This Author published in this journals
All Journal Saintia Fisika
Christian Faraday Ginting
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Saintia Fisika

PERANCANGAN INKUBATOR BAYI DENGAN PENGATURAN SUHU DAN KELEMBABAN BERBASIS MIKROKONTROLER ATmega8535 Christian Faraday Ginting
Saintia Fisika Vol 4, No 1 (2013): Saintia Fisika
Publisher : Saintia Fisika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (517.06 KB)

Abstract

Telah dirancang inkubator bayi dengan pengaturan suhu dan kelembaban berbasis mikrokontroler ATMega8535 dengan menggunakan pemrograman Bahasa C dalam pengaturan suhu dan kelembabannya serta pengaturan tampilannya. Melalui pemrograman dengan bahasa C ini, suhu dan kelembaban yang diaturĀ  ditampilkan pada LCD. Prinsip kerja dari Inkubator Bayi ini adalah menjaga kondisi suhu di dalam inkubator dengan memanfaatkan modul sensor HSM-20G yang berfungsi sebagai pendeteksi suhu dan kelembaban di dalam inkubator. Bila suhu di dalam inkubator naik ataupun menurun, elemen sebagai pemanas dan kipas sebagai penyebar panas akan bekerja sesuai perintah dari mikrokontroler ATMega8535 untuk menormalkan suhu di dalam inkubator sesuai yang diinginkan.