Jurnal Media Wahana Ekonomika
Jurnal Media Wahana Ekonomika Merupakan Jurnal Ilmu Ekonomi yang secara khusus mengkaji tentang Ekonomi Pembangunan, Manajemen, Akuntansi dan Kewirausahaan. Terbit 4 kali dalam Setahun periode April, Juli, Oktober dan Januari. Terdaftar nomor di ISSN 1693-4091 (cetak) dan E-ISSN 2622-1845 (online) adalah Jurnal Ilmiah yang dikelola dan diterbitkan oleh Fakultas Ekonomi, Universitas PGRI Palembang. Dan Jurnal ini juga telah terdaftar dalam sistem Crossreff dengan Digital Object Identifier 10.31851/jmwe.
Articles
16 Documents
Search results for
, issue
"Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012"
:
16 Documents
clear
EVALUASI ANGGARAN BIAYA PROYEK PEMASANGAN JARINGAN DISTRIBUSI PADA CV. EKATAMA PALEMBANG
Salmah, Ninin Non Ayu
Jurnal Media Wahana Ekonomika Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012
Publisher : Universitas PGRI Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31851/jmwe.v9i3.40
ABSTRAKThis research discusses about the evaluation of budget from the network distribution installation project in CV. Ekatama Palembang. The aim of this research is to recognise whether the realisation of the budget has been aproppriate with the budget determined previously and whether the difference of variance average upon the realisation of the budget presents between 2009 and 2011. The type of research is descriptive-comparative by analysing quantitative data. The tools to analyse the data are analysis variance and hypothesa test of the difference between two averages. The research shows that the unfavourable budget was found on the material budget, direct payment to the workers, and project budget whitin 2009 and 2011. The test of hypothesa shows that the difference of variance average upon the realisation of the budget presents between 2009 and 2011 was not found.Kata kunci : : budgeting, realization, variance
PENGARUH PENILAIAN PRESTASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA CV EMPAT SERANGKAI PALEMBANG
Rismansyah, Rismansyah
Jurnal Media Wahana Ekonomika Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012
Publisher : Universitas PGRI Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31851/jmwe.v9i3.41
ABSTRAK Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah seberapa besar pengaruh penilaian prestasi kerja terhadap kinerja karyawan pada CV. Empat Serangkai Palembang? Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh penilaian prestasi kerja terhadap kinerja karyawan pada CV. Empat Serangkai Pelembang. Ternyata penilaian prestasi kerja memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan dan terdapat hubungan yang positif antara penilaian terhadap kinerja karyawan pada CV. Empat Serangkai Palembang.Adapun metode analisis yang digunakan kuantitatif yaitu menggunakan peralatan statistik dengan analisis Regresi Linier Sederhana dan Koefisien Korelasi Linier Sederhana. Hasil analisis yang diperoleh dalam penelitian ini adalah Y =4,84 + 0,92X dan koefisien korelasi (r) =0,95 yaitu dengan hubungan sangat kuat analisis uji hipotasis diperoleh hasil to > atau 18,4 > 2,027 maka Ho ditolak dan Ha diterima, berarti terdapat pengaruh yang signifikan dari pelaksanaan penilaian prestasi kerja terhadap kinerja karyawan. Kata kunci : Penilaian Prestasi Kerja dan Kinerja Karyawan
PERANAN PENGAWASAN DALAM MENINGKATKAN EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA CV. ANANDA PUTRA PALEMBANG
Oktariansyah .
Jurnal Media Wahana Ekonomika Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012
Publisher : Universitas PGRI Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31851/jmwe.v9i3.3768
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengawasan yang dilakukan terhadap peningkatan efektivitas kerja karyawan pada CV. Ananda Putra Palembang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif, kualitatif,yaitu penelitian dan metode pengumpulan data dengan mengamati secara langsung terhadap masalah yang telah diteliti, dengan tujuan agar masalah dapat diketahui dan dipahami. Hasil penelitian yang dilakukan penulis menunjukkan bahwa pengawasan dalam meningkatkan efektivitas kerja karyawan pada CV. Ananda Putra Palembang belum begitu di laksanakan. Kata Kunci : Pengawasan, Efektifitas Kerja
KECERDASAN EMOSIONAL DAN PENCAPAIAN PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA DI JURUSAN AKUNTANSI POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA
Maria, Maria
Jurnal Media Wahana Ekonomika Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012
Publisher : Universitas PGRI Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31851/jmwe.v9i3.42
ABSTRACTThis research aims to measure the effect of Emotional Quotient (EQ) toward the attainment ofacademic achievement at accounting department Polsri both simultaneously and partially. Itscontribution would have been expected to ideas towards the importance of emotional intelligence inthe world of student academic achievement and preparation to enter the workforce later. In addition,the expediency of emotional intelligence will contribute to the learning process of accounting that hasa comprehensive strategy encompassing skills/expertise, knowledge, and professional orientation.The data has been gathered by sampling to student at accounting department Polsri. The researchsamples are 344 respondents selected by stratified random. This type of research is descriptiveverifikatif.The result indicated that self awareness, self regulation, motivation, empathy and social skillhave influences toward the attainment of academic achievement both simultaneously and partially.Entirely, the result identified about the self awareness, self regulation, motivation, empathy and socialskill have significantly effects to academic achievement at accounting department PolsriKey words: emotional quotient, academic achievement
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK DAN NON FISIK TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT ASURANSI WAHANA TATA CABANG PALEMBANG
Hendri, Edduar
Jurnal Media Wahana Ekonomika Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012
Publisher : Universitas PGRI Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31851/jmwe.v9i3.38
ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah lingkungan kerja fisik dan non fisik berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan pada PT. Asuransi Wahana Tata Cabang Palembang. Penelitian ini dilakukan dengan mengambil sampel sebanyak 30 orang responden. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner yang berupa daftar pernyataan. Teknik analisis data yang dipergunakan adalah Regresi Linear berganda dengan menggunakan program SPSS 20.0 for Windows.Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara serempak lingkungan kerja fisik dan lingkungan kerja non fisik berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan PT. Asuransi Wahana Tata Cabang Palembang, dan secara parsial lingkungan kerja fisik dan lingkungan kerja non fisik berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan PT. Asuransi Wahana Tata Cabang Palembang. Hal ini berarti lingkungan kerja fisik dan non fisik mampu meningkatkan kepuasan kerja karyawan PT. Asuransi Wahana Tata Cabang Palembang. Kata Kunci : Lingkungan kerja fisik, lingkungan kerja non fisik, kepuasan kerja
EVALUASI KINERJA KARYAWAN DALAM MEMBERIKAN PELAYANAN KEPADA WAJIB PAJAK DI KANTOR PELAYANAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN ( KP. PBB ) PALEMBANG
Darwin, Juni
Jurnal Media Wahana Ekonomika Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012
Publisher : Universitas PGRI Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31851/jmwe.v9i3.43
ABSTRAK Penelitian ini membahas tentang hasil evaluasi kinerja karyawan dalam memberikan pelayanan kepada wajib pajak serta usaha-usaha yang dilakukan untuk meningkatkan pelayanan kepada wajib pajak di KP. PBB Palembang.Adapun cara yang dilakukan penulis selama melakukan penelitian ini yaitu dengan penelitian langsung ke lapangan dan penelitian kepustakaan dengan membaca literatur-literatur yang berkaitan dengan objek yang sedang diteliti sedangkan teknik analisa yang dipergunakan adalah analisa Deskriftif Kualitatif yaitu permasalahan yang terjadi dilapangan dikaitkan dengan teori-teori yang ada untuk menemukan suatu solusi terhadap permasalahan yang dihadapi di KP. PBB Palembang, sehingga penelitian ini dapat berguna bagi KP. PBB Palembang untuk dapat meningkatkan kinerja karyawan dalam memberikan pelayanan. Kata Kunci : Evaluasi Kinerja, Pelayanan
MOTIVASI DAN PENGARUHNYA TERHADAP EFEKTIVITAS KERJA KARYAWAN PADA PT. SIGMA UTAMA PALEMBANG
Valianti, Reva Maria
Jurnal Media Wahana Ekonomika Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012
Publisher : Universitas PGRI Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31851/jmwe.v9i3.39
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi terhadap efektivitas kerja karyawan pada PT. Sigma Utama Palembang. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan berjumlah 20 orang, sedangkan dalam pengambilan sampel dilakukan dengan menggunkan metode sensus, yaitu mengambil keseluruhan populasi untuk dijadikan sampel.Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh yang signifikan antara motivasi terhadap efektivitas kerja karyawan PT. Sigma Utama Palembang, hal ini sesuai dengan hasil uji hipotesis dimana nilai t hitung > t tabel (3,565 > 2,101) maka keputusannya adalah menolak hipotesis nol (Ho) dan menerima hipotesis alternative (Ha). Kata Kunci : Motivasi, Efektivitas Kerja
PENGARUH PENILAIAN PRESTASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA CV EMPAT SERANGKAI PALEMBANG
Rismansyah .
Jurnal Media Wahana Ekonomika Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012
Publisher : Universitas PGRI Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31851/jmwe.v9i3.4196
Perumusan masalah dalam penelitian ini adalah seberapa besar pengaruh penilaian prestasi kerja terhadap kinerja karyawan pada CV. Empat Serangkai Palembang? Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh penilaian prestasi kerja terhadap kinerja karyawan pada CV. Empat Serangkai Pelembang. Ternyata penilaian prestasi kerja memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kinerja karyawan dan terdapat hubungan yang positif antara penilaian terhadap kinerja karyawan pada CV. Empat Serangkai Palembang.Adapun metode analisis yang digunakan kuantitatif yaitu menggunakan peralatan statistik dengan analisis Regresi Linier Sederhana dan Koefisien Korelasi Linier Sederhana. Hasil analisis yang diperoleh dalam penelitian ini adalah Y =4,84 + 0,92X dan koefisien korelasi (r) =0,95 yaitu dengan hubungan sangat kuat analisis uji hipotasis diperoleh hasil to > atau 18,4 > 2,027 maka Ho ditolak dan Ha diterima, berarti terdapat pengaruh yang signifikan dari pelaksanaan penilaian prestasi kerja terhadap kinerja karyawan. Kata kunci : Penilaian Prestasi Kerja dan Kinerja Karyawan
KECERDASAN EMOSIONAL DAN PENCAPAIAN PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA DI JURUSAN AKUNTANSI POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA
Maria .
Jurnal Media Wahana Ekonomika Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012
Publisher : Universitas PGRI Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31851/jmwe.v9i3.4197
This research aims to measure the effect of Emotional Quotient (EQ) toward the attainment of academic achievement at accounting department Polsri both simultaneously and partially. Its contribution would have been expected to ideas towards the importance of emotional intelligence in the world of student academic achievement and preparation to enter the workforce later. In addition, the expediency of emotional intelligence will contribute to the learning process of accounting that has a comprehensive strategy encompassing skills/expertise, knowledge, and professional orientation. The data has been gathered by sampling to student at accounting department Polsri. The research samples are 344 respondents selected by stratified random. This type of research is descriptive-verifikatif. The result indicated that self awareness, self regulation, motivation, empathy and social skill have influences toward the attainment of academic achievement both simultaneously and partially. Entirely, the result identified about the self awareness, self regulation, motivation, empathy and social skill have significantly effects to academic achievement at accounting department Polsri Key words: emotional quotient, academic achievement
PENGARUH LINGKUNGAN KERJA FISIK DAN NON FISIK TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN PADA PT ASURANSI WAHANA TATA CABANG PALEMBANG
Edduar Hendri
Jurnal Media Wahana Ekonomika Vol 9, No 3 (2012): Jurnal Media Wahana Ekonomika, Vol. 9 No. 3, Oktober 2012
Publisher : Universitas PGRI Palembang
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.31851/jmwe.v9i3.4193
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah lingkungan kerja fisik dan non fisik berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan pada PT. Asuransi Wahana Tata Cabang Palembang. Penelitian ini dilakukan dengan mengambil sampel sebanyak 30 orang responden. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner yang berupa daftar pernyataan. Teknik analisis data yang dipergunakan adalah Regresi Linear berganda dengan menggunakan program SPSS 20.0 for Windows.Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara serempak lingkungan kerja fisik dan lingkungan kerja non fisik berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan PT. Asuransi Wahana Tata Cabang Palembang, dan secara parsial lingkungan kerja fisik dan lingkungan kerja non fisik berpengaruh signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan PT. Asuransi Wahana Tata Cabang Palembang. Hal ini berarti lingkungan kerja fisik dan non fisik mampu meningkatkan kepuasan kerja karyawan PT. Asuransi Wahana Tata Cabang Palembang. Kata Kunci : Lingkungan kerja fisik, lingkungan kerja non fisik, kepuasan kerja