Irwan Siswanto
Institut Teknologi Bisnis Dan Kesehatan Bhakti Putra Bangsa Indonesia

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science

Perancangan Sistem Informasi Akademik Institute Teknologi Bisnis Dan Kesehatan Bhakti Putra Bangsa Indonesia (Ibisa) Irwan Siswanto
INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science Vol 7 No 2 (2024): INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/intecoms.v7i2.9182

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan merancang Sistem Informasi Akademik pada Institut Teknologi Bisnis dan Kesehatan Bhakti Putra Bangsa Indonesia (IBISA) di Kabupaten Purworejo. Saat ini, sistem informasi akademik yang digunakan di IBISA masih bersifat konvensional atau menggunakan sistem komputerisasi yang sederhana, berpotensi menyebabkan kesalahan dalam pengolahan data akademik dan menghambat pelayanan kepada para pemangku kepentingan. Metode Data Flow Diagram (DFD) digunakan dalam perancangan alur data, dimulai dari diagram konteks, diagram berjenjang, DFD level 0, hingga DFD level yang lebih rinci. Hasil analisis menunjukkan perlunya pengembangan sistem informasi akademik berbasis web dengan pendekatan berorientasi proses. Sistem ini mencakup informasi terkait data dosen, karyawan, mahasiswa, prodi, jadwal kuliah, serta informasi lain yang mendukung proses akademik IBISA.