cover
Contact Name
Rohmayanti
Contact Email
bnur@unimma.ac.id
Phone
+6282226870730
Journal Mail Official
bnur@unimma.ac.id
Editorial Address
Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Magelang Jln. Mayjend Bambang Soegeng KM.5, Sumberrejo, Kec. Mertoyudan, Kab. Magelang, Jawa Tengah (56172) Telp/Fax: (0293) 32694
Location
Kab. magelang,
Jawa tengah
INDONESIA
Borobudur Nursing Review
ISSN : -     EISSN : 27770788     DOI : 10.31603/bnur
Core Subject : Health,
Aim Borobudur Nursing Review (BNUR) provides a forum for scholars in nursing field to share their works and research about health care delivery, organization, management, workforce, policy, and research method that relevant to nursing. BNUR aims to support evidence based that can be enriched the practice and policy in nursing field by publishing research, review, critical discussion, and case report of the highest standard. Scope Borobudur Nursing Review will accept articles that focus on medical-surgical nursing, maternity nursing, pediatric nursing, psychiatric nursing, emergency nursing, nursing management, community nursing, gerontology nursing/aged care, palliative care nursing, critical nursing, and holistic nursing. Reports of original work, research, policy papers, reviews, and insightful opinion that related to nursing studies will be published in this journal.
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol 3 No 1 (2023): Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (January-June 2023)" : 6 Documents clear
Pengaruh storytelling terhadap tingkat kesepian lansia yang tinggal sendirian di wilayah kerja puskesmas sewon 1 Resmonicasari, Kusryan; Indrayana, Sofyan; Putri, Tengku Isni Yuli Lestari; Mulyanti, Mulyanti
Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (2023): Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (January-June 2023)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/bnur.5358

Abstract

Abstract Background: The increasing prevalence of the elderly makes Indonesia transition towards an aging population. Changes experienced by the elderly cause psychological or emotional problems, such as loneliness. It is estimated that 50 percent of the elderly are experiencing loneliness, including those who live alone. Loneliness is a feeling of being alienated, unloved, feeling different and separate from the surrounding environment. Loneliness can be combated with social interactions, such as storytelling. Aim: This study aimed to determine the effect of storytelling on the level of loneliness of the elderly who live alone. Methods: This research was a pre-experimental quantitative research with a one group pretest-posttest design and used a sampling technique, namely total sampling. The number of samples were 31 respondents. The research instrument used was The UCLA Loneliness Scale questionnaire which has been tested for validity and reliability. The researcher used Paired T-Test data analysis. Result: The storytelling method has a statistically significant effect (p = 0.000) on the loneliness level of the elderly who live alone in the working area of Puskesmas 1 Sewon. Conclusion: There was an effect of the storytelling method on the level of loneliness of the elderly who live alone in the working area of Puskesmas 1 Sewon. Abstrak Latar Belakang: Prevalensi lansia yang semakin meningkat membuat Indonesia bertransisi ke arah penuaan penduduk. Perubahan yang dialami oleh lansia menyebabkan masalah psikologis atau emosional, seperti kesepian. Diperkirakan 50 persen lansia sedang mengalami kesepian, termasuk lansia yang tinggal sendirian. Kesepian merupakan perasaan terasingkan, tidak dicintai, merasa berbeda dan terpisah dari lingkungan sekitarnya. Kesepian dapat dilawan dengan interaksi sosial, misalnya storytelling. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh storytelling terhadap tingkat kesepian lansia yang tinggal sendirian. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif pra-eksperimen dengan rancangan one group pretest-posttest dan menggunakan teknik pengambilan sampel yaitu sampling total. Jumlah sampel sebanyak 31 responden. Instrumen penelitian yang digunakan yaitu kuesioner The UCLA Loneliness Scale yang telah teruji validitas serta reliabilitasnya. Peneliti menggunakan analisa bivariat yaitu Uji T Berpasangan. Hasil: Metode storytelling berpengaruh signifikan secara statistik (p=0,000) terhadap tingkat kesepian lansia yang tinggal sendirian di wilayah kerja Puskesmas 1 Sewon. Kesimpulan: Terdapat pengaruh metode storytelling terhadap tingkat kesepian lansia yang tinggal sendirian di wilayah kerja Puskesmas 1 Sewon.
APLIKASI TERAPI WARNA UNTUK MENGATASI KECEMASAN PADA REMAJA PUTRI YANG DISMENORE Setiyani, Dinda; Rahayu, Heni Setyowati Esti; Rohmayanti, Rohmayanti
Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (2023): Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (January-June 2023)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/bnur.5992

Abstract

Latar Belakang:Menstruasi adalah keluarnya darah di uterus yang sering dialami perempuan setiap satu bulan sekali dan bersamaan dengan proses peluruhan rahim yang menyebabkan nyeri. Apabila nyeri tidak diatasi maka akan menimbulkan kecemasan yang akhirnya juga akan meningkatkan intensitas nyeri yang mengganggu aktivitas, sehingga terapi warna merupakan salah satu terapi non farmakologi yang bisa digunakan untuk mengatasi kecemasan pada remaja yang dismenore. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengaplikasikan terapi warna pada remaja putri yang mengalami dismenore. Metode: Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus dengan teknik sampling yaitu purposive sampling. Sampel yang diambil dalam penelitian ini adalah seorang remaja putri usia 14 tahun dengan dismenore dengan skala 6. Pengambilan data dalam penelitian ini menggunakan metode observasi partisipatif, wawancara, dan dokumentasi. Hasil: Hasil penelitian ini didapatkanbahwa terapi warna pada responden dapat mengurangi dismenore dari skala 6 ke skala 2 dalam waktu tiga hari intervensi. Kesimpulan:Terapi warna dapat mengurangi dismenore. Saran: Terapi warna dapat diaplikasikan pada remaja yang mengalami dismenore.
Penerapan Mobilisasi Dini Untuk Meningkatkan Peristaltik Usus Pada Pasien Post Operasi Kista Ovarium Khoiriyah, Atika Nugraheni; Mualifah, Laily
Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (2023): Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (January-June 2023)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/bnur.7892

Abstract

Latar Belakang : Terdapat sebanyak 36 kasus kista ovarium di RSUP Dr. Sardjito yang diidentifikasi dari bulan Januari-Maret 2022. Pembedahan merupakan metode untuk mengobati kondisi yang sulit atau tidak mungkin disembuhkan dengan obat-obatan yang sederhana. Sebelum dilakukan pembedahan pasien mendapat anestesi yang bertujuan untuk menghilangkan rasa sakit selama operasi. Anestesi yang diberikan pada pasien akan memberikan efek kehilangan peristaltik normal atau penurunan peristaltik usus. Peristaltik usus paska pembedahan dapat diatasi dengan menstimulasi gerakan peristaltik usus yaitu dengan cara mobilisasi dini. Tujuan : Menggambarkan penerapan pemberian mobilisasi dini untuk meningkatkan peristaltik usus pada pasien post operasi kista ovarium. Metode : Penelitian ini menggunakan desain deskriptif yang dilaksanakan pada tanggal 4-6 April 2022. Fokus studi ini adalah penerapan mobilisasi dini untuk meningkatkan peristaltik usus pada Ny. S dengan post operasi kista ovarium. Pengumpulan data dilakukan secara langsung dari subjek penelitian melalui observasi, wawancara, pengukuran dan dokumentasi. Instrumen yang digunakan yaitu SOP mobilisasi dini, stetoskop, arloji, lembar observasi, dan lembar isian peningkatan peristaltik usus sebelum dan sesudah dilakukan mobilisasi dini. Hasil : Penerapan mobilisasi dini yang dilakukan pada 6 jam, 12 jam, 48 jam setelah operasi dapat meningkatkan peristaltik usus pada pasien post kista ovarium dengan mobilisasi dini 3 tahap. Dengan adanya penelitian ini diharapkan menjadi tolak ukur penelitian selanjutnya mengenai lamanya waktu penerapan mobilisasi dini. Kesimpulan : Mobilisasi dini dapat meningkatkan peristaltik usus pada pasien post operasi kista ovarium.
Penerapan Relaksasi Nafas Dalam untuk Menurunkan Skala Nyeri Post Sectio Caesarea Rahma, Dwi Ambar; Mualifah, Laily
Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (2023): Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (January-June 2023)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/bnur.7894

Abstract

Abstrak Latar Belakang : Sectio Caesarea (SC) yaitu tindakan pembedahan untuk melahirkan janin dengan insisi pada dinding abdomen (laparatomi) dan dinding uterus. Tindakan pembedahan pada operasi Sectio Caesarea dapat menyebabkan rasa nyeri. Salah satu manajemen non farmakologi yang dapat dilakukan untuk mengatasi rasa nyeri yaitu teknik relaksasi nafas dalam. Tujuan : Studi kasus ini bertujuan untuk menggambarkan penerapan relaksasi nafas dalam untuk menurunkan skala nyeri post Sectio Caesarea. Metode : Studi kasus ini menggunakan metode deskriptif. Studi kasus dilaksanakan pada tanggal 11-14 April 2022. Fokus studi ini adalah penerapan relaksasi nafas dalam untuk menurunkan skala nyeri pasien post Sectio Caesarea. Hasil : Penerapan relaksasi nafas dalam yang dilakukan selama 3 hari dapat menurunkan intensitas skala nyeri pada responden. Penerapan relaksasi pada hari pertama belum berpengaruh namun pada hari kedua dan ketiga intensitas nyeri yang dirasakan cenderung menurun. Nyeri sejak hari pertama 6 kemudian pada hari ketiga menjadi skala 1 (1-10). Kesimpulan: Dari studi kasus penerapan relaksasi nafas dalam mampu menurukan intensitas nyeri pada pasien post Sectio Caesarea.
Penerapan Kepatuhan Diit Untuk Mengatasi Ketidakseimbangan Nutrisi Pada Penderita Ulkus Diabetikum Di Magelang Jawa Tengah Listyaningsih, Evi Dwi; Hidayah, Nurul; Margono, Margono
Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (2023): Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (January-June 2023)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/bnur.8281

Abstract

Diabetes Mellitus or what is known as blood sugar disease is a chronic disease of metabolic disorders whose incidence continues to increase every year. Diabetes Mellitus has a high risk of experiencing serious complications, one of which is diabetic ulcers. Patients with diabetic ulcers sufferers should pay attention to the application of dietary adherence to overcome nutritional imbalances. Patients with diabetic ulcers in carrying out the diet must pay attention the number of calories needed, the food schedule that must be followed, and the type of food that must be considered. The purpose of this case study is to compile a resume of nursing care for diabetic ulcer patients and to identify the application of dietary adherence to overcome nutritional imbalances in diabetic ulcer patients. The method used is descriptive research with a case study design through the nursing care process, namely assessment, nursing diagnosis, intervention, implementation, and nursing evaluation. Data collection techniques by observation, interviews, and blood glucose checks. This case study instrument uses a nursing assessment format, nursing kit, blood glucose level checking tool, and diary leaflet for diabetic ulcer patients. The results of the application of dietary compliance were given to 2 (two) diabetic ulcer patients for 2 weeks with 7 meetings, it was found that the nutritional imbalance could be resolved. In conclusion, the application of dietary adherence is useful for overcoming nutritional imbalances in diabetic ulcer patients.
Kesesuaian Pengelolaan Staf Mengacu Standar Internasional di Instansi Pelayanan Kesehatan Primer Kecamatan Borobudur dalam Mendukung Program Kawasan Strategis Pariwisata Nasional Pangestuti, zashah Anisa; Kamal, sodiq; Hidayah, Nurul
Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (2023): Borobudur Nursing Review Vol 3 No 1 (January-June 2023)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Magelang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31603/bnur.9417

Abstract

Introduction: Health service facilities are a basic right of the community that must be fulfilled in the development of health and the degree of health in the community is influenced by the state of the facilities and facilities for health services. Health service facilities that are used to serve public health are promotive, preventive, curative and rehabilitative. The provision of health services can be influenced by adequate staff management so as to improve and maintain the health status of tourists. Objective: This research is aims to determine the suitability of staff management referring to international standards of primary health care agencies in Borobudur District in supporting the National Tourism Strategic Area program. Method: The method used is descriptive method with the number of subjects 50 people with the Total Sampling method. The data obtained were tested using IBM Statistics 21 for Windows. The measuring instrument used is the Staff Qualifications And Education Questionnaire. Result: The results showed that most of the staff had experience at the fullmet level as much as 62% in accordance with Joint Commission Internasional (JCI) standards covering aspects of planning, health and safety staff, medical staff, nursing staff and other professional staf

Page 1 of 1 | Total Record : 6