Pertiwi , Eky Prasetya
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Dedication : Jurnal Pengabdian Masyarakat

Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pemanfaatan Limbah Minyak Bekas Di Lingkungan PAUD Pertiwi , Eky Prasetya; Suwargono , Trio; Aryanto , Dedy
Dedication : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 8 No 2 (2024)
Publisher : LPPM Universitas PGRI Argopuro Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31537/dedication.v8i2.1986

Abstract

Tujuan kegiatan pengabdian ini adalah karena banyak orang tua yang tidak mengerti bahwa menunggu anak disekolah memberikan dampak yang tidak baik pada perkembangan sosial anak. Untuk itu diperlukan kegiatan pemberdayaan masyarakat di lingkungan PAUD, harapannya agar keterlibatan orang tua dilingkungan PAUD lebih terarah dan bermanfaat. Metode kegiatan yang dilakukan dalam kegiatan pemberdayaan ini adalah penyuluhan, pelatihan serta demonstrasi. Pelaksanaan dilakukan dalam dua tahap, yang pertama, mengundang narasumber untuk melatih pengolahan limbah minyak bekas kemudian tahap kedua mendemosntrasikan kepada masyarakat/ khalayak sasaran. Luaran yang dibuat dalam kegiatan ini adalah Artikel dan produk lilin hias yang dapat dipasarkan sebagai sumber pendapatan tambahan. Kesimpulan kegiatan ini menunjukkan bahwa keterlibatan yang lebih besar dari orang tua, anak-anak, dan guru PAUD dapat menghasilkan gagasan baru, dorongan upaya dan tekad yang kuat untuk memperbaiki masalah perkembangan sosial emosi anak.