Murni Lestari Lestari
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal JKFT

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU PRIMIPARA TENTANG TEHNIK MENYUSUI DENGAN KEBERHASILAN PEMBERIAN ASI EKSLUSIF :STUDI LITERATUR Murni Lestari Lestari
Jurnal JKFT Vol 4, No 2 (2019): Jurnal JKFT
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jkft.v4i2.2414

Abstract

Latar Belakang Seribu hari pertama kehidupan seorang anak adalah masa kritis yang menentukan masa depannya. Salah satu upaya perbaikan gizi masyarakat pada awal kehidupan adalah dengan pemberian Air Susu Ibu (ASI) secara eksklusif selama enam bulan pertama kehidupan. Teknik menyusui merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi produksi ASI dimana bila teknik menyusui tidak benar, dapat menyebabkan puting lecet ,ibu enggan menyusui dan bayi jarang menyusui sehingga berpengaruh pada rangsangan produksi ASI dan tidak berhasilnya ibu menyusui secara ekslusif. Tujuan: untuk mengetahui hubungan pengetahuan ibu primipara tentang tekhnik menyusui dengan keberhasilan pemberian ASI Ekslusif . Metode: Menggunakan  studi literatur review non sistematic berdasarkan referensi yang relevan dari judul terkait. Sumber datanya berdasarkan jurnal terupdate yang dibatasi penerbitan jurnalnya dari tahun 2014-2019. Hasil: Berdasarkan 10 jurnal yang telah di review tekhnik menyusui yang benar didapatkan terjadi peningkatan produksi ASI dan ibu dapat menyusui secara ekslusif, dengan menggunakan parameter peningkatan berat badan bayi, jumlah buang air kecil bayi dan waktu istirahat bayi dan tidak terjadinya lecet putting susu ibu primipara