Malindo Inda Lestari Raja, Oktavia
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Accounting Unipa

PENGARUH PENJUALAN DAN BIAYA OPERASIONAL TERHADAP LABA BERSIH PADA UD. RAJAWALI SAKTI MAUMERE Malindo Inda Lestari Raja, Oktavia; Herdi, Henrikus; Nona Dince, Maria
Accounting UNIPA - Jurnal Akuntansi Vol 3 No 2 (2024): Jurnal Accounting UNIPA
Publisher : Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan BisnisUniversitas Nusa Nipa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59603/accounting.v3i2.263

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Penjualan dan Biaya Operasional terhadap Laba Bersih pada UD. Rajawali Sakti Maumere. Dua variabel independen dengan satu variabel dependen yang akan dibahas menggunakan penelitian kuantitatif, dengan sampel dalam penelitian ini adalah laporan keuangan UD Rajawali Sakti Maumere periode 2021-2023. Instrumen dalam penelitian ini adalah dokumentasi berupa data keuanganya yaitu jumlah penjualan dan biaya operasional terhadap laba bersih dalam satuan rupiah yang di dapat dari UD. Rajawali Sakti Maumere. Analisis data menggunakan persamaan regresi linier berganda, uji koefisien determinasi (R2). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) Penjualan berpengaruh signifikan terhadap Laba Bersih, (2) Biaya Operasional tidak berpengaruh signifikan terhadap Laba Bersih, (3) Penjualan dan Biaya Operasional berpengaruh secara bersama-sama terhadap Laba Bersih pada UD. Rajawali Sakti Maumere.