Ary Hunanda Kuswandari
Universitas Sebelas Maret

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Gramatika: Jurnal Penelitian Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

KONTRIBUSI KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SEBAGAI KONSTRUKSI PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS ESAI Ary Hunanda Kuswandari
Jurnal Gramatika Vol 4, No 1 (2018)
Publisher : Universitas PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (30.071 KB) | DOI: 10.22202/jg.2018.v4i1.2410

Abstract

Menulis merupakan keterampilan yang berkaitan dengan aktivitas berpikir. Esai merupakan salah satu karya ilmiah yang dinilai memiliki representasi cakupan ide, gagasan, argumen, dan pikiran penulis. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan representasi kemampuan berpikir kritis sebagai konstruksi peningkatan keterampilan menulis esai. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan metode korelasional. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI SMA Negeri di Kabupaten Sragen dengan sampel berjumlah 180 siswa, sedangkan objek penelitian yaitu kemampuan berpikir kritis dan keterampilan menulis esai. Data penelitian diperoleh melalui dua jenis tes, yaitu tes objektif digunakan untuk mengumpulkan data kemampuan berpikir kritis dan tes unjuk kerja digunakan untuk mengumpulkan data keterampilan menulis esai. Hasil penelitian menunjukkan terdapat representasi yang signifikan bahwa kemampuan berpikir kritis sebagai konstruksi dalam peningkatan keterampilan menulis esai sebesar 4,51%. Dengan demikian, variansi keterampilan menulis esai dapat dijelaskan variabel kemampuan berpikir kritis.Kata kunci: berpikir, kemampuan berpikir kritis, keterampilan menulis esai.KONTRIBUSI KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SEBAGAI KONSTRUKSI PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS ESAI