cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota surabaya,
Jawa timur
INDONESIA
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Published by Universitas Surabaya
ISSN : 23038203     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Education,
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya merupakan kumpulan artikel yang ditulis oleh mahasiswa Universitas Surabaya. ISSN 2302-8203
Arjuna Subject : -
Articles 197 Documents
Search results for , issue " Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya" : 197 Documents clear
STUDI DESKRIPTIF PENERAPAN SERVICECAPES PADA RESTORAN WAROENG BAMBOE KOTA BATU MENURUT PERSEPSI KONSUMEN Angelina, Sherend Lia
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Servicescape berperan penting dalam kemajuan hubungan perusahaandengan konsumen maupun karyawan, produk dan jasa di desain menjadi satukesatuan yang memberikan image tertentu sehingga mampu menarik reaksiemosional konsumen, karena itu servicescape sangat penting dalam pembentukankesan atau awal dalam membentuk harapan konsumen. Tujuan penelitian iniadalah untuk mendeskripsikan persepsi konsumen terhadap servicescapes padarestoran Waroeng Bamboe Kota Batu, dengan menggunakan 3 dimensi dariservicescapes yaitu ambient conditions; spatial layout and functionality; sign,symbol and artifacts. Target populasi yaitu responden pria dan wanita yangpernah makan di restoran Waroeng Bamboe Kota Batu. Berdomisili baik di Batudan luar kota Batu, pendidikan minimal SMA atau sederajat. Memilikikarakteristik populasi yaitu pelanggan yang pernah makan di restoran WaroengBamboe minimal 2 kali dalam 6 bulan terakhir. Teknik pengambilan sampel yangdigunakan adalah nonprobability sampling dengan teknik convenience sampling.Penelitian ini menggunakan Statistik Deskriptif yakni antara lain Mean(rata-rata), Standard Deviation (simpangan baku), Koefisien Varians. Dari hasilpenelitian didapatkan hasil nilai rata-rata hitung tertinggi ditunjukkan olehdimensi Ambient Conditions terutama ditunjukkan oleh indikator kesejukan udaradi restoran Waroeng Bamboe Kota Batu. Responden merasakan udara di restoranWaroeng Bamboe Kota Batu sejuk dan membuat responden nyaman berada direstoran Waroeng Bamboe Kota Batu.
STUDI DESKRIPTIF KUALITAS KEHIDUPAN KERJA KARYAWAN PT PAREWA AERO CATERING DI SIDOARJO Kurniawan, Agustinus Ivan
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menggambarkan persepsikaryawan terutama karyawan PT Parewa Aero Catering di Sidoarjo terhadapkualitas kehidupan kerjapada PT Parewa Aero Catering di Sidoarjo. Kualitaskehidupan kerja dapat diukur melalui Job Security, Justice & Equality, ReceiveMaterial Salary & Benefit, Skills Improvement Field & Opportunity, Employees’Participation in Decision Making. Penelitian ini menggunakan jenis penelitiandekripstif, dan sumber data yang digunakan adalah data primer melaluipenyebaran kuesioner. Penelitian ini menggunakan karakteristik populasi yaituseluruh karyawan PT Parewa Sidoarjo. Metode pengolahan data yang digunakanadalah mean, deviasi standar, diagram batang dan tabulasi silang, yang dilakukandengan bantuan SPSS 18 for Windows. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwakualitas kehidupan kerja yang dimiliki oleh PT Parewa Aero Catering di Sidoarjodinilai baik oleh responden dengan demikian hasil penelitian mendukung konsepteori tentang kualitas kehidupan kerja.
STUDI DESKRIPTIF BRAND IMAGE MINYAK GORENG BIMOLI, FILMA, TROPICAL, SANIA DAN KUNCI MAS DI SURABAYA Tionardi, Cecilia Natasya
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan brand imageminyak goreng Bimoli, Filma, Tropical, Sania dan Kunci Mas di Surabaya.Metode pengolahan data pada penelitian ini menggunakan rata-rata, diagrambatang dan deviasi standar. Hasil pengolahan data ini akan menunjukkangambaran dari minyak goreng Bimoli, Filma, Tropical, Sania dan KunciMas di Surabaya berdasarkan persepsi pelanggan. Minyak goreng Tropicalmemiliki brand image yang paling baik, diikuti minyak goreng Kunci Mas,minyak goreng Bimoli, minyak goreng Filma dan minyak goreng Sania.Elemen strength of brand association pada minyak goreng Bimoli memilikinilai rata-rata paling tinggi. Elemen strength of brand association danfavorability of brand association pada minyak goreng Filma memiliki nilairata-rata yang sama. Pada minyak goreng Tropical dan Kunci Mas, elemenuniqueness of brand association memiliki nilai rata-rata tertinggi. Elemenfavorability of brand association memiliki nilai rata-rata tertinggi padaminyak goreng Sania.
STUDI DESKRIPTIF CUSTOMER LIFETIME VALUE PADA OPERATOR SELULER DI INDONESIA YANG DIKELOLA OLEH PERUSAHAAN PUBLIK Suhanda, Taufik Hariswara
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan memberikan gambaran tentang penerapan konsep customer lifetime value pada operator telekomunikasi seluler di Indonesia yang dikelola oleh perusahaan publik berdasarkan laporan tahunan 2011. Temuan dari penelitian ini menunjukkan bagaimana penggunaan konsep customer lifetime value pada operator telekomunikasi seluler di Indonesia yang dikelola oleh perusahaan publik berdasarkan laporan tahunan 2011, khususnya dalam mengukur kinerja pemasaran, serta sebagai dasar penyusunan strategi pemasaran.
STUDI DESKRIPTIF PENERAPAN SERVICESCAPE PADA RUMAH MAKAN DAPUR DESA SURABAYA MENURUT PERSEPSI KONSUMEN Sinata, Gana
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menggambarkan penerapan konsep Servicescapes pada Rumah Makan Dapur Desa di Surabaya yang dipersepsikan oleh pelanggan. Setiap perusabaan secara sadar atau tidak merniliki lingkungan fisik yang dinilai oleh pelanggannya. Lingkungan fisik dapat bemilai positif atau negatit: tergantung bagaimana perusabaan membentuk lingkungan fisik tersebut di mata pelanggan. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian Deskriptif, dan menggunakan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini menggunakan sampel yaitu responden yang pernah makan di Rumah Makan Dapur Desa. Metode yang digunakan adaJah Statistik deskriptif yang dilakukan dengan menggunakan bantuan komputer SPSS for Windows 18. 00. Temuan penelitian ini menunjukkan babwa Servicescapes yang dimiliki o1eh Rumah Makan Dapur Desa di Surabaya dinilai baik oleh pelanggan.
STUDI DESKRIPTIF SERVICESCAPE TANJUNG KODOK BEACH RESORT LAMONGAN MENURUT PERSEPSI WISATAWAN Kusumaningsih, Sadvi Wulandari Puji
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui dan menggambarkan persepsi wisatawan  terhadap servicescape pada obyek wisata Tanjung Kodok Beach Resort di Lamongan. Aras pengukuran yang digunakan dalam penelitian ini adalah aras interval. Metode pengolahan data yang digunakan dalam penelitian ini antara lain menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, statistik deskriptif, presentasi diagaram batang, dan tabulasi silang. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian Deskriptif, dan menggunakan pendekatan kuantitatif. Penelitian ini menggunakan sampel yaitu wisatawan yang pernah mengunjungi dan menginap di Tanjung Kodok Beach Resort dalam Tiga Bulan terakhir. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa servicescape yang dimiliki oleh Tanjung Kodok Beach Resort dinilai baik oleh wisatawan.
IMPLEMENTASI PENGENDALIAN KUALITAS DENGAN METODE STATISTIK PADA PABRIK SPAREPARTS CV VICTORY METALLURGY SIDOARJO Tanjong, Santoni Darmawan
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Industri Spareparts merupakan industri dengan prospek yang baik dewasa ini, sehingga dapat menghasilkan keuntungan yang sangat besar. Faktanya adalah semakin meningkatnya penjualan sepeda motor di tahun 2012. Kualitas merupakan faktor yang sangat penting bagi kelangsungan hidup perusahaan. Konsumen akan menilai kualitas suatu perusahaan berdasarkan kualitas barang atau jasa yang ditawarkan. Jadi dapat dikatakan bahwa produk atau jasa yang diberikan pada konsumen merupakan cermin dari perusahaan itu sendiri. Karena itu penelitian ini dilakukan untuk untuk menerapkan metode pengendalian kualitas pada ”CV Victory Metallurgy” untuk meningkatkan kualitas hasil produksinya. Alat statistik yang digunakan dalam penelitian ini adalah: Check Sheet, Diagram Pareto, Diagram Sebab-Akibat, Peta Kendali, dan Tabel FMEA (Failure Mode Effect Analysis). Hasil penelitian menunjukkan bahwa masih saja terdapat kecacatan pada pedal rem, footstep belakang, dan stang steer yang melebihi batas toleransi perusahaan. Diagram Pareto digunakan untuk mengetahui jumlah cacat yang paling mempengaruhi proses produksi perusahaan. Proses produksi masih berada dalam batas kendali. Kemudian dibuat diagram sebab akibat untuk mengetahui akar permasalahan yang sebenarnya dan diketahui akar permasalahan yang paling menonjol pada sumber daya manusianya. Setelah itu ”CV Victory Metallurgy” menggunakan Failure Mode Effect Analysis untuk mengatasi kecacatan yang terjadi dengan menentukan prioritas perbaikannya.
STUDI PENGARUH TRUST, COMMITMENT, COMMUNICATION, CONFLICT HANDLING TERHADAP CUSTOMER LOYALTY DI BANK MANDIRI SURABAYA Hadinata, Melisa
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to to examine the impact of relationship marketingstrategy on customer loyalty, and identify and analyze the influence trust,commitment, communication, conflict handling, the customer loyalty in BankMandiri in Surabaya.The data used in this study is primary data obtained from the distributionof questionnaires. Respondents of the study were 130 bank customers in Surabayaself that have become customer for 2 years and have a high school education withthe last non-probability sampling technique of sampling. Data processing methodused is multiple linear regression models, the F test and t-test values with thewindows program SPSS 18.0From the results of the data processing and hypothesis testing can beconcluded that there are three variables that have a significant impact oncustomer loyalty variables that commitment, communication, conflict handling,and one variable has no significant impact on customer loyalty in Surabaya Bankis variable trust. The value of the effect on customer loyalty Trust of 0.023, theinfluence of commitment on customer loyalty is at 0.434, for the communicationvariables influence on customer loyalty value of 0.235, and for the handling of theconflict on the value of customer loyalty for its effect is 0.213. Based on thecoefficient of determination of the amount of variation in the variables of trust,commitment, communication, conflict management is jointly able to explain thevariation in the variables of customer loyalty at 65.5%, while 34.5% describedvariables or other factors outside the model does not studied.
PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN RISIKO TERHADAP RETURN SAHAM PERUSAHAAN SEKTOR CONSUMER GOODS DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2007-2011 Budialim, Giovanni
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji adanya pengaruh kinerja keuangan (likuiditas, utang, profitabilitas, nilai buku ekuitas) dan risiko terhadap return saham perusahaan. Likuiditas diukur dengan mengunakan Current Ratio (CR). Utang diukur dengan mengunakan Debt to Equity Ratio (DER). Profitabilitas diukur dengan mengunakan Return On Asset (ROA), Return On Equity (ROE), dan Earnings Per Share (EPS). Nilai buku ekuitas diukur dengan mengunakan Book Value Per Share (BVPS). Risiko diukur dengan mengunakan Beta. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode regresi linear berganda. Penelitian ini menggunakan sampel penelitian berupa perusahaan yang tergabung dalam Sektor Consumer Goods yang terdaftar di PT. Bursa Efek Indonesia periode 2007-2011. Total sampel penelitian yang digunakan adalah 28 perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada Sektor Consumer Goods periode 2007-2011; CR, DER, ROA, ROE, EPS, BVPS, dan Beta secara serempak berpengaruh terhadap return saham. Secara parsial, hanya Beta yang berpengaruh signifikan terhadap return saham sedangkan variabel lainnya tidak berpengaruh secara signifikan terhadap return saham.
IMPLEMENTASI PENGENDALIAN KUALITAS PADA PROSES PRODUKSI KARTON KOTAK MAKAN DUPLEX 22X22X8CM UD WING ON SURABAYA Polomarto, Derry Satrio; Setyawan, A. Budhiman; Widjaja, Stefanus Budy
CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya
Publisher : University of Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk memberikan informasi dan solusi atas masalah kecacatan yang terjadi pada UD Wing On. Pengendalian kualitas perlu dilakukan agar dapat mengurangi produk cacat. Alat-alat pengendalian kualitas yang digunakan dalam penelitian ini adalah Check Sheet, Diagram Pareto, Peta Kendali (p-chart), Diagram Sebab Akibat, serta Tabel FMEA (Failure Mode Effect Analysis). Dari hasil penelitian menggunakan alat-alat kendali kualitas menunjukkan bahwa produksi karton kotak makan duplex 22x22x8cm masih diluar batas kendali. Sehingga perlu dilakukan beberapa tindakan lanjutan, seperti desain terhadap Check Sheet yang baru dengan penambahan entitas agar pencatatan lebih efektif dan efisien. Diagram Pareto digunakan untuk melihat proporsi cacat terhadap produk dari UD Wing On sehingga dapat dilakukan penanganan sesegera mungkin. Tabel FMEA yang mengacu pada Diagram Sebab Akibat diperlukan untuk memberikan solusi terhadap perusahaan, seperti memperketat pengawasan terhadap karyawan, pemeriksaan stok bahan baku, membersihkan dan melakukan perawatan pada peralatan dan mesin setelah digunakan serta memberikan Check Sheet pada setiap tahap.

Page 8 of 20 | Total Record : 197


Filter by Year

2013 2013


Filter By Issues
All Issue Vol. 13 No. 2 (2025): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Mei) Vol. 13 No. 1 (2024): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (November) Vol. 12 No. 2 (2024): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Mei) Vol. 12 No. 1 (2023): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (November) Vol. 11 No. 2 (2023): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Mei) Vol. 11 No. 1 (2022): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (November) Vol. 9 No. 2 (2021): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Mei) Vol. 9 No. 1 (2020): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (November) Vol. 8 No. 2 (2020): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Mei) Vol. 8 No. 1 (2019): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (September) Vol. 7 No. 2 (2019): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Maret) Vol. 7 No. 1 (2018): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (September) Vol. 6 No. 2 (2018): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Maret) Vol. 6 No. 1 (2017): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (September) Vol. 5 No. 2 (2017): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Maret) Vol 5, No 1 (2016): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol. 5 No. 1 (2016): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (September) Vol. 4 No. 2 (2016): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Maret) Vol 4, No 2 (2015): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 4, No 1 (2015): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol. 4 No. 1 (2015): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (September) Vol. 3 No. 2 (2015): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Maret) Vol 3, No 2 (2014): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol 3, No 1 (2014): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol. 3 No. 1 (2014): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (September) Vol. 2 No. 2 (2014): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Maret) Vol 2, No 2 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol. 2 No. 1 (2013): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (September) Vol 2, No 1 (2013): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya Vol. 1 No. 1 (2013): Calyptra : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya (Maret) Vol 1, No 1 (2012): CALYPTRA : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya More Issue