Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Riset, Ekonomi, Akuntansi dan Perpajakan (REKAN)

Analisa Pemahaman Terkait Penggunaan E-Sistem Perpajakan Menggunakan Teknik Three Box Methode Wahyudi, Agus; Harahap, Dea Arme Tiara; Safitri, Ni Wayan Noviana; Ratnaningsih, Ni Made Dwita; Deliman, Ludgardis; Abut, Hilarius
Riset, Ekonomi, Akuntansi dan Perpajakan (Rekan) Vol 5 No 1 (2024): Riset, Ekonomi, Akuntansi dan Perpajakan (Rekan )
Publisher : Universitas Bumigora

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30812/rekan.v5i1.3924

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat pemahaman pelaku pariwisata di Labuan Bajo terkait penggunaan e-sistem perpajakan. Jenis penelitian ini ialah penelitian deskriptif kuantitatif. Adapun informen dalam penelitian ini ialah pelaku pariwisata yang ada di Labuan Bajo dengan teknik pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner. Adapun teknik analisis data menggunakan three box method. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat pemahaman e-sistem perpajakan pada pelaku pariwisata di Labuan Bajo masuk dalam kategori tinggi baik penggunaan ­e-registration, e-filling, e-billing, maupun e-form.