Kegiatan ini dapat terus dikembangkan untuk terus mendorong barbarslot beragam kreatifitas ibu-ibu yang berdampak terhadap peningkatan kualitas hidup masyarakat secara berkelanjutan.
Pendampingan Anak Berkebutuhan Khusus di KB-TK Smart Kids, Kecamatan Dau Malang Jawa Timur Rahmi
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sudah menjadi tugas seorang pendidik dan lembaga pendidikan untuk menyediakan wadah yang dapat memberikan pelayanan kepada anak berkebutuhan khusus. Selain penyediaan layanan pendidikan inklusif, aspek yang sering diabaikan oleh Institut adalah penyediaan guru pendamping atau guru pendamping dalam pembelajaran anak berkebutuhan khusus. Lembaga Pendidikan Anak Pintar merupakan salah satu lembaga yang menyediakan hal tersebut. Oleh karena itu, Sekolah Karya Mahasiswa yang terintegrasi dengan MBKM Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim melakukan terapi dan pendampingan terhadap guru dalam pembelajaran reguler guna mendukung untuk memastikan proses pembelajaran anak di sekolah inklusi dapat berjalan lancar sebagaimana mestinya. Selain program dukungan, siswa juga melakukan sosialisasi perkembangan, dukungan kelas, dan pembuatan rencana pembelajaran individu untuk anak berkebutuhan khusus.
Pengenalan Huruf Hijaiyah Pada Anak Usia Dini Melalui Aplikasi Game Puzzle Berbasis Android di TPA Darul Farhan Palangkaraya Khairul Sadi; Ikbal Lupariq
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

In this community service activity by lecturers and students of IAIN Palangkaraya, the aim is to conduct implementation related to the introduction of hijaiyah letters in early childhood through an Android-based puzzle game application at TPA Darul Farhan. Palangkaraya, at TPA Darul Farhan, researchers found that it still does not use Android-based media in its learning activities. Researchers offer the use of media in the form of Android-based puzzle game applications in introducing hijaiyah letters in early childhood at TPA Darul Farhan. This research was conducted because of the background of the rampant use of Android by early childhood, which allows them to access something that is not appropriate. So this application is suitable to be taught to early childhood so that they are accustomed to accessing useful things in using their gadgets. The parties involved in this study are us as researchers, early childhood teachers at TPA Darul Farhan. The data collection techniques that researchers use are tutorial and socialization methods. The research was aimed at early childhood at TPA Darul Farhan, aged 4-6 years, with a total of 4 students. The results obtained from this community service were that the students were quite enthusiastic in participating in the implementation of activities and increasing the knowledge, abilities, skills, and abilities of early childhood in recognizing various features in an application and the use of an Android-based puzzle game application.
Persamaan Panas Dimensi Satu Menggunakan Metode Beda Hingga Yaomil Angreiny, Nurul; Ilham Syata; Muh. Irwan; Try Azisah Nurman
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengkaji proses simulasi terjadinya perpindahan panas dimensi satu dengan penerapan berdasarkan deret Taylor sehingga digunakan metode beda hingga skema implisit. Hal pertama yang dilakukan adalah memodelkan persamaan panas dimensi satu. Setelah itu dilakukan diskritisasi pada persamaan panas dimensi satu sehingga akan membentuk sistem persamaan linier yang membentuk pola iterasi. Diperoleh solusi untuk persamaan panas dimensi satu dengan metode beda hingga yaitu. Dengan menerapkan Syarat batas Neumann diperoleh solusi . Kemudian, melakukan simulasi menggunakan aplikasi Matlab. Dengan hasil simulasi yang menunjukkan bahwa terjadi perubahan suhu dari suhu tinggi ke suhu rendah yang dipengaruhi oleh waktu sebab terjadinya proses perpindahan panas.
Pendampingan Olimpade Sains Nasional (OSN) Tingkat Kabupaten/Kota Melalui Pre-test, Tes Formatif, dan Post-test Pranata, Ogi Danika
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Mentoring activities for the National Science Olympiad (OSN) at the school level should be provided to prepare students effectively. These activities aim to assess students' initial knowledge, the knowledge acquired during the process, and their knowledge after the mentoring. A community-based research method was applied, and the activities were conducted through various stages. The initial stage involves developing cooperation and a community that supports the development of scientific competence and planning activities. The second stage entails the implementation of mentoring through learning. A strategic approach was adopted, which includes systematically elaborating on the material and conducting three stages of testing: pre-test, formative test, and post-test. This approach allows for the determination of initial knowledge based on pre-test results, knowledge acquisition based on formative test results, and knowledge improvement based on post-test results and N-Gain calculations. Exploration through these stages and tests should be considered when determining the next steps to face challenges in the OSN. The final stage was the evaluation, which aims to assess the effectiveness of the mentoring activities that have been carried out. The results of this assessment can serve as a basis for improving mentoring activities in the future.
Strategi Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat dengan Mengembangkan UMKM Keripik Jimpling Sebagai Antisipasi Terhadap Bank Emok di Kelurahan Sukamulya Tangerang Satria Fajar Fatoni; Nindy Anggraeni; Putri Angggun; Rahmawati Nuriyah; Muhammad Rafli; Rohman Noraziz
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This article discusses the Religious Moderation Real Work Lecture (KKN) activities which were implemented using the Community Empowerment System (SISDAMAS) approach to optimize community empowerment through the development of micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) Chip Jimpling in Sukamulya Village. This is because businesses owned by the Sukamulya Village community have not developed optimally. The limited amount of income has resulted in the development of Emok Bank, which is a form of money lending practice with high interest and has the potential to be detrimental to society. The service method is carried out using community empowerment-based steps (SISDAMAS). There are 4 cycles that must be carried out, in cycle 1 students carry out community outreach and consultation, cycle 2 carries out social mapping, and cycle 3 is participatory. planning and community organizing, and Cycle 4 is program implementation and evaluation. The aim of this program is expected to be able to improve the local economy and reduce dependence on loans from Bank Emok. The results of this program show an increase in MSME income and public awareness of the importance of economic independence, so it is hoped that it can become a model of sustainable community empowerment.
Implementasi Nilai-Nilai Keagamaan pada Masyarakat Gampong Meunasah Baet Kecamatan Krueng Barona Jaya samsurizal, nazifa; Ghazalba, Ahmad; Shintya, Melfa; Humaira, Anggi; Chairana, Raji; Shiddikia, Nanda; Wiranda, Oja; Rahmatillah, Rais; Azkia, Ulfa; Syifa, Maulidhia; Maulana, Nouval; Firdaus, Muhammad; Mauleni, Silvia; Alvin, Teuku; Nazmi, Syahrul; Putri, Nabila; Izzaturrahman, Fauzan
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Community Service Lectures can bring about new changes in society, one of which is religious and social education, so that there will be an impact from the presence of community service lecture participants. Like the community service lectures held in the village of Gampong Meunasah Baet, Aceh Besar Regency, students as agents of change can make a real impact and contribution to society through this KPM program. In this case, the aim is to determine the impact of community service lectures on religious activities for children and parents in Gampong Meunasah Baet. This community service lecture activity is not just a form of community service but is also useful for students for social interaction, developing personal potential, forming personality or attitudes, and applying knowledge in the field. In this way, this community service course provides a real learning experience that cannot be found on campus. This type of research is field research with a qualitative descriptive approach whose object is Gampong Meunasah Baet and the subjects are children and parents
Dampak Penggunaan Gedget Terhadap Peningkatan Minat Belajar Anak-anak di Gampong Tumbo Baro Prasetia, Agung; Ismail
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penggunaan gadget di era digital saat ini telah menjadi fenomena yang tidak terelakkan, termasuk di kalangan anak-anak. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dampak penggunaan gadget terhadap peningkatan pembelajaran anak-anak di Gampong Tumbo Baro . Metode yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan pendekatan observasi, wawancara, dan analisis data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa gadget memiliki dampak positif maupun negatif terhadap pembelajaran anak-anak. Di satu sisi, gadget mempermudah akses terhadap informasi, menyediakan media pembelajaran interaktif, dan meningkatkan minat belajar. Namun, di sisi lain, penggunaan yang tidak terkendali dapat menyebabkan gangguan konsentrasi, penurunan kemampuan sosial, dan ketergantungan pada teknologi. Penelitian ini merekomendasikan pengawasan dan pendampingan oleh orang tua, pengaturan waktu penggunaan gadget, serta optimalisasi konten pembelajaran berbasis teknologi untuk memaksimalkan manfaat gadget dalam proses belajar anak-anak. Dengan pengelolaan yang tepat, gadget dapat menjadi alat yang efektif untuk mendukung pembelajaran di Gampong Tumbo Baro . Kata kunci: gadget, pembelajaran, anak-anak, dampak positif, dampak negatif, Gampong Tumbo baro
Peningkatan Intelektual Anak-anak Melalui Program Perlombaan Anak Cerdas dan Berprestasi Hesti yusmanidar; Haikal Balyanda; Muammar Chalis; Munthasir; Rizkyna Mulva; Iklima Syara; Rahayu Windari; NaziƂa Fadillah; Sandria; Najwa Fathiya
Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2025): Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Peningkatan intelektual anak-anak merupakan salah satu aspek penting dalam pengembangan potensi generasi muda. Program perlombaan "Anak Cerdas dan Berprestasi" yang diadakan di Gampong Sinyeu dirancang sebagai sarana untuk menumbuhkan minat belajar, kreativitas, dan daya saing anak-anak melalui aktivitas yang menyenangkan dan mendidik. Artikel ini membahas pentingnya program ini dalam membentuk pola pikir kritis, keterampilan problem solving, dan karakter positif sejak usia dini. Dengan pendekatan yang terstruktur dan kompetisi yang sehat, program ini tidak hanya meningkatkan kemampuan intelektual, tetapi juga mendorong rasa percaya diri, kerja sama tim, dan semangat juang. Penelitian menunjukkan bahwa anak-anak yang terlibat dalam kegiatan seperti ini cenderung memiliki performa akademik yang lebih baik serta kemampuan sosial yang lebih kuat.

Page 1 of 2 | Total Record : 13