Jurnal Aspirasi
Vol 10 No 1 (2019): Aspirasi

HARMONISASI PANCASILA DAN ISLAM

Al-Farisi, Leli (Unknown)



Article Info

Publish Date
30 Aug 2019

Abstract

Tulisan ini merupakan lanjutan dari pembahasan tulisan saya pada tema sebelumnya – Benturan Ideologis: Mungkinkah Harmonisasi antara Pancasila dan Islam Politik PascaReformasi?. Pembahasan ini khusus memaparkan Harmonisasi Pancasila dan Islam yang dihubungkan dengan rekonstruksi teori politik serta strategi intervensi negara.

Copyrights © 2019






Journal Info

Abbrev

aspirasi

Publisher

Subject

Humanities Economics, Econometrics & Finance Environmental Science Law, Crime, Criminology & Criminal Justice Social Sciences

Description

JURNAL ASPIRASI adalah wahana pendorong perkembangan Ilmu Pemerintahan dan Ilmu Politik melalui dokumentasi hasil-hasil penelitian serta kajian kritis terhadap berbagai konsep, fenomena, persitiwa dan dinamika pemerintahan maupun politik di Indonesia dan Global. Setiap volume terdiri dari dua edisi ...