This Author published in this journals
All Journal Educative Sportive
Purba, Yusuf
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Educative Sportive

TINGKAT KETERAMPILAN DASAR SHOOTING DALAM PERMAINAN FUTSAL PADA PEMAIN ABHISEVA BRANCH KOTA BENGKULU Purba, Yusuf; Perdima, Feby Elra; Martiani, Martiani
Educative Sportive Vol 4 No 2 (2023): Educative Sportive, Juli
Publisher : UNIVED Press, Universitas Dehasen Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33258/edusport.v4i02.4005

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Tingkat Keterampilan ShootingDalam PermainanFutsal Pada Pemain Abhiseva Branch Kota Bengkulu. Menggunakan tes dan pengukuran dengan jenis penelitian yaitu deskriptif menggunakan analisis data kuantitatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 21. Sampel yang di ambil dalam penelitian ini yaitu berjumlah 21 orang melalui teknik Total Sampling. Hasil penelitian menunjukan bahwa tingkat keterampilan shooting dalam permainan futsal pada pemain Abhiseva Branch Kota Bengkuluberada pada kategori Baik dengan rata – rata 46,57, nilai tertinggi 54 dan nilai terendah 29 dengan rincian setiap kategorinya yaitu“Baik Sekali” tidak ada, kategori “Baik” sebanyak 13 orang dengan presentase sebesar 62%, kategori “Sedang” sebanyak 6 orang dengan presentase sebesar 29%, kategori “Kurang” sebanyak 2 orang dengan presentase sebesar 10% dan tidak ada yang memperoleh pada kategori “Kurang Sekali”.