Bilancia : Jurnal Ilmiah Akuntansi
Vol 1 No 4 (2017): Bilancia : Jurnal Ilmiah Akuntansi

IMPLEMENTASI KREDIT DAN RESIKONYA PADA LEMBAGA KEUANGAN MIKRO

Erwin Febriansyah (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)
Desinta Wulandari (Universitas Muhammadiyah Bengkulu)



Article Info

Publish Date
22 Dec 2017

Abstract

This study examines the implementation of credit to microfinance institutions of Savings and Loans Cooperative in Padang Lekat Kepahiang and Credit Risk faced by Micro Finance Institution of Savings and Loans Cooperative in Padang Lekat Kepahiang. The purpose of this research is to know credit implementation at micro finance institution Savings and Loan Cooperative in Padang Lekat Kepahiang and how credit risk of micro finance institution Savings and Loan Cooperative in Padang Lekat Kepahiang. The type of this research is descriptive qualitative, while the location of research in Padang Lekat Cooperative Kepahiang Regency. Data collection techniques use observation, interview and documentation. The results show that there are some risks that will occur in Padang Lekat Cooperative if there is bad credit ie the cooperative can close or have bankruptcy, the capital is reduced and the money can not be used to lend other customers so that little profit and not much can be loaned to customers who moreover, the effect is due to the risks of decreasing customer income due to crop failure, declining yield, death and illness. Penelitian ini mengkaji mengenai implementasi kredit pada lembaga keuangan mikro Koperasi Simpan Pinjam di Padang Lekat Kepahiang dan Resiko kredit yang dihadapi lembaga keuangan mikro Koperasi Simpan Pinjam di Padang Lekat Kepahiang. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui implementasi kredit pada lembaga keuangan mikro Koperasi Simpan Pinjam di Padang Lekat Kepahiang dan bagaimana resiko kredit lembaga keuangan mikro Koperasi Simpan Pinjam di Padang Lekat Kepahiang. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, adapun lokasi penelitian di Koperasi Padang Lekat Kabupaten Kepahiang. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat beberapa resiko yang akan terjadi pada Koperasi Padang Lekat jika terjadi kredit macet yaitu koperasi bisa tutup atau mengalami kebangkrutan, modal berkurang dan uang tidak bisa digunakan untuk meminjamkan nasabah yang lainnya sehingga keuntungan sedikit dan tidak banyak yang bisa dipinjamkan kepada nasabah yang lainnya, efek tersebut diakibatkan oleh resiko pendapatan nasabah yang menurun karena gagal panen, hasil panen menurun, nasabah meninggal dan sakit.

Copyrights © 2017






Journal Info

Abbrev

BILANCIA

Publisher

Subject

Economics, Econometrics & Finance

Description

Bilancia : Jurnal Ilmiah Akuntansi (p-ISSN: 2549-5704 ; e-ISSN: 2685-5607) yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Pelita Indonesia Pekanbaru mempublikasikan artikel - artikel di bidang Akuntansi serta penelitian – penelitian lain yang terkait seperti akuntansi, perpajakan, ...