Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL ABDIMAS TRIDHARMA MANAJEMEN

Optimalisasi Peran Ibu- Ibu PKK Dalam Pembangunan Berkelanjutan Di Kelurahan Pamulang Timur Widia Astuti; Cecep; Jasica; S, Hanie; Delfie
Jurnal Abdimas Tri Dharma Manajemen Vol. 6 No. 1 (2024): ABDIMAS Desember 2024
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/ABMAS.v6i1.p97-102.y2024

Abstract

Kelompok ibu ibu pkk ini dapat memudahkan pembangunan bagi daerah tersebut karena akanbanyak melakukan kegiatan sosialisasi, kritis, dan aktif menggunakan teknologi digital membuatindividu mampu menjadi lebih kreatif dan kreatif inovatif. Modal ini diperlukan dalam menjalankankegiatan Optimalisasi Pembangunan dan berkelanjutan di daerah pamulang timur, sehingga wargakelurahan pamulang perlu membantu dan mendukung kelompok ibu-ibu pkk untuk terlibat dalamkegiatan kegiatan sosial dan membuat kebijakan yang mendukung kegiatan sosial.Kata Kunci: Ibu-Ibu PKK, Optimalisasi Pembangunan Berkelanjutan, Kelurahan, Pamulang Timur