Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Journal of Systems, Information Technology, and Electronics Engineering

Penerapan Metode K-Means Clustering untuk Memprediksi Penjualan Barang di Toko Audi Elektronik Semarang Octaviana, Dinda Resti; Kurniawati, Kurniawati
Journal of System, Information Technology and Electronics Engineering Vol 4 No 2 (2024): DESEMBER 2024
Publisher : Universitas Ivet

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31331/jsitee.v4i2.4212

Abstract

Produk Elektronik merupakan salah satu barang yang dibutuhkan saat ini, karena barang elektronik sangat membantu manusia dalam melakukan berbagai aktivitas. Bisnis dalam bidang Elektronik ini dapat dikatakan cukup menguntungkan namun memiliki resiko tinggi karena penjualan berpatokkan pada harga pasar dan tinggi rendahnya minat pembeli. Oleh sebab itu, Toko Audi Elektronik Semarang ingin mengetahui jumlah penjualan untuk memperoleh analia data penjualan yang paling banyak diminati terhadap penjalualan jenis-jenis barang elektronik. Penulis melakukan penelitian ini dengan menggunakan metode yang terdapat dalam Data Mining yaitu K-Means Clustering, dengan tujuan menklaster atau mengelompokkan barang-barang yang terjual. Hasil yang diperoleh dari pengujian kedua data bahwa hasil penjualan dari dua periode (selama setahun) ada barang dengan kriteria penjualan yang sama ada pula yang berbeda, jadi dapat disimpulkan bahwa dalam penyetokan barang di Toko Audi Semarang harus memperhatikan setiap periode penjualan barang pada bulan-bulan tertentu, sehingga data penjualan tersebut menjadi patokan dalam penyediaan stok sesuai dengan kriteria penjualan yang sudah ada.