This Author published in this journals
All Journal Cosmic Jurnal Teknik
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Cosmic Jurnal Teknik

Rancang Bangun Sistem Informasi Akademik Siswa Berbasis Web: (STUDI KASUS : SMPN 103 JAKARTA) Pamungkas, Dimas; Noor Hasan, Firman
Cosmic Jurnal Teknik Vol 2 No 1 (2025): Februari
Publisher : Ali Institute or Research and Publication

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55537/cosmic.v2i1.1073

Abstract

SMPN 103 Jakarta merupakan sebuah sekolah yang sudah berdiri sejak tahun 1974 dan mulai beroperasional pada tahun 1978, yang beralamat di Jl. RA.Fadillah Komplek Kopassus, kelurahan cipayung, kecamatan Pasar Rebo, pada saat pihak masih menggunakan cara manual dalam melakukkan input data absensi dan data absensi serta data nilai masih belum terdigitalisasi dengan baik sehingga menyulitkan guru dalam melakukan monitoring siswa bedasarkan data absensi dan data nilai, maka tujuan dari penelitian ini adalah merancang aplikasi sistem informasi akademik siswa berbasis web yang dapat dgunakan guru untuk melakkukan monitoring siswan, dalam membangun sistem ini peneliti menggunakan metode prototyping, dengan bahasa pemrograaman PHP, dan framework Laravel. Hasil dari penelitian ini sebuah aplikasi sistem informasi akademik siswa yang mudah digunakan dalam penggunaan aplikasi.