Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan lingkungan kerja dan budaya organisasi terhadap efektivitas kerja melalui motivasi kerja sebagai variabel intervening pada PT. Trasti Global Konverta. Sampel berjumlah 55. Metode analisis data menggunakan PLS 3 yang digunakan untuk menguji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap efektivitas kerja, hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya organisasi berpengaruh signifikan terhadap efektivitas kerja, hasil penelitian menunjukkan bahwa lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap motivasi kerja, hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi kerja, hasil penelitian menunjukkan bahwa motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektivitas kerja, hasil penelitian menunjukkan bahwa intervensi motivasi kerja berpengaruh signifikan antara lingkungan kerja terhadap efektivitas kerja sebagai variabel intervening, hasil penelitian menujukkan bahwa intervensi motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan antara budaya organisasi terhadap efektivitas kerja sebagai variabel intervening.
Copyrights © 2017