Usaha distro di Indonesia menawarkan berbagai macam produk untuk semua kalangan di ere digital. Produk Distro Bullshirt slah satu usaha yang mempunyai ciri khas masing-masing yang berdiri sejak tahun 2023. Perkembangan era globalisasi industri dan teknologi yang semakin berkembang sangat berdampak pada perubahan gaya hidup dan berpakaian masyarakat yang semakin modern dengan berbagai gaya, harga, dan pilihan. Dunia industri tekstil saat ini hadir dengan berbagai inovasi terbaru pada designmaupun pilihan untuk konsumen dalam berbagai kalangan sebagai sasaran pasar yang sangat menjanjikan. Seiring perkembangan itu pula maka hadirlah sebuah usaha tekstil yang menyediakan berbagai macam pilihan dan design pakaian untuk kalangan dewasa, remaja, dan anak-anak yang dikenal dengan usaha Distro.