Afrianti Wahyu
Jurusan Fisioterapi Poltekkes Kemenkes Surakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH SENAM YOGA TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS TIDUR LANSIA Raihan Banun Aqwiya; Afrianti Wahyu; Dwi Kurniawati
Jurnal Nasional Fisioterapi Vol. 3 No. 3 (2025): Oktober 2025
Publisher : Jurusan Fisioterapi Poltekkes Kemenkes Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.64974/jnf.v3i3.90

Abstract

Latar belakang: Kesehatan merupakan aspek penting dalam kehidupan manusia, termasuk bagi lansia yang rentan mengalami gangguan tidur akibat perubahan fisiologis seiring bertambahnya usia. Berbagai aktivitas fisik seperti senam yoga telah terbukti berkontribusi dalam meningkatkan kualitas tidur lansia melalui mekanisme relaksasi dan regulasi sistem saraf. Tujuan: penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh senam yoga terhadap kualitas tidur lansia. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian one group pre-test dan post-test. Intervensi diberikan sebanyak 3 kali perminggu selama 3 minggu, dengan jumlah subjek sebanyak 15 orang. Alat ukur yang digunakan yaitu Pittsburgh Sleep Quality Index. Hasil: Hasil uji beda pre-test dan post-test didapatkan p=0.001 (p<0.05). Kesimpulan: Senam Yoga efektif terhadap kualitas tidur pada lansia.