Fransiskus Z.M. Deidhae
Sekolah Tinggi Pastoral Atmareksa Ende

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Atma Reksa : Jurnal Pastoral dan Kataketik

Karakteristik Dan Dampak Sosial Perantauan Dan Migrasi Di Provinsi Nusa Tenggara Timur Fransiskus Z.M. Deidhae
Atma Reksa Jurnal Pastoral dan Kateketik Vol 8 No 1 (2024): Atma Reksa: Jurnal Pastoral dan Kateketik
Publisher : SEKOLAH TINGGI PASTORAL ATMA REKSA ENDE Jl. Gatot Subroto, Km. 3, ENDE - FLORES - NTT 86317 Telp. (0381) 2500127

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.53949/arjpk.v8i1.6

Abstract

Migrasi dan perantauan merupakan gejala yang mencolok di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Fenomena ini diperkirakan sudah terjadi sejak awal abad 19 ketika penjajah Belanda dan misionaris Katolik Eropa merekrut penduduk setempat menjadi pekerja dalam bidang politik-ekonomi dan pewartaan agama. Sebagai gejala sosial, migrasi dan perantauan menyiratkan sejumlah karakteristik dan dampak positif maupun negatif. Studi kualitatif ini menganalisis data sekunder khususnya data migrasi risen dari laporan Badan Pusat Statistik dan hasil wawancara sejumlah narasumber untuk menampilkan karakteristik dan dampak migrasi. Temuan studi ini menampilkan sejumlah fenomena migrasi dan mengindikasikan berbagai dampak positif seperti dampak ekonomi, transfer pengetahuan dan ketrampilan. Namun di sisi lain, migrasi juga mengakibatkan dampak negatif seperti perilaku tidak disiplin yang menyebarkan penyakit menular, narkoba, keharmonisan hidup rumah tangga, dan gangguan perkembangan psikologis anak.