Farikhah Indriani
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Ilmiah Kesehatan

GAMBARAN PENGETAHUAN REMAJA PUTRI TERHADAP KESIAPAN MENGHADAPI MENACHE Farikhah Indriani; Ari Setyawati
Jurnal Ilmiah Kesehatan Vol 10 No 2 (2020): Jurnal Ilmiah Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Universitas Sains Al-Qur'an (UNSIQ) Jawa Tengah di Wonosobo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32699/jik.v10i2.1522

Abstract

Tujuan: Untuk mengetahui gambaran pengetahuan remaja putri terhadap kesiapan mengahadapimenacheMetodologi : Pendekatan kuatitatif adalah penelitian yang menggambarkan masalah dan kemudianhasilnya bisa di hitung. Tujuan mengetahui gambaran pengetahuan remaja putri dengan kesiapanmenache di MTs Ma’arif NU 2 Sibrama Kemranjen Banyumas. Alat tukur yang digunakan skalapengetahuan dan skala kesiapan menghadapi menache. Hasil : Responden mempunyai pengetahuan yang baik yaitu 76.1 tentang menache, pengetahuan baikdipengaruhi oleh beberapa informasi tentang pengetahuan Menache sedangkan untuk kesiapanmenghadapi menache termasuk kategori baik yaitu sebanyak 7.61. Kesimpulan : Hasil dari penelitian ini bahwa siswa mempunyai tingkat pengetahuan baik tentangmenache dan mempunyai kesiapan yang baik juga tentang persiapan menache