p-Index From 2021 - 2026
0.408
P-Index
This Author published in this journals
All Journal E-JURNAL AKUNTANSI
Nicholas Arvin Ompusunggu
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengetahuan, Risiko Investasi , dan Minat Mahasiswa untuk Berinvestasi dengan Sikap Berinvestasi sebagai Pemediasi Nicholas Arvin Ompusunggu; Eka Ardhani Sisdyani
E-Jurnal Akuntansi Vol 34 No 4 (2024)
Publisher : Accounting Department, Economic and Business Faculty of Universitas Udayana in collaboration with the Association of Accounting Department of Indonesia, Bali Region

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJA.2024.v34.i04.p06

Abstract

Penelitian berfokus pada minat mahasiswa khususnya usia generasi muda yang telah mempunyai minat dalam berinvestasi di pasar modal. Penelitian bertujuan untuk menganalisis dan memberikan bukti empiris mengenai pengaruh pengetahuan dan risiko investasi pada minat mahasiswa untuk berinvestasi dimediasi oleh sikap berinvestasi. Populasi penelitian sadalah mahasiswa Jurusan Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Udayana. Metode pengumpulan sampel adalah probability sampling dengan teknik simple random sampling dan terpilih 156 mahasiswa sebagai sampel penelitian. Data dianalisis menggunakan teknik analisis regresi linier berganda dan uji Sobel sebagai uji mediasi. Hasil penelitian menemukan bahwa pengetahuan investasi tidak berpengaruh pada minat mahasiswa untuk berinvestasi di pasar modal, sedangkan risiko investasi berpengaruh positif pada minat mahasiswa untuk berinvestasi di pasar modal, selain itu sikap berinvestasi berpengaruh positif secara pada minat berinvestasi mahasiswa. Hasil penelitian ini juga membuktikan bahwa sikap berinvestasi tidak mampu memediasi pengaruh pengetahuan dan risiko investasi pada minat mahasiswa dalam berinvestasi di pasar modal. Kata Kunci: Pengetahuan Investasi; Risiko Investasi; Minat Mahasiswa; Sikap Berinvestasi